KESAKSIAN Harmoko,Petugas Damkar yang Evakuasi Mayat Pria di Flyover,Kuak Ritual Khusus,Ucap Ini

TRIBUN-MEDAN.com - Inilah kesaksian Harmoko, petugas damkar yang evakuasi mayat pria di flyover Cimindi.

Harmoko kuak ritual khusus sebelum mengevakuasi jasad tersebut.

Ia mengucap hal ini sebelum menurunkan pria itu.

Dikutip Tribun-medan.com dari TribunJabar.com, petugas Dinas Kebakaran dan Penanggulangan Bencana (Diskar PB) Kota Bandung, Harmoko, menceritakan bagaimana dia mengevakuasi jasad seorang pria yang tewas tergantung di Jembatan Cimindi, Kota Bandung pada Jumat (28/6/2024) pagi.

Saat Harmoko turun tangan untuk mengevakuasinya, aroma tak sedap belum menguar dari tubuh mayat itu.

"Namun, pakaian jenazah terasa lembab, mungkin karena jenazah sudah tergantung sejak subuh. Lembab karena embun," ujar Harmoko kepada Tribun Jabar melalui aplikasi zoom, Jumat.

Harmoko mengaku selalu memiliki 'ritual khusus' ketika mendapatkan tugas untuk mengevakuasi jenazah.

Dia kerap berbisik kepada sang mayat tersebut.

Hal itu juga dilakukan ketika mengevakuasi jenazah di Flyover Cimindi.

Dia menepuk tangan kanan jenazah sesaat sebelum menurunkannya.

"Ritual", kata dia, selalu dilakukannya saat mengevakuasi jenazah.

"Saya menepuk tangan kanan jenazah sambil berbisik, 'ini saya datang membantu, tolong kerjasamanya, supaya dimudahkan'. Cara ini saya selalu lakukan, dan terbukti doa itu bisa memperlancar tugas saya," ujar Harmoko.

kesaksian harmoko,petugas damkar yang evakuasi mayat pria di flyover,kuak ritual khusus,ucap ini

ISI Wasiat Pria Tergantung di Jembatan Cimindi, Ditulis di Kardus, Minta Diantar ke Orang Tua (TribunJabar.com)

Harmoko mengucapkannya secara spontan agar dirinya bisa tenang dalam mengevakuasi jenazah.

Selain mengangkat jenazah agar bisa dibawa ke rumah sakit, Harmoko juga memotret jenazah dari jarak dekat.

"Tim Inafis minta bantuan untuk mendokumentasikan jenazah dari jarak dekat. Setelah saya foto, saya kembali ditarik ke atas karena kereta api akan melintas."

"Karena TKP itu tepat berada di atas perlintasan kereta api. Kalau saya tetap tergantung saat kereta melintas, dikhawatirkan bisa terkena kereta, karena jaraknya hanya sekitar 1 meter dari atap kereta yang melintas. Setelah kereta lewat, saya kembali turun untuk mengangkat jenazah," ujarnya.

Harmoko mengatakan, memeluk jenazah biasa dilakukan petugas dalam vertical rescue.

"Memeluk itu sudah menjadi SOP, antara penyelamat dan korban harus berdekatan untuk mengurangi hal lainnya seperti luka," ujar Harmoko yang sudah bergabung menjadi personel Diskar PB Kota Bandung sejak 2017 lalu.

Selama ini, ujarnya, sudah lebih dari 10 kali mengevakuasi jenazah.

Setiap kali selesai mengevakuasi jenazah, Harmoko selalu langsung mencuci seragam yang ia pakai.

kesaksian harmoko,petugas damkar yang evakuasi mayat pria di flyover,kuak ritual khusus,ucap ini

VIRAL Pria Tewas Tergantung di Flyover Cimindi, Mata dan Mulut Dilakban, Pesan Wasiat Jadi Sorotan (X)

"Pernah tahun 2017, setelah evakuasi saya tidak langsung mencuci pakaian, lalu rasanya ada peristiwa yang aneh yang sulit saya ceritakan," ujarnya.

Sebelumnya diberitakan, Jasad seorang pria ditemukan tergantung di Jembatan Cimindi, Kota Bandung, Jumat (28/6/2024) pagi.

Saat ditemukan, mata dan mulutnya tertutup lakban hitam. Belum diketahui pasti bagaimana jasadnya bisa tergantung di sana.

Wasiat

Kanit Resum Sat Reskrim Polres Cimahi, Ipda Egi, mengaku belum mengetahui pasti penyebab kematian pria yang jasadnya tergantung di Jembatan Cimindi, kemarin. Namun, dari lokasi kejadian, ujarnya, ditemukan lakban hitam dan secarik wasiat di atas potongan kardus berisi tulisan, 'antarkan saya ke RS Imanuel, Orangtua saya kerja di sana'.

"Jadi memang ada sisa lakban yang menutup mata dan mulutnya serta surat wasiat. Untuk identitas, nanti akan dibuka di RS Sartika Asih karena akan diotopsi dulu," ujarnya saat dihubungi, kemarin.

Hendra Andrianto (56), warga di sekitar Jembatan Cimindi mengatakan, ia mengetahui ada jasad tergantung sekitar pukul setengah enam pagi.

"Saya subuh sudah ke sini jam 4, tapi gak kelihatan. Tahunya setengah 6 ada yang tergantung," ujarnya saat ditemui di bawah jembatan Cimindi.

Setelah adanya temuan itu sejumlah warga setempat langsung berbondong-bondong melihat pria yang tergantung tersebut hingga akhirnya aparat kepolisian dari Polrestabes Bandung datang ke lokasi kejadian.

