Foto Lawas Rika Callebaut,Dulu Main Sinetron Jadi ART,Makin Glow Up Setelah Dinikahi Cucu Soeharto

TRIBUNTRENDS.COM - Nasib artis lawas Rika Callebaut berubah drastis setelah dinikahi cucu Soeharto, Ari Sigit.

Dulu Rika Callebaut tenar berkat perannya jadi Inem seorang ART di sinetron Putri Duyung.

Kini Rika Callebaut sudah jarang wara-wiri di layar kaca setelah menikah dengan Ari Sigit.

Penampilan Rika Callebaut pun makin glowing usai jadi istri Ari Sigit.

Dilansir TribunMando.co.id, sosok Rika Callebaut sempat tenar perankan wanita cantik dan di era 2000-an lewat sinetron Putri Duyung, Warkop DKI hingga Janda Kembang.

Sinetron yang tayang pada tahun 2004 silam ini jadi sinetron yang banyak digandrungi masyarakat.

Dalam sinetron ini Rika Callebaut pun beradu akting dengan Ayu Azhari sebagai pemeran utama hingga komeng.

Rika Callebaut yang berperan sebagai pembantu ini memiliki karakter yang sangat menonjol pada sinetron yang ia bintanginya.

Tak jarang Rika Callebaut pun tampil dengan polesan lipstik yang merah merona.

Bahkan, ia yang berperan sebagai Inem tersebut sering kali menunjukkan kemampuan aktinya yang mumpuni.

Lama tak terdengar kabarnya, rupanya Rika ini kini telah menikah.

foto lawas rika callebaut,dulu main sinetron jadi art,makin glow up setelah dinikahi cucu soeharto

Potret lawas Rika Callebaut yang kini jadi istri ketiga Ari Sigit. (Kolase Instagram)

Rika kini telah menikah dengan salah satu cucu dari Soeharto.

Ia dipersunting oleh Ari Sigit usai 2 kali jalin hubungan pacaran selama 4 tahun.

Rika dan Ari Sigit ini pun telah sah menikah di tahun 2003 silam.

Sudah 19 tahun membina rumah tangga, RIka dan suami ini pun jauh dari berbagai gossip miring.

Ia bahkan memutuskan untuk tak lagi tampil di berbagai acara TV.

Lalu bagaimanakah kabar Rika saat ini?

Melansir dari Suar.ID, sampai detik ini, Rika masih mesra dengan sang suami.

Ia bahkan sudah dikaruniai 2 orang anak yang masing-masing bernama Febrino Ariyo Atmojo dan Dianda Carriska Wibowo.

Tak lagi terdengar kabarnya, Rika kini rupanya kian cantik.

foto lawas rika callebaut,dulu main sinetron jadi art,makin glow up setelah dinikahi cucu soeharto

Potret lawas Rika Callebaut yang kini jadi istri ketiga Ari Sigit. (Kolase Instagram)

Hal in bisa dilihat dari berbagai unggahannya di media sosial.

Dalam berbagai unggahan ini menunjukkan paras cantik yang bak tak pernah pudar.

Rika Callebaut ini kini jadi nyonya besar keluarga Cendana.

Kendati tubuhnya kini jauh terisi, Rika Callebaut pun nampak tetap elegan.

Hal ini nampak saat pernikahan Danvy Sekartaji Indri Haryati, anak tirinya.

Ia pun tampil dalam balutan kebaya bernuansa pink yang berkelas.

Kabar Rika Callebaut Setelah Ari Sigit Punya Istri Lagi

Kabar Rika Callebaut disorot setelah tersiar kabar suaminya, Ari Sigit, memiliki istri keempat dan baru saja punya bayi.

Istri keempat Ari Sigit suami Rika Callebaut adalah seorang artis muda bernama Suci Winata.

Pada 30 Maret 2024 lalu Suci Winata baru saja mengumumkan kelahiran bayi laki-laki yang disebutnya anak Ari Sigit, lantas bagaimana kabar Rika Callebaut?

