Penyebab Slamet Makan Paku,Dirontgen Ada 70 Paku,Sering Halusinasi Ternyata Pasien ODGJ

TRIBUN-MEDAN.com - Terungkap penyebab ditemukannya 70 paku di tubuh Slamet (22), seorang pria di Indramayu.

Slamet harus menahan sakit berhari-hari setelah diduga sengaja memakan puluhan paku yang bersarang di dalam perutnya.

Kondisi tersebut terungkap saat Slamet mengeluh sakit perut yang luar biasa dan kerap muntah-muntah

Akibatnya, kini Slamet menjalani operasi di RSUD Indramayu demi mengeluarkan 70 paku berukuran besar.

Saat dibawa berobat ke RSUD Indramayu, tim medis dibuat terkejut karena menemukan 70 butir paku berukuran 4-7 centimeter bersarang di lambung SH dari hasil foto rontgen.

Kakak dari SH, Cintya (29) menjelaskan, kondisi yang dialami adiknya itu disebabkan karena kebanyakan makan obat.

Cintya kemudian menduga SH overdosis sehingga membuatnya sering berhalusinasi.

penyebab slamet makan paku,dirontgen ada 70 paku,sering halusinasi ternyata pasien odgj

AWAL MULA Pria Indramayu Gemar Makan Paku Selama Setahun, Dokter Angkat 70 Paku dari Lambung (TribunJabar.com)

"Mungkin karena kebanyakan makan obat jadinya overdosis, kemungkinan halusinasinya jadi setengah sadar makan paku," ujar dia kepada Tribunjabar.com, Selasa (25/6/2024).

Kebiasaan makan paku ini, kurang lebih sudah terjadi sekitar 1 tahun terakhir.

Cintya menceritakan, kebiasaan itu awalnya diketahui karena SH sempat dipergoki tengah makan jarum oleh ibu mereka.

Kejadian itu terjadi di dalam rumah.

Cintya sendiri tidak mengetahui secara pasti kenapa adiknya bisa memakan paku.

"Saat tahu syok juga karena di rontgen juga banyak paku, terus katanya juga ada jarum benang sama jarum pentul, tandasnya.

Slamet saat ini sudah menjalani operasi, tim medis pun berhasil mengeluarkan 70 paku tersebut dalam operasi yang berlangsung selama kurang lebih 2 jam.

Pasien sendiri diketahui merupakan ODGJ.

Penjelasan Dokter

Selain itu pasien juga kerap muntah- muntah hingga oleh keluarganya, SH pun dibawa berobat ke RSUD Indramayu.

"Jadi si pasien ini adalah penderita rawat inap di ruang Malgopa. Ruang Malgopa itu untuk orang-orang gangguan jiwa," ujar Deden, Minggu (23/6/2024).

Ia mengatakan dokter sempat mencari penyebab sakit perut dan muntah yang dialami pasien.

Namun pihaknya kesulitan menggali informasi karena SH adalah pasien ganguan jiwa.

penyebab slamet makan paku,dirontgen ada 70 paku,sering halusinasi ternyata pasien odgj

Kisah Pria Indramayu Jalani Operasi Ditemukan 70 Paku di Perut, ODGJ Sering Telan Benda Tak Wajar (youtube/KOMPASTV / Tribun Cirebon)

Hingga akhirnya keluarga memberi tahu jika pasien kerap memakan jarum pentul. Kebiasaan makan jarum pentul hingga paku itu dilakukan SH sejak setahun terakhir.

"Jadi kadang-kadang dia ini suka makan jarum pentul. Kadang-kadang juga jarum pentulnya suka keluar sendiri," ujar dia.

Dari keterangan keluarga, dokter pun melalukan radiologi dan rontgen.

Hasilnya ditemukan ada banyak paku berukuran besar bersarang di dalam lambung SH.

"Akhirnya dikonsulkan ke dokter spesialis bedah dan kemudian untuk dilakukan operasi segera,” kata Deden.

Deden mengatakan ada 70 batang paku berukuran besar yang berhasil diangkat oleh tim medis.

Sementara pasien saat ini masih menjalani perawatan di ruang Manalagi RSUD Indramayu.

"Sekarang dia kondisinya bagus ya dan dalam pemulihan, kita akan lakukan dirawat selama satu minggu kedepan," katanya.

(*/ Tribun-medan.com)

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram , Twitter dan WA Channel

OTHER NEWS

2 hrs ago

Sebelum Tewas di Tangan Kekasih,Staf Honorer Pemkab Nunukan Pamit ke Keluarga Mancing Ikan

2 hrs ago

Menteri ESDM Sebut Ada Usulan Harga BBM Subsidi Pertalite Dinaikkan

2 hrs ago

Seragam Malaysia untuk Olimpiade Paris Dicemoh Publik, Akhirnya Didesain Ulang

2 hrs ago

Gara-gara Kritik Wasit dan Qatar, Dua Pemain Timnas Indonesia dan Shin Tae-yong Kena Denda AFC

2 hrs ago

Asteroid ‘Pembunuh Planet’ Seukuran Gunung Everest Mendekati Bumi

2 hrs ago

Pemerintah Gagal Lawan Peretas PDN, Siapa yang Harus Bertanggung Jawab?

