Jens Raven Resmi Jadi WNI,Pemain Andalan STY Bertambah,Amunisi Lini Serang Timnas Indonesia

TRIBUNKALTIM.CO - Jens Raven resmi jadi WNI, pemain naturalisasi andalan Shin Tae-yong bertambah, tambahan amunisi lini serang Timnas Indonesia.

Bertambah lagi amunisi pemain naturalisasi di Timnas Indonesia.

Jens Raven, pemain berusia 19 tahun itu kini resmi berbendera Indonesia.

PSSI mengumumkan Jens Raven resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) pada Kamis (27/6/2024).

Jens Ravens menjalani sumpah kewarganegaraan di Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Ham DKI Jakarta.

"Sudah pasti saya menyambut baik kehadiran Jens Raven, pemain muda untuk menamba skuad timnas, baik yang U19 atau pelapis timnas senior yang memang butuh pemain berkualitas," ujar Ketua Umum PSSI, Erick Thohir.

"Apalagi, setelah banyak kami menambah pemain-pemain belakang, kehadiran Jens yang biasa main di lini tengah-depan sangat kami butuhkan," imbuhnya.

PSSI menyebut kehadiran Jens Raven sebagai langkah penting sekaligus menandai komitmen sang pemain untuk membantu membangun sepak bola nasional.

jens raven resmi jadi wni,pemain andalan sty bertambah,amunisi lini serang timnas indonesia

Jens Ravens resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) setelah menjalani sumpah kewarganegaraan di Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Ham DKI Jakarta, Kamis (27/6/2024).

Pemain kelahiran 1 Oktober 2005 itu nantinya bakal memperkuat timnas U19 Indonesia.

Sebelumnya, ia menjadi bagian timnas U20 Indonesia di Toulon Cup 2024.

Jens Raven juga dipanggil untuk menjalani pemusatan latihan Timnas Indonesia menjelang Piala AFF U19 2024 yang akan berlangsung pada 17-29 Juli 2024.

Selain Piala AFF U19 2024, Jens Raven juga berpotensi dipanggil untuk memperkuat Timnas Indonesia yang akan bertanding di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Hadirnya Raven, yang kini membela FC Dordrecht U21, tentu menambah kekuatan Timnas Indonesia yang memang membutuhkan amunisi lebih banyak di lini serang.

Drawing Putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026

Indonesia masuk Grup C pada undian dari pot 6.

Ya, Timnas Indonesia satu grup dengan China, Bahrain, Arab Saudi, Australia, dan Jepang.

Sebagai informasi Asia mendapat 8 slot ke Piala Dunia 2026.

Kendati demikian, ada satu slot lagi yang bisa didapat via jalur playoff Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang dimainkan dengan negara anggota konfederasi benua lain.

Selengkapnya ada dalam artikel ini.

Piala Dunia 2026 akan digelar di tiga negara: Amerika Serikat, Kanada, dan Meksiko. Sebanyak 48 negara akan ambil bagian pada ajang ini. Hasil lengkap drawing Grup Kualifikasi Piala Dunia 2026 bisa dilihat di bawah ini.

Diketahui, undian atau drawing kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia dilakukan pada Kamis (27/6/2024) hari ini pukul 14.00 WIB.

Pasukan Shin Tae-yong menjadi satu-satunya negara di Asia Tenggara yang lolos ke putaran 3 2024.

Simak hasil drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada link Live Streaming di artikel ini.

Nasib Timnas Indonesia di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia akan ditentukan melalui drawing yang dilakukan di Kuala Lumpur, Malaysia ini.

Timnas Indonesia akan bersaing dengan 17 negara Asia lainnya menuju Piala Dunia 2026.

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, akan hadir dalam drawing itu.

Namun Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong pada awalnya ingin menghadiri acara tersebut batal hadir karena tidak enak badan.

"Hari ini coach Shin Tae-yong sedang beristirahat," kata Erick Thohir pada Jumat (21/6/2024).

"Kemarin Coach Shin Tae-yong ada melakukan kegiatan kesehatan yang harus dirawat di rumah sakit. Ya jadi kita menunggu recovery (pemulihan) coach Shin Tae-yong."

Wakil Asia di Piala Dunia 2026

Asia dipastikan mengutus 8 negara di Piala Dunia FIFA 2026.

Karena khusus pada Piala Dunia 2026 ini pesertanya diperluas menjadi 48 negara/tim.

Piala Dunia 2026 akan diselenggarakan bersama oleh Kanada, Meksiko, dan Amerika Serikat.

Republik Kyrgyzstan, Indonesia dan Palestina akan melakukan debut mereka di tahap 3 Kualifikasi Asia AFC ini.