Dalam unggahan Suci Winata, ia menunjukkan momen kala Ari Sigit menyambut bahagia kelahiran anak Suci Winata.

foto lawas rika callebaut,dulu main sinetron jadi art,makin glow up setelah dinikahi cucu soeharto

Suci Winata melahirkan anak Ari Sigit (Instagram @suciwinata21)

"Selamat datang putra tercinta

Muhammad Arto Harjo Wibowo

Terimakasih banyak @rspantaiindahkapuk

Sudah membantu kelahiran dengan baik & nyaman," tulisnya dalam caption unggahan.

Dalam video tersebut, terlihat Ari Sigit menggendong bayi Suci Winata.

Kabar ini tentu saja menjadi sorotan lantaran sebelumnya Ari Sigit dikenal sebagai suami dari artis Rika Callebaut.

Informasi perceraian pasangan ini tak pernah terdengar, namun tiba-tiba saja Ari Sigit pamer kelahiran putranya dari Suci Winata.

Lantas bagaimana kabar Rika Callebaut kini?

foto lawas rika callebaut,dulu main sinetron jadi art,makin glow up setelah dinikahi cucu soeharto

Rika Callebaut istri ketiga Ari Sigit (Instagram)

Rika Callebaut diketahui memiliki akun Instagram bernama @rikacallebaut_.

Instagram itu kini memiliki 8 ribu lebih pengikut, namun Rika Callebaut mengunci akun Instagramnya.

Di bio Instagram, ia hanya membubuhkan nomor ponsel yang bisa dihubungi untuk urusan pekerjaan.

Tak hanya itu, nama yang dituliskan Rika Callebaut di akun tersebut juga disorot.

Pasalnya, Rika masih menuliskan nama Ari Sigit di bio Instagramnya.

'Rika Ari Sigit' tulis Rika di akun tersebut.

foto lawas rika callebaut,dulu main sinetron jadi art,makin glow up setelah dinikahi cucu soeharto

Rika Callebaut masih pakai nama Ari Sigit (Instagram)

Ari Sigit Empat Kali Menikah

Ari Sigit telah menikah empat kali.

Istri pertamanya bernama Gusti Maya Firanti Noor dan dikaruniai tiga anak.

Keduanya menikah pada tahun 1989 dan bercerai di tahun 2001.

Ari Sigit juga menikahi artis Annisa Trihapsari pada tahun 1992 ketika ia masih menjadi suami Gusti Maya.

Pernikahan Ari Sigit dan Annisa Trihapsari hanya bertahan empat tahun.

Keduanya bercerai pada 1996.

Kemudian pada 2003, Ari Sigit menikah dengan Rika Callebaut.

Pasangan ini memiliki dua anak, namun kabar perceraiannya tak pernah tersiar.

Tribuntrends/Stylo.grid.id

OTHER NEWS

25 minutes ago

Copa America 2024 - Mumpung Lionel Messi Absen, Waktunya Pengagum Cristiano Ronaldo Bersinar bersama Timnas Argentina

25 minutes ago

Habis Rp800 Ribu,Rombongan 3 Mobil Kabur usai Makan di Resto,Akhirnya Bayar Tagihan Setelah Viral

29 minutes ago

Ramalan Zodiak Besok Sabtu 29 Juni 2024 untuk Libra,Scorpio,Sagitarius: Waspadai Hal Ini

29 minutes ago

Tujuh Kebiasaan (Habits) Melekat pada Orang yang Sangat Efektif - Stephen Covey

29 minutes ago

Rincian Tarif UKT UI Terbaru untuk Jalur SNBP, SNBT, dan Mandiri 2024

29 minutes ago

Tiba di Ruang Sidang, SYL Disambut Teriakkan Takbir

29 minutes ago

Bertemu Pimpinan MPR, Jokowi Minta Sidang Tahunan MPR 2024 Digelar Seperti Biasa

29 minutes ago

Hadirnya Marshel Widianto Disebut Cuma Muluskan Kemenangan Petahana Pilkada Tangsel, Gerindra: Kami Akan Tunjukkan Keseriusan

35 minutes ago

Harga HP Xiaomi Terbaru 2024: Poco F6,Redmi 13 Series,Xiaomi 14,Poco X6,Redmi Note 13,Poco C65

40 minutes ago

Arsenal Bakal Lepas Emile Smith Rowe dengan Satu Syarat

40 minutes ago

Potret Wajah Baru Sarwendah Pasca Operasi di Korea,Ungkap Sudah Diimpikan Bertahun-tahun

