Setelah Rizky Ridho,Hanif dan Rio Fahmi,1 Lagi Pemain Persija Jakarta Dikaitkan ke Persib Bandung

TRIBUNWOW.COM - Satu lagi pemain Persija Jakarta yang dikaitkan dengan Persib Bandung pada bursa transfer awal musim Liga 1 2024/2025.

Kali ini ada gelandang Persija Jakarta berlabel Timnas Indonesia, Syahrian Abimanyu yang dikaitkan dengan Persib Bandung.

Syahrian Abimanyu dikabarkan menjadi incaran terbaru Persib Bandung.

Kabar tersebut disampaikan oleh akun Instagram @transfernews_ft, Sabtu (29/6/2024).

Saat ini, masa depan Syahrian Abimanyu belum ada kejelasan di Persija Jakarta.

Terlebih kontrak Syahrian Abimanyu akan berakhir di Persija Jakarta.

 

Kontrak gelandang berusia 25 tahun itu bersama Persija Jakarta hanya sampai 30 Juni 2024.

Dengan begitu, peluang Syahrian Abimanyu gabung Persib Bandung sangat terbuka.

"Sahrian Abimanyu Dikaitkan Dengan Persib Bandung.

Kontrak Abi Dengan Persija Jakarta Akan Berakhir 30 Juni 2024, Dan Masi Belum Jelas Tentang Masa Depannya," tulis unggahan @transfernews_ft.

Syahrian Abimanyu sendiri sudah dua musim membela Persija Jakarta sejak didatangkan pada awal musim 2022/2023.

Pada musim lalu, pemain kelahiran Banjarnegara, Jawa Tengah itu tampil dalam 25 pertandingan dengan mencatatkan 1 gol dan 1 assist.

setelah rizky ridho,hanif dan rio fahmi,1 lagi pemain persija jakarta dikaitkan ke persib bandung

Gelandang andalan Persija Jakarta Syahrian Abimanyu saat membela Macan Kemayoran pada gelaran Liga 1 2022. (Instagram @persija)

 

Selain Syahrian Abimanyu, Persib Bandung sebenarnya juga dikaitkan dengan beberapa pemain Persija Jakarta.

Mereka di antaranya ada Rizky Ridho, Hanif Sjahbandi dan Rio Fahmi.

Tidak dipungkiri bahwa Persib Bandung sendiri memang akan mendatangkan pemain Timnas Indonesia, baik yang masih aktif ataupun yang sudah tidak lagi dipanggil.

“Ada beberapa, mungkin bisa jadi itu pemain timnas, pernah jadi pemain timnas, calon pemain timnas juga ada,” ujar Interim Director of Sports Persib Bandung, Adhitia Putra Herawan, dikutip dari Kompas.com.

Dirinya memastikan Persib Bandung bergerak di bursa transfer awal musim Liga 1 2024/2025.

Dipastikan bahwa para pemain baru dan incaran merupakan hasil diskusi dengan tim pelatih Bojan Hodak.

“Tapi kami ada beberapa yang sedang diincar dan semuanya berdasarkan kebutuhan tim pelatih,” jelasnya.

(TribunWow/Elfan Fajar Nugoho)

OTHER NEWS

42 minutes ago

Malware Lama Muncul Lagi di HP Android, Lebih Canggih dan Bisa Bobol Rekening Bank

42 minutes ago

Israel Dilaporkan Bakal Gempur Lebanon Akhir Juli,tapi Bisa Batal jika Hizbullah Hentikan Serangan

42 minutes ago

Cek Harga LCGC per Juli 2024, Siapa Paling Murah?

50 minutes ago

Masih Ada Komunikasi Saat Momen Ulang Tahun,Ayu Ting Ting Beber Perlakuan Lettu Fardhana: Jam 12

50 minutes ago

Trilogi Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba Infinity Castle Bakal Rilis di Bioskop

50 minutes ago

5 Jenderal Bintang 3 Polri dari Sulsel Punya Karir Mentereng: Dua Pernah Jabat Wakapolri

50 minutes ago

Review Film "WAKE", Ambisi Berakhir dengan Mimpi Buruk

50 minutes ago

Nova Bongkar Biang Kerok Kekalahan Indonesia dari Australia di Piala AFF U-16, Owalah

