Bakal Garap Proyek Food Estate di Papua, Pesan 2.000 Ekskavator

bakal garap proyek food estate di papua, pesan 2.000 ekskavator

Bakal Garap Proyek Food Estate di Papua, Pesan 2.000 Ekskavator

JAKARTA– Jhonlin Group, perusahaan yang bergerak di bidang pertambangan, minyak, agrobisnis, serta transportasi milik Andi Syamsuddin Arysad atau yang lebih dikenal dengan nama Haji Isam, secara resmi melakukan pemesanan sebanyak 2.000 unit ekskavator dari produsen alat berat Tiongkok, SANY Group. Pihaknya menyebut, jumlah pemesanan itu menjadi yang terbesar di dunia untuk sebuah pemesanan ekskavator. Adapun nantinya ribuan alat berat itu akan digunakan dalam proyek-proyek pertanian di Indonesia. “Jumlah pemesanan tersebut menjadi yang terbesar di dunia untuk sebuah pemesanan ekskavator. Ribuan ekskavator itu akan digunakan dalam proyek-proyek pertanian di Indonesia,” kata Haji Isam dalam keterangan tertulis, Jumat (28/6). Pada kesempatan yang sama, Chairman of Sany Heavy Machinery Limited Mr Chen Jia Yuan mengatakan pemesanan dalam jumlah besar ini menunjukkan kebangkitan pertanian di indonesia. Selain tentunya, transaksi ini menjadi kerja sama yang sama-sama menguntungkan. “Ini kerja sama yang saling menguntungkan. Pesanan yang luar biasa ini cerminan dan tanda kemajuan, sekaligus kebangkitan pertanian di Indonesia,” ujar Mr Chen Jia Yuan. Dalam keterangan resmi yang diterima JawaPos.com, nilai pemesanan sebanyak 2.000 unit ekskavator dari SANY Group dengan tipe SANY SY215C-9 yang memiliki bobot 21,5 ton ini diperkirakan mencapai Rp 4 triliun. Dari angka itu diperkirakan harga per unitnya mencapai Rp 1,7 – 2,3 miliar. Ribuan alat yang dibeli ini nantinya akan digunakan untuk menunaikan tugas negara untuk menggarap proyek food estate seluas 100 ribu hektare di Papua. Mengutip Cendrawasih Pos, group dari JawaPos.com, pada awal Juli mendatang Presiden Joko Widodo dan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto serta menteri pertanian Amran Sulaiman dijadwalkan akan melakukan kunjungan kerja salah satu Food Estate yang ada ke di Kampung Telaga Sari, Salor I, Distrik Kurik, Kabupaten Merauke, Papua Selatan. Selain meninjau lahan Food Estate di Kampung Telaga Sari, Pangdam XVII/Cenderawasih Mayjen TNI Izak Pangemanan, beserta rombongan juga meninjau lahan yang akan dijadikan tempat penggilingan padi di Kampung Harapan Distrik, Kurik, Kabupaten Merauke. (*) Sumber: Jawapos

OTHER NEWS

34 minutes ago

Momen 2 Pemain Non Premier League Bantu Inggris Lolos Dramatis ke Perempat Final Piala Eropa 2024

34 minutes ago

28 Akses Gerbang Tol Dalam Kota Jakarta yang Kena Ganjil Genap

34 minutes ago

Saat Rayuan Bunga Tinggi Bank Digital jadi Perhatian DPR hingga LPS

45 minutes ago

Autis atau GDD?

45 minutes ago

Kuasa Hukum Pegi pada Kasus Vina Cirebon Tuding Tim Pencari Fakta Tidak Independen,Malah Bela RT

45 minutes ago

China Nihil Gelar US Open 2024, Wakil Unggulannya Dihabisi Ranking 54 Dunia

53 minutes ago

BREAKING NEWS,Polda Tak Mangkir Lagi,Hadapi Sidang Praperadilan Pegi pada Kasus Vina Cirebon

58 minutes ago

Cerita dari Kepolisian: Ketika Iptu Umbaran Nyamar Jadi Wartawan Selama 14 Tahun

58 minutes ago

Sidang Praperadilan Pegi Setiawan, Kuasa Hukum Beberkan Hasil Visum Vina dan Eky

58 minutes ago

Beradegan Intim di Ipar Adalah Maut, Deva Mahenra Ajak Mikha Tambayong ke Lokasi

58 minutes ago

Ketua PSSI-nya Italia Pastikan Spalletti Tak Dipecat meski Prestasi Gli Azzurri Jeblok di EURO 2024

58 minutes ago

Polling: Pemadanan NIK-NPWP Berakhir, Kamu Sudah Mengurusnya?