2 hrs ago

TABEL Angsuran KUR BRI 2024: Pinjam Uang Rp77 Juta Cicilan Mulai Rp1.668.333/bulan

2 hrs ago

Anji Pergi Bersama Istri Sexy Goath ke Thailand karena Urusan Pekerjaan

2 hrs ago

MotoGP Belanda 2024 - Dikacaukan Marc Marquez, Francesco Bagnaia Akui Jorge Martin Pantas ke Ducati

2 hrs ago

Evakuasi Mayat PriaTanpa Identitas di Flyover Cimindi Berlangsung 30 Menit,Jadi Tontonan Warga

2 hrs ago

Marc Marquez Sempat Coba Mengalah ke Jorge Martin, Tapi Dihalangi Ducati

2 hrs ago

Usai Istana Bersuara,Sopir Ambulans yang Viral Distop Karena Jokowi Lewat Minta Maaf

2 hrs ago

Mobil Turbo Irit Bensin dan Murah, Daihatsu Rocky Goda Calon Majikan Pakai Harga Segini

2 hrs ago

Mau Beli Spion Bekas Untuk Innova, Avanza Sampai Pajero, di Toko Ini Mulai Segini

2 hrs ago

Ternyata Ini Fungsi Got Yang Ada di Permukaan Kampas Rem Mobil

3 hrs ago

Shin Tae-yong Resmi Perpanjang Kontrak Latih Indonesia hingga 2027

3 hrs ago

Wakil Ketua MPR Sebut Prabowo Akan Dilantik sebagai Presiden di Jakarta, Bukan IKN

3 hrs ago

Jepang Anggap Timnas Indonesia Ancaman Baru dan Waspadai Teror Suporter di SUGBK

3 hrs ago

Jadwal Bus Damri Bandara Soekarno-Hatta Terbaru per 5 Juni 2024 Beserta Harga Tiket

3 hrs ago

5 Tempat Makan di Bogor untuk Keluarga, Ada yang Punya View Sawah

3 hrs ago

Jangan Mundurkan Mobil, Segera Lakukan Ini Jika Saldo E-toll Kurang di Gerbang Tol

3 hrs ago

Mimpi Jalan Indah Timnas Pusat ke Final Euro 2024

3 hrs ago

Timnas Indonesia Dapat Masalah,Tindakan ,Konyol, 2 Pemain Garuda Bawa Petaka,STY Ikut Dihukum

3 hrs ago

Mobil Listrik Bekas Sulit Dijual, Mobil Listrik Baru Terus Bermunculan

3 hrs ago

Masyarakat Negara Maju Ingin Balik Pakai Mobil Konvensional

3 hrs ago

Efek Besar Timnas Indonesia Usai Shin Tae-yong Perpanjang Kontrak,Piala Dunia Bukan Lagi Mimpi

3 hrs ago

Shin Tae-yong Bakal Segera Perpanjang Kontrak Bersama Timnas Indonesia

3 hrs ago

Selebgram Aida Selvia Bongkar Borok Suami yang Suka Open BO dan Piara Ani-ani di Bandung, Muka si Pelakor Dipajang!

3 hrs ago

Busett.. Harga Audio Xpander Ultimate Ini Setara Tiga Unit Xpander

3 hrs ago

Media Asing Soroti Hasil Grup Indonesia di Ronde 3 Piala Dunia 2026

3 hrs ago

AFC Jatuhi Sanksi utnuk Shin Tae-yong,Justin Hubner dan Ivar Jenner,Ini Penyebabnya

3 hrs ago

Fadli Akhmad Kenang Cara Bertahan Hidup saat Ekonomi Sulit, Ogah Punya Utang

3 hrs ago

Asisten Pelatih: Shin Tae-yong Puas dengan Hasil Drawing Ronde 3

3 hrs ago

Shin Tae yong Puas Timnas Indonesia Bergabung Grup Neraka, Asisten STY Blak-blakan

3 hrs ago

5 Tim Favorit Juara EURO 2024 Usai Fase Grup: Inggris Masuk Daftar,Belanda Diuntungkan

3 hrs ago

Timnas Indonesia Jumpa Bahrain, Media Vietnam: Masih Ingat Dibantai 10-0 Nggak?

4 hrs ago

Ma'ruf soal Budi Arie Didesak Mundur Imbas Serangan Server PDN: Urusan Presiden

4 hrs ago

Alasan Panglima Militer Bolivia Berupaya Kudeta Presiden

4 hrs ago

Superkomputer Prediksi Juara Euro 2024 dan Nasib Inggris Jelang Babak 16 Besar

4 hrs ago

Sosok AKBP Arianto Salkery,Kapolres Bolmong yang Kini Dimutasi Jadi Kapolres Minahasa Selatan Sulut