50 minutes ago

Pijat Bayi Berikan Banyak Manfaat, Berikut 5 Teknik Rekomendasi yang Menyenangkan untuk Si Kecil

58 minutes ago

Blak-blakan KPK Akui Ada Persoalan Hubungan dengan Polri dan Kejagung

58 minutes ago

[HOAKS] Jokowi Akan Pecat Polisi di Cirebon jika Kasus Vina Tidak Terpecahkan

58 minutes ago

[POPULER NASIONAL] Pemerintah Temukan Biang Kerok Peretasan PDN | Perdebatan Sekjen PKS Vs Kaesang

58 minutes ago

Pantas Halimah Dulu Jadi Mantu Kesayangan Soeharto,Ayahnya Bukan Orang Sembarangan,Sosok Penting

58 minutes ago

DPR Anggap Menag Salahi Aturan, Komisi VIII Dorong Pembentukan Pansus

59 minutes ago

Kelompok Hacker Brain Cipher Akan Rilis "Kunci" Enkripsi PDNS 2 Gratis

59 minutes ago

Pantai Tanjung Dewa di Tanah Laut: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

59 minutes ago

PDI-P Dinilai Sulit Kalahkan Koalisi Khofifah jika Tak Bermitra dengan PKB pada Pilkada Jatim

59 minutes ago

EURO 2024: Roberto Martinez Masih Percaya Cristiano Ronaldo?

1 hour ago

Tank Maju ke Gaza, Jihad Islam Palestina Luncurkan 20 Roket ke Israel

1 hour ago

2 Pemain Tinggalkan Persib di Liga 1,Umuh Muchtar Santai,Pilar Persija Gabung Skuat Bojan Hodak?

1 hour ago

Inflasi Juni 2024 jadi 2,51% YoY, Terjadi Deflasi 2 Bulan Berturut

1 hour ago

Katalog Promo Gantung Alfamart Hari ini 2 Juli 2024,Beli 5 Mie Instan hanya Bayar Rp 14.800

1 hour ago

Cuan Melimpah Berikut 4 Zodiak Paling Beruntung Besok Selasa 2 Juli 2024,Ada Leo dan Sagitarius

1 hour ago

EURO 2024 - Komentar Ronaldo Gagal Penalti di Laga Portugal Vs Slovenia,Singgung Lapangan Jelek

1 hour ago

Portugal Saksikan Tangis Ronaldo, Akhiri Laga dengan Bahagia

1 hour ago

Diogo Costa Catat Sejarah di Euro 2024, Ungkap Kunci Setop 3 Penalti

1 hour ago

Jadwal Final Piala AFF U16 2024: Thailand vs Australia,Laga Ulangan Grup B

1 hour ago

Pemkot Surabaya Terapkan Blokir KK, Warga Bingung dan Takut

1 hour ago

25 Bahan Alami yang Aromanya Tidak Disukai Tikus,Letakkan di Tempat Favoritnya

1 hour ago

Harga Emas Antam di Pegadaian Hari Ini 2 Juli 2024 Diskon, Termurah Rp751.000

1 hour ago

Hasil Euro 2024: Prancis ke 8 Besar Berkat Gol Bunuh Diri,Lawan Portugal yang Menang Adu Penalti

1 hour ago

Jadwal Timnas Indonesia vs Vietnam Perebutan Tempat 3 Piala AFF U16,Misi Garuda Hapus Rapor Buruk

1 hour ago

Tak Perlu Sia-siakan BBM,Ini Durasi Tepat Memanasi Mesin Mobil sebelum Mulai Dikendarai

1 hour ago

Selebrasi Pemain Australia Berlebihan, Erick Thohir Geram

1 hour ago

Jokowi: ASN Berkeluarga Dapat 1 Unit Apartemen di IKN

2 hrs ago

PPP: Kami Punya 1 Kursi, Kader Secara Kesejarahan ke Anies

2 hrs ago

Jokowi Bakal Bentuk Tim Khusus untuk Realisasikan Family Office di Indonesia

2 hrs ago

Disebut Bakal Jadi Bank Muhammadiyah, Induk KB Bank Syariah Buka Suara

2 hrs ago

Fenomena Vibecession dalam Perekonomian di Kalangan Gen Z

2 hrs ago

Ketahui Waktu yang Tepat untuk Mengonsumsi Suplemen,Vitamin Ini Lebih Bagus Saat Perut