Pilkada Serentak,Projo Ambil Peran,Umumkan Nama Calon Gubernur,Wali Kota,Bupati,ini Daftarnya

WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA - Relawan Pro Jokowi (Projo) menyampaikan dukungan untuk sejumlah nama yang akan mengikuti Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 di berbagai daerah.

Setelah sempat mengumumkan empat nama, kali ini Projo mengeluarkan rekomendasi untuk delapan nama di delapan wilayah.

Ketua Desk Pilkada DPP Projo, Roysepta Abimanyu mengatakan pihaknya telah mendukung empat bakal calon kepala daerah (Cakada) yakni Wali Kota Medan Bobby Nasution, mantan Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil, mantan Gubernur Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar Parawansa, dan mantan Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Airin Rachmi Diany.

“Desk Pilkada DPP Projo akan memastikan semua potensi organisasi akan digerakkan untuk mendukung dan memenangkan semua nama calon di atas,” kata Roy, Sabtu (29/6/2024).

Dia mengatakan, Projo akan terus mendorong struktur Projo di daerah untuk terus melakukan komunikasi politik ke berbagai pihak.

Roy menegaskan, prioritas Projo adalah tarikan dukungan untuk calon-calon gubernur dan wakil gubernur serta calon wali kota dan calon bupati di wilayah-wilayah prioritas.

“Kami merasa perlu untuk memastikan keterpilihan calon kepala daerah guna memastikan keberlanjutan pembangunan di daerah yang pro rakyat,” ucapnya.

Pihaknya menganggap penting keterpilihan kepala daerah yang sejalan dengan pemerintahan terpilih Prabowo-Gibran.

Oleh karena itu Projo akan mendukung dan memenangkan calon-calon kepala daerah yang selaras pada cita-cita Indonesia emas 2045.

Berikut Nama-nama Calon Kepala Daerah yang Resmi Didukung Projo:

pilkada serentak,projo ambil peran,umumkan nama calon gubernur,wali kota,bupati,ini daftarnya

Airin Rachmi Diany mendapat rekomendasi dari Projo untuk diusung di Pilkada Banten 2024, katena berhasil memenangkan Prabowo-Gibran. (Warta Kota/Yolanda Putri Dewanti)

1. Danny Pomanto untuk calon Gubernur Sulawesi Selatan, saat ini merupakan petahana Wali Kota Makassar, juga sekaligus ketua dewan penasehat DPD Projo Sulawesi Selatan.

2. Ansar Ahmad untuk calon Gubernur Kepulauan Riau, saat ini yang bersangkutan adalah petahana Gubernur Kepulauan Riau.

3. Brigjen Polisi Purnawirawan Zainal Arifin Paliwang untuk calon Gubernur Kalimantan Utara. Saat ini Zainal adalah petahana Gubernur Kaltara.

4. Beni Kisworo untuk calon Gubernur Provinsi Lampung. Benu adalah tokoh PSI Lampung.

5. Tony M Simanjuntak untuk calon Bupati Kabupaten Toba Sumatera Utara (Sumut). Tony merupakan petahana Wakil Bupati Toba.

6. Nandriani Oktarina untuk calon Wali Kota Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel). Nandriani adalah politisi dan pengusaha muda di Sumatra.

7. Ilyas Akbar Al Madani untukcalon Bupati Karanganyar Jawa Tengah (Jateng). Ilyas merupakan Ketua DPD II Partai Golkar sekaligus Ketua Dewan Penasehat DPC Projo Karanganyar.

8. Faruk Ibnul Haki untuk calon Wali Kota Tegal, Jawa Tengah (Jateng). Faruk merupakan Bendahara Umum DPP Projo Muda.

Baca berita Wartakotalive.com lainnya di Google News

Ikuti saluran WartaKotaLive.Com di WhatsApp: https://whatsapp.com/channel/0029VaYZ6CQFsn0dfcPLvk09

OTHER NEWS

33 minutes ago

Pemerintah Sudah Temukan Biang Kerok yang Bikin PDN Diserang Ransomware

33 minutes ago

Reaksi Ivan Gunawan saat Ayu Ting Ting Putus dari Lettu Fardhana,Kirimkan Bunga: Kamu Beruntung

33 minutes ago

Nasib Pedangdut Senior Dulu Viral Gagal Nyaleg Padahal Habis Rp 5M,Kini Alami Hal Mistis di Rumah

33 minutes ago

Saat Kemarau, Ini Strategi Pisang Goreng Bu Nanik Hadapi Tantangan Tak Adanya Bahan Baku

33 minutes ago

Cuci Gudang, Tak Perpanjang Kontrak Joao Felix, Joao Cancelo, dan Marcos Alonso

33 minutes ago

Profil Mochammad Zaenuri: Bek yang Pernah Santer Tolak Persib Bandung,Kini Kawal Persis Solo