40 minutes ago

3 Shio yang Hobinya Debat, Semua Auto Ngalah kalau Diajak Para Shio Ini Berantem

40 minutes ago

Harga HP Infinix Terbaru: Infinix GT 20 Pro,Infinix Note 40 Series Racing,Hot 40 Pro andamp Note 12 VIP

45 minutes ago

Legenda Juventus Kritik Bintang AC Milan,Anggap Rafael Leao Hanya Cocok Jadi Pemain Pengganti

45 minutes ago

Nova Widianto Yakin Anak Didiknya Tampil Bagus di Olimpiade Paris 2024 : Saya Percaya Diri

45 minutes ago

Kumpulan Link Cek Khodam Online Gratis dan Cara Mainnya

49 minutes ago

Motor Matic Gredek Saat Dipakai Penyebabnya Ada Dari Bagian Ini

49 minutes ago

Update Tim Lolos 8 Besar Copa America 2024: Uruguay Susul Argentina,Bolivia Angkat Koper

49 minutes ago

VNL 2024: Wajah Kaptennya Kena Smes, Jepang Masuk Semifinal

49 minutes ago

Kaesang Marah Jokowi 'Disenggol': PKS Mungkin Hendak Menutup Pintu Koalisi dengan PSI

55 minutes ago

Segera Lakukan Pemadanan NPWP dengan NIK agar Tak Kena Sanksi,Paling Lambat 30 Juni 2024

55 minutes ago

Menkominfo Sebut Banyak Instansi Tak "Back Up" Data PDN Sebab Anggaran

55 minutes ago

Menkominfo Budi Arie Setiadi Disentil Anggota Dewan Jogja Soal Peretasan PDN

55 minutes ago

Diler Mobil Bekas Masih Enggan Jual Mobil Listrik Seken

55 minutes ago

Kapan Puasa Asyura? Cek Tata Cara,Keutamaan Puasa Sunnah Mulia di Bulan Muharram

55 minutes ago

Arti Nama Arsyaka dalam Islam untuk Anak Laki-laki, Indah dan Bermakna Mendalam

55 minutes ago

PPDB SMAN di Palembang,Ada Siswa Tak Mendaftar Tapi Lulus,Ombudsman Temukan Ada Intervensi Dinas

55 minutes ago

Satpol PP Tertibkan PKL Puncak Bogor hingga Ricuh,Begini Fakta-faktanya

55 minutes ago

Dirjen Pajak: 73,7 Juta WP Padankan NIK KTP jadi NPWP, Anda Sudah?

55 minutes ago

Susno Duadji Sebut Elza Syarief Sesat Saat Dicecar Soal Alat Bukti Kasus Vina Cirebon

55 minutes ago

Ini 10 Pemain Persib yang Kembali akan Berlaga di Liga 1 2024/2025,Bidikan Baru Minta Bayaran Mahal

1 hour ago

4 Fakta Kakek Arifin,Menunggu Kekasih di Lokasi yang Dijanjikan Sejak 1970 hingga Ajal Memanggil

1 hour ago

Sosok Aca Siswi SMA yang Dipeluk Mensos Risma,Remaja 15 Tahun Itu Mengaku dari Keluarga Broken Home

1 hour ago

Siap Bekingi Israel Lawan Hizbullah,AS Pindah Pasukan ke Dekat Lebanon

1 hour ago

Muncul Petisi agar Menkominfo Mundur Imbas PDN Diserang Ransomware

1 hour ago

Minat Compact SUV, Honda WR-V Dijual Mulai Segini pada Juni 2024

1 hour ago

LIGA INGGRIS: Kegagalan Perdana Liverpool di Bursa Transfer Musim Panas 2024

1 hour ago

Habiburokhman: Nama Kaesang Muncul dari Grassroot Gerindra, Jokowi Tak Tawarkan

1 hour ago

Satu Kondisi yang Picu Dugaan Mahalini Tengah Berbadan Dua,Istri Rizky Febian: Jangan Dulu Ya

1 hour ago

Tolak Dianggap Pengekor Bellingham, Wonderkid Barcelona Ingatkan Warisan Messi