Pembagian Pot Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran ketiga zona Asia:

Pot 1: Jepang (17), Iran (20), Korea Selatan (22)

Pot 2: Australia (23), Qatar (35), Irak (55)

Pot 3: Arab Saudi (56), Uzbekistan (62), Yordania (68)

Pot 4: Uni Emirat Arab (69), Oman (76), Bahrain (81)

Pot 5: China (88), Palestina (95), Kirgistan (101)

Pot 6: Korea Utara (110), Indonesia (134), Kuwait (137)

Dua pemenang teratas dari tiga grup akan memastikan tempat mereka di Piala Dunia FIFA 2026.

Tim peringkat ketiga dan keempat dari masing-masing grup – total enam – akan maju ke Kualifikasi Asia AFC – Playoff Road to 26, yang akan dipertandingkan dalam dua grup yang terdiri dari tiga tim dalam format round robin tunggal, dengan kedua pemenang grup lolos ke Piala Dunia FIFA ke-23.

Dua tim peringkat kedua akan berhadapan dalam pertandingan kandang dan tandang untuk mendapatkan hak mencapai Playoff Interkontinental dan bermain untuk memperebutkan tempat terakhir yang tersedia.

Link Live Streaming RCTI

RCTI sebagai pemegang hak siar akan menyiarkan drawing FIFA World Cup 2026 -Qualifiers Zona Asia pada Kamis, 27 Juni 2024 yang dimulai Pukul 13.30 WIB.

Untuk link streaming, Vision Plus juga menyediakannya yang juga sama dengan RCTI, mulai siaran pukul 13.30 WIB.

Anda bisa mengakses link Vision Plus melalui tautan berikut ini:

KLIK LINK 1

Saluran Youtube AFC Asian Cup juga menyediakan streaming acara drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran ketiga.

Link streaming dari Youtube AFC Asian Cup:

KLIK LINK 2

Jadwal Main Timnas Indonesia

Timnas Indonesia akan menjalani 3 away (tandang) pada 4 laga awal babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Timnas Indonesia menjadi tuan rumah pada laga kedua kedua dalam empat laga awal.

Pada pertandingan pertama, ketiga, dan keempat skuad Timnas Indonesia harus menjalani laga tandang (kandang lawan).

Jadwal Timnas Indonesia di babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia:

Matchday 1 (Tandang): 5 September 2024 lawan penghuni pot 3 (Arab Saudi, Uzbekistan dan Yordania)

Matchday 2 (Kandang) :10 September 2024 lawan penghuni pot 2 (Australia, Qatar dan Irak)

Matchday 3 (Tandang): 10 Oktober 2024 lawan penghuni pot 4 (Uni Emirat Arab, Oman dan Bahrain)

Matchday 4 (Tandang): 15 Oktober 2024 lawan penghuni pot 5 (China, Palestina dan Kirgistan)

Matchday 5 (Kandang): 14 November 2024 lawan penghuni pot 1 (Jepang, Iran dan Korea Selatan)

Matchday 6 (Kandang): 19 November 2024 lawan penghuni pot 3 (Arab Saudi, Uzbekistan dan Yordania)

Matchday 7 (Tandang): 20 Maret 2025 lawan penghuni pot 2 (Australia, Qatar dan Irak)

Matchday 8 (Kandang): 25 Maret 2025 lawan penghuni pot 4 (Uni Emirat Arab, Oman dan Bahrain)

Matchday 9 (Kandang): 5 Juni 2025 lawan penghuni pot 5 (China, Palestina dan Kirgistan)

Matchday 10 (Tandang): 10 Juni 2025 lawan penghuni pot 1 (Jepang, Iran dan Korea Selatan). (*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dan Tribunnews.com dengan judul Link Live Streaming Drawing Putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Siang Ini, Aksesnya Mudah

Ikuti berita populer lainnya di Google News Tribun Kaltim

Ikuti berita populer lainnya di saluran WhatsApp Tribun Kaltim

OTHER NEWS

2 hrs ago

Tunggu Restu Megawati,PDIP Buka Peluang Mengusung Anies Baswedan-Sohibul Iman di Pilgub Jakarta

2 hrs ago

Elden Ring: Shadow of the Erdtree Tuai Komentar Beragam, Terlalu Susah?

2 hrs ago

Simak Hari Terakhir Padankan NIK dan NPWP,ini Konsekuensinya Jika Telat

2 hrs ago

Tak Ada Target Khusus,Ini Permintaan PSSI Setelah Perpanjang Kontrak Shin Tae-yong Hingga 2027

2 hrs ago

Adul Tegaskan Pandji Pragiwaksono Fitnah Sebut Dirinya Buta,Minta Keluarga Tak Khawatir: Ini Jelas

2 hrs ago

Suasananya Bikin Candu,3 Tempat Wisata di Bogor Ini Vibes-nya Mirip Tokyo,Yakin Nggak Mau ke Sini?