39 minutes ago

Sidang Praperadilan Pegi Setiawan, Kuasa Hukum Sebut Ciri-ciri Perong Berbeda

39 minutes ago

NASIB Gadis 16 Tahun Dinikahi Pengurus Ponpes Diam-diam,Kini Trauma hingga Takut Ketemu Orang

40 minutes ago

Peristiwa Sebelum Nikahi Ruben Onsu Terungkit,Sarwendah Kuak Penyebab Dikeluarkan dari Cherrybelle

46 minutes ago

Jenis Olahraga yang Cocok untuk Mengurangi Rasa Sedih hingga Kecemasan,Mudah Diterapkan Setiap Hari

48 minutes ago

PDIP Prioritaskan Andika Perkasa Bisa Maju Pilgub Jakarta

48 minutes ago

Pegawai PT KAI Bunuh Istri yang Hamil 2 Bulan,Korban Pernah Singgung ,Kesempatan Kedua, di IG

48 minutes ago

KAI Ubah Jadwal Keberangkatan Kereta, Cek Daftar Lengkapnya di Sini

48 minutes ago

KPU Akomodasi Putusan MA, PKS: Kasihan Publik Terima Calon Kepala Daerah Belum Matang

49 minutes ago

Menkopolhukam Gelar Rakor Bahas Penggantian PDN Usai Diserang Ransomware

51 minutes ago

Serba Serbi Rumah Jokowi di Colomadu, Luasnya 12 Ribu Meter Persegi

51 minutes ago

PPP: Putusan MA Bukan untuk Kaesang, melainkan Seluruh Rakyat

51 minutes ago

Kudeta Bolivia Diduga Akal-akalan Presiden Sendiri demi Dulang Dukungan

51 minutes ago

Cak Imin Bicara Kans Anies-Andika Perkasa di Pilgub Jakarta: PDIP Mau Enggak?

51 minutes ago

Tidak Semua, Ini 7 Daerah yang Menerapkan BPJS Kesehatan Jadi Syarat Bikin SIM Mulai Juli 2024

51 minutes ago

Benarkah Uang Elektronik Membuat Transaksi Menjadi Lebih Mudah?

51 minutes ago

PDN Diserang, Kemendikbud Minta 853.393 Mahasiswa Penerima KIP Upload Ulang Data

51 minutes ago

Belajar dari Jepang, Apakah Indonesia Kena Wabah Pemakan Daging?

56 minutes ago

Fakta Cedera Kaki Prabowo, Berisiko Kehilangan Nyawa Ketika Dioperasi

56 minutes ago

AC MILAN: Dilema Transfer Rafael Leao. . .

56 minutes ago

Harga HP Xiaomi Juli 2024: Poco F6,Redmi 13,Xiaomi 14,Redmi A3,Poco X6,Redmi Note 13,Poco C65

60 minutes ago

KIM Anggap Ridwan Kamil Bisa Saingi Anies Baswedan di Jakarta,Kaesang Pangarep Jadi Alternatif

60 minutes ago

PDIP Sentil KPU Soal Syarat Minimal Usia Kepala Daerah Berlaku 2025

60 minutes ago

Momen Sandiaga Terganggu Klakson Telolet Saat Wawancara di Istana...

60 minutes ago

Ini Syarat dan Tarif Resmi Bikin SIM A per Juli 2024

60 minutes ago

Semurah Ini, Mobil Bekas Toyota Avanza di Juli 2024 Harganya Mulai Segini

60 minutes ago

Mata Uang Melemah, Jepang Bakal Ganti Wamenkeu yang Baru

1 hour ago

Nenek 65 Tahun di Manggarai Timur Rawat 2 Cucunya Seorang Diri

1 hour ago

BPJS Kesehatan Jadi Syarat Baru Perpanjangan SIM: Uji Coba Dimulai Hari Ini

1 hour ago

Benarkah Tim Medis Telat Tangani Zhang Zhi Ji? Ini Regulasinya

1 hour ago

Irjen Ahmad Luthfi Izin Pamit di HUT ke-78 Bhayangkara, Minta Doa Restu

1 hour ago

Keindahan dan Keunikan Atap Alang-Alang Bali: Warisan Budaya yang Tetap Bertahan

1 hour ago

Voice of Baceprot Banjir Pujian Usai Manggung di Glastonbury Festival

1 hour ago

Benarkah Umat Islam Dilarang Merayakan Ulang Tahun? Ulama Buya Yahya Sarankan Tidak Tiup lilin

1 hour ago

Kata Kemenkes soal Bayi 3 Bulan di Sukabumi Meninggal Usai Imunisasi