58 minutes ago

Kolaborasi dengan China, Toyota Hadirkan Mobil Listrik Self Driving

58 minutes ago

AC Milan Berharap Bisa Menjual Ismael Bennacer untuk Mendanai Pembelian Striker Baru

58 minutes ago

Daftar Harga HP Samsung Terbaru Juli 2024,Bandingkan Galaxy A35 5G dengan Galaxy A55 5G

1 hour ago

Pilihan Warna Honda Freed e:HEV AIR, Ada yang Imut dan Elegan!

1 hour ago

Pembelaan Vidi Aldiano saat Fuji Diejek Aura Magrib,‘Gue Sih Mau’,Bandingkan dengan Luar Negeri

1 hour ago

Pegawai Ini Izin Sakit untuk Liburan, Malah Ketemu Bosnya di Pesawat

1 hour ago

Direktorat Kepercayaan Terhadap Tuhan YME dan Masyarakat Adat Kembali Gelar SLKL di NTT

1 hour ago

Hasil Survei Terbaru Pilkada Jateng 2024 Berubah Total Putra Jokowi Jadi Cagub Terkuat Jawa Tengah

1 hour ago

Jangan Mudah Tergiur, Lakukan 4 Hal Ini Sebelum Beli Parfum

1 hour ago

Rangkuman Hari Ke-858 Serangan Rusia ke Ukraina: Moskwa Rebut 2 Desa | 36 Drone Hancur

1 hour ago

Injil Katolik Selasa 2 Juli 2024 Lengkap Mazmur Tanggapan

1 hour ago

Pemerintah Bakal Bentuk Tim Khusus untuk Kaji Family Office di Indonesia

1 hour ago

Kisah Pasutri Hidup di Gubuk Reyot di Tengah Hutan,Terpaksa Berburu Hewan Untuk Makan,Istri Ikhlas

1 hour ago

Cek Perbandingan Harga Honda PCX dan Yamaha Nmax Bekas

1 hour ago

Nawawi Pomolango Akui KPK Ada Masalah Hubungan Kelembagaan dengan Polri dan Kejaksaan RI

1 hour ago

Andra Soni-Dimyati Didukung Koalisi Besar, Bagaimana Kans Airin Maju di Banten?

1 hour ago

Menko Polhukam Pimpin Rapat Bahas Penggantian PDN yang Diserang Ransomware

1 hour ago

AC Milan Pantau Gelandang dari Klub Prancis,Idola Berat Paulo Fonseca

1 hour ago

Kode Eks Ketua TPN Ganjar-Mahfud Gabung Kabinet Prabowo-Gibran,Arsjad Rasjid Pakai Jaket Angka 8

1 hour ago

Harga Emas Antam Senin 1 Juli 2024 Diskon, Mulai Rp1,36 Juta per Gram

1 hour ago

Hasil Kejuaraan Asia Junior 2024 - Taufik/Rinjani Buka Keunggulan Indonesia Lawan Jepang

1 hour ago

Johan Budi Tanya ke Pimpinan KPK: Apa yang Sedang Terjadi di KPK?

1 hour ago

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-16 Vs Australia Malam Ini,Semifinal ASEAN U-16 Boys

1 hour ago

Prediksi Skor Timnas Indonesia vs Australia di Semifinal Piala AFF di Stadion Manahan Solo Jateng

1 hour ago

Kejutan Pangdam Hassanudin Saat HUT Bhayangkara, Kirim Pendemo ke Mapolda Sulsel hingga Bikin Kapolda Kaget

2 hrs ago

Buku Bajakan Supermurah Banjiri Lokapasar, Pemerintah Diminta Turun Tangan

2 hrs ago

Cek Elektabilitas Calon Wali Kota Solo 2024 versi Solo Raya Poling,Nama Kaesang Masih Dominan

2 hrs ago

Morgan Freeman Mengecam AI Tirukan Suaranya