2 hrs ago

3 Kunci Mengelola Pola Makan agar Hipertensi Sembuh,Terapkan Diet DASH

2 hrs ago

14 Unit Rumah Dinas Menteri di IKN Siap Huni Akhir Juli 2024

2 hrs ago

Cerita di Balik Momen Azriel Hermansyah Lamar Sarah Menzel

2 hrs ago

Dianggap Benar Dishub Hapus Parkir Gratis Tidak Salah Sesuai Aturan Daerah Setempat

2 hrs ago

Hotman Paris Minta Tolong Jaksa Agung Karena Diacuhkan Presiden Jokowi soal Kasus Vina Cirebon

2 hrs ago

Jangan Panik Saat Bayi Sembelit, Ini 9 Makanan Gizi Lengkap Keluarga Sehat yang Bisa Mengatasinya

2 hrs ago

Perundungan di Media Sosial, Pesan Moral dalam Film Budi Pekerti

2 hrs ago

Trik Ampuh Bisa Cuan 6 Juta Koin di Game Hamster Kombat Telegram,Berikut 7 Caranya

2 hrs ago

Ingat, Hari Ini Batas Akhir Pemadanan NIK-NPWP

2 hrs ago

Top 5 News Bisnisindonesia.id: Ironi Proyek PDNS hingga Pilihan Praktis Punya Rumah

2 hrs ago

Pengakuan Tutut Soeharto Pernah Jadi Mak Comblang,Jodohkan Adik Ibu Tien dengan Seorang Perwira

2 hrs ago

Cara Mencairkan BPJS Ketenagakerjaan dan Syaratnya

2 hrs ago

20 Rumus Excel yang Sering Digunakan, Jangan Sampai Lupa!

2 hrs ago

Foto Pekan Ini: Pemakaman Tanri Abeng hingga SYL Dituntut 12 Tahun Penjara

2 hrs ago

EURO 2024 - Italia Korban Baru Kutukan Babak 16 Besar

2 hrs ago

3 Shio Paling Hoki Hari Ini 30 Juni 2024, Kondisi Cuan dan Hubungan Asmara Membaik, Senangnya!

2 hrs ago

MotoGP Belanda 2024 - Dani Pedrosa Singgung Nasib Marc Marquez, Cepat Berubah Dibanding Kokokan Ayam

2 hrs ago

Start Rp 1,8 Jutaan Motor Murah Honda Supra Dokumen Lengkap di Kupang Siap Dibawa Pulang, Begini Kondisinya

2 hrs ago

Semifinal ASEAN Cup U-16 2024: Pelatih Australia Soroti Matt Baker Hadapi Timnas U-16 Indonesia

2 hrs ago

5 Fitur Baru yang Dapat Dinikmati Pelanggan YouTube Premium

3 hrs ago

Swiss vs Italia 16 Besar Euro 2024,Alarm Azzurri Tanpa Duo Inter Milan

3 hrs ago

Neta X Bakal Diluncurkan di Beberapa Negara Juli Ini, Indonesia Salah Satunya

3 hrs ago

Begini Reaksi Calon Kiper Terbaik EURO 2024 Dengar Timnas Spanyol Ingin Cetak Banyak Gol ke Gawang Georgia

3 hrs ago

Bacaan Ayat Seribu Dinar dan Cara Mengamalkannya, Doa Pembuka Pintu Rezeki

3 hrs ago

Inilah Sosok Anak Bontot Anjasmara dan Dian Nitami, Plek Ketiplek Bapaknya dan Gantengnya Gak Kaleng-kaleng

3 hrs ago

Link Live Streaming Semifinal VNL 2024 Slovenia Vs Jepang

3 hrs ago

Yakin Pegi Bukan Dalang Kasus Vina Cirebon,Hotman Paris Peringatkan Jaksa Agung: Sampai Terbongkar

3 hrs ago

Luhut juga “Pasang Badan” untuk Jokowi soal Tuduhan Sodorkan Kaesang Maju Pilgub Jakarta ke Parpol

3 hrs ago

Cara Hasilkan Uang dari Aplikasi PlayKo,Main Game Dapat Duit,Cukup Unduh Permainan yang Kamu Suka

3 hrs ago

Real Madrid Melepas Joselu Mato ke Al-Gharafa

3 hrs ago

Alasan Luciano Spalletti Usai Timnas Italia Dihajar Swiss di Euro 2024,Inter Milan Dibawa-bawa

3 hrs ago

Persib Datangkan Pemain Baru dan Depak yang Lama Jadi Fokus Bahasan Utama,Ini Kata Bos Anyar

3 hrs ago

ASEAN Cup U-16 2024 - Satu Keuntungan Timnas U-16 Indonesia sebelum Berduel Lawan Australia

3 hrs ago

Halangi Fernandez, Martin Dihukum Mundur Tiga Grid