"Kondisinya mata dan mulut dalam keadaan dilakban hitam. Jadi saya tidak mengetahui apakah lidahnya keluar atau tidak," Hendra.

(*/Tribun Medan)

 

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter   dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan

OTHER NEWS

1 hour ago

Prediksi Prancis Vs Belgia di Euro 2024, Deschamps: Tak Ada Kesempatan Kedua

1 hour ago

Harga Semua Merek BBM Awal Juli 2024, Baik Pelat Merah Maupun Swasta Bikin Senyum

1 hour ago

Kawasan Tumbuh Pesat, Chery Buka Diler di Cikupa

1 hour ago

Resmi, FiberStar & Starlink Siap Hadirkan Akses Internet Satelit di Indonesia

1 hour ago

VinFast Resmi Pasarkan Mobil Listrik di Indonesia, Banderol VF 5 Rp242 Juta

1 hour ago

Fenomena Fatherless, Fenomena Ayah Invisible

1 hour ago

Bersurat, Pengobat Rindu Permintaan Anakku

1 hour ago

Pertimbangkan Nama Anies, Muhaimin Sebut PKB Tak Minat dengan Sohibul

1 hour ago

Tergiur Daihatsu Xenia 2016 Murah, Barang Gaib Duit Lenyap

1 hour ago

Branko Ivankovic Sorot Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2024, Jadi Batu Sandungan

2 hrs ago

KPK Cek Green House Milik Pimpinan Partai yang Diduga Pakai Dana Kementan

2 hrs ago

Apa yang Terjadi Jika Weton Ayah dan Anak Sama? Simak Penjelasannya!

2 hrs ago

Terkuak Alasan Keluarga Ridwan 3 Tahun Tinggal di Gubuk Reyot Tengah Hutan,Istrinya Sabar dan Setia

2 hrs ago

PASTI HEMAT 4 Promo Pizza Hut Juli 2024,Nikmati 2 My Box Bersama Teman Cuma Rp 55 Ribu Per Orang

2 hrs ago

Banyak Yang Belum Tahu, Ini Beda Filter Oli Mesin Mobil Genuine Parts dan Imitasi

2 hrs ago

Pernah Diasuh Shin Tae-yong, Penyerang Keturunan Inggris Curhat Perjuangan Bangkit, Incar Comeback ke Timnas Indonesia?

2 hrs ago

Persib Bandung Rekrut Eks Gelandang Persija Jakarta,Dikontrak Jangka Panjang,Hari Ini 3 Tahun Lalu

2 hrs ago

Daftar Zodiak Bernasib Baik Besok Selasa 2 Juli 2024: Scorpio,Virgo,Leo,Sagitarius,dan Taurus

2 hrs ago

Reaksi Keluarga Zhang Zhi Jie yang Meninggal saat Tanding di Yogyakarta,Sebut Penanganan Buruk

2 hrs ago

Benny K Harman: Dulu bagi Kami KPK Itu Menakutkan seperti Teroris

2 hrs ago

Kaki Prabowo Subianto Cidera saat Terjun Payung Tahun 80-an 2 Kali Kecelakaan saat Jadi Prajurit TNI

2 hrs ago

Harga HP Oppo A3 Pro 5G yang Baru Rilis Indonesia,Ponsel Tahan Banting dengan Spesifikasi Mumpuni

2 hrs ago

Harga HP Vivo Juli 2024: Vivo V40,Vivo X Fold3 Pro,Vivo X100 Pro,Vivo V30,Vivo V29e,Vivo Y36

2 hrs ago

Jokowi Tugaskan Luhut Bentuk Tim Pengkaji "Family Office"

2 hrs ago

Resep Singkong Gula Merah, Dessert Manis Legit

2 hrs ago

Tips Membangun Hubungan yang Kuat dengan Pasangan

2 hrs ago

Pegawai PT KAI Tiduran di Kasur Usai Bunuh Istrinya yang Hamil 2 Bulan

2 hrs ago

Prediksi Skor France vs Belgium Euro 2024 Hari Senin 1 Juli 2024 Jam 23.00,Cek Link Live Streaming

2 hrs ago

Meksiko Gagal ke Perempat Final Copa America, Pelatih tak Mau Bahas Wasit

2 hrs ago

Syarat dan Cara Pengajuan Pinjaman KUR BRI 2024

2 hrs ago

Timnas U-16 Indonesia Punya Senjata Mematikan untuk Hajar Australia di Semifinal ASEAN Cup U-16 2024

2 hrs ago

Gol Cepat Tim Kuda Hitam Sempat Bikin Inggris dan Spanyol Kewalahan

2 hrs ago

Warga Yahudi Ultra-Ortodoks Israel Harus Ikut Wajib Militer, Apa Dampaknya bagi Perang Saat Ini?

2 hrs ago

Simak! Penyebab, Dampak dan Cara Mengatasi Kesepian dalam Kehidupan Sehari-hari

2 hrs ago

Cek Tanggal 1 Suro Bulan Juli 2024,Weton Senin Legi Dilindungi Khodam Naga Sakilat Berwawasan Luas

2 hrs ago

Rupiah Lesu, Toyota Sesuaikan Harga Mobil Fortuner dan Land Cruiser

2 hrs ago

Cak Imin Buka-bukaan Hasil Pertemuannya dengan Elite PDIP

2 hrs ago

Honda CB400 Segera Meluncur, Ini Bocoran Terbaru

2 hrs ago

Usai Ngenes Dirobohkan Alex Pereira, Jiri Prochazka Bilang Begini

2 hrs ago

Eks PSS Sleman Thales Lira Heran Arema FC Miliki Banyak Trofi,Senang Gabung ke Singo Edan