Presiden Tajikistan Larang Hijab, Ini Alasannya

presiden tajikistan larang hijab, ini alasannya

Ilustrasi Perempuan Tajikistan Foto: paparazzza/shutterstock

Tajikistan pada pekan lalu melarang hijab. Padahal lebih dari 90 persen penduduk negara pecahan Uni Soviet ini adalah pemeluk Islam.

Larangan pemakaian hijab disahkan oleh majelis tinggi parlemen setempat, Majlisi Milli, Kamis pekan lalu. Pemerintah menyebut, tujuan larangan hijab untuk melindungi nilai budaya lokal dan mencegah ekstremisme.

UU pelarangan yang dinamakan larangan pakaian asing, melarang pemakaian hijab, atau penutup kepala lainnya.

presiden tajikistan larang hijab, ini alasannya

Ilustrasi Perempuan Tajikistan Foto: Pe3k/Shutterstock

Pemerintah Tajikistan mewajibkan perempuan setempat memakai pakaian nasional, demikian dikutip dari Euronews. Hijab dikategorikan pakaian asing.

Jika melanggar, maka denda siap dijatuhkan. Warga biasa akan dijatuhi denda sebesar 7.920 somoni atau setara Rp 12 juta.

Sedangkan denda bagi pejabat pemerintah mencapai 54 ribu Somoni atau Rp 82 juta. Yang paling tinggi adalah denda bagi pemuka agama sebesar 57.600 somoni atau Rp 87 juta.

Pada bulan ini pula, Pemerintah Tajikistan melarang tradisi Idul Adha lokal yang disebut Iydgardak. Tradisi itu adalah anak-anak datang dari rumah ke rumah meminta uang hari raya.

presiden tajikistan larang hijab, ini alasannya

Presiden Tajikistan, Emomali Rahmon. Foto: AFP/Lakruwan Wanniarachchi

Larangan Presiden

Meski mayoritas penduduknya muslim, Presiden Tajikistan Emomali Rahmon menjalankan pemerintahan sekuler.

Dia menjadi pemimpin Tajikistan selama tiga dekade semenjak negara ini pecah dari Uni Soviet.

Selama berdekade memerintah, Rahmon memerintah dengan tangan besi. Pada 2016 dia mengamandemen konstitusi yang menghapus periode masa jabatan presiden dan melarang partai politik berdasarkan agama.

OTHER NEWS

3 hrs ago

Adian Sebut PDI-P Siap jika Jokowi "Cawe-cawe" di Pilkada 2024

3 hrs ago

Update Harga HP Oppo A79 5G,Simak Cara Rahasia Buat Memperluas RAM-nya Dua Kali Lipat

3 hrs ago

Hasil Euro 2024 Lengkap dengan Klasemen,Jadwal Pertandingan Piala Eropa Jerman vs Denmark Live RCTI

3 hrs ago

Respons SYL usai Dituntut 12 Tahun Penjara, Bawa-bawa Presiden-Nilai Jaksa Tak Pertimbangkan Hal Ini

3 hrs ago

5 Perjalanan Pendidikan Atta Halilintar,Baru Lulus Kejar Paket C,Kini Ingin Kuliah Jadi Guru

3 hrs ago

Syahrul Yasin Limpo Jalani Sidang Pembacaan Tuntutan Korupsi Hari Ini

4 hrs ago

Rekomendasi Wisata Instagramable di Kota Serang di Malam Hari: Banten Lama

4 hrs ago

Menyikapi Dampak Salah Pilih Jurusan dalam Pencarian Pekerjaan

4 hrs ago

Diisukan Batal Dinikahi Fardhana,Ayu Ting Ting Nyanyi Lagu Surga dan Neraka: Pahit Bagaikan Empedu

4 hrs ago

Face Tonic untuk Apa? Simak 5 Kegunaannya untuk Kulit!

4 hrs ago

Nurul Arifin soal Peretasan PDN: Apakah Pelaku Orang yang Marah karena Judi Online Diganggu?

4 hrs ago

Tak Disangka Jawaban Inara Rusli,Mendadak Diminta Eva Manurung Rujuk dengan Virgoun

4 hrs ago

Sebelum Lihat di GIIAS 2024, Cek Dulu Nih Spyshot Mobil Baru Jaecoo J7

4 hrs ago

WhatsApp Blokir 35 HP Tahun Ini iPhone hingga Android Termasuk,Berikut Daftarnya

4 hrs ago

SYL Komplain ke Jokowi

4 hrs ago

Daftar 11 Universitas Terbaik di Indonesia 2024: UI Pertama Unhas Urutan 11,UGM?

4 hrs ago

Piston Motor Matic Baret, Butuh Biaya Segini Buat Perbaikannya

4 hrs ago

Hyundai Inster Bisa Bikin Neta V-II Minder Banget Berkat Dua Hal Ini

4 hrs ago

7 Rekomendasi Cat Rambut Warna Natural yang Tidak Merusak Rambut

4 hrs ago

Jadwal 16 Besar Euro 2024: Swiss Vs Italia, Jerman Vs Denmark

4 hrs ago

Kata Perindo, PDI-P, PKB, Nasdem soal Ajakan PKS Dukung Anies-Sohibul di Pilkada Jakarta 2024

4 hrs ago

Agar Dapat Menikmati Hidup di Hari Tua

4 hrs ago

Resep Keripik Bayam, Bikin Camilan dari Sayuran

5 hrs ago

Hasil Practice MotoGP Belanda 2024 - Francesco Bagnaia Tercepat, Alex Marquez Pecundangi Marc Marquez

5 hrs ago

Sosok Sriyati Pasien Kritis yang Terjebak di Ambulans saat Rombongan Jokowi Lewat,Begini Kondisinya

5 hrs ago

Pantas Pegi Bisa Tenang Jadi Tersangka Kasus Vina Cirebon,Ternyata Ada Sosok Penting Turun Tangan

5 hrs ago

Lawan Vietnam di Semifinal Piala AFF U16 2024,Dipastikan Tak Jumpa Timnas Indonesia

5 hrs ago

Satu Permintaan PSSI Kepada Shin Tae-yong Usai Resmi Perpanjang Kontrak di Timnas Indonesia

5 hrs ago

Geger Mobil Patwal Polisi Banjarnegara Injak Bendera Israel, Pembelaan Begini

5 hrs ago

Cek Saldo, Harga Hyundai Creta Juni 2024 Dibanderol Mulai Segini

5 hrs ago

Curhatan Linda Mengaku Masih Diikuti Arwah Vina Cirebon Selama 8 Tahun,Sabut Wajahnya Sudah Beda

5 hrs ago

Pramac Umumkan Pisah dengan Ducati dan Pindah ke Yamaha

5 hrs ago

Liverpool Dapat Lampu Hijau Bintang Real Madrid Bergabung,Duet Ganas Mo Salah,Diaz atau Nunez?

5 hrs ago

Sosok Karim Rossi,Striker Asal Swiss yang Dirumorkan Gabung Persis Solo,Ini Catatan Penampilannya

5 hrs ago

Tak Kalah dari Klan Cendana,Ini Potret Keluarga Besar Mayangsari Mantu Soeharto,Keturunan Dalang

5 hrs ago

Presiden Soekarno Nyaris Dibunuh di Cikini

6 hrs ago

MotoGP Belanda 2024 - Jorge Martin Kirim Pesan Blak-blakan kepada Ducati, Ingin Bergabung ke Tim yang Benar-benar Menginginkannya

6 hrs ago

Davina Karamoy Curhat Disindir Emak-emak usai Jadi Pelakor di Ipar Adalah Maut,Kini Mulai Terbiasa

6 hrs ago

Taruhannya Mesin, Ini Efek Buruk Kalau Nekat Pakai Busi Palsu di Mobil

6 hrs ago

SOSOK dan Karier Kombes Heribertus Ompusunggu,Eks Kapolres Simalungun Kini Jabat Kapolres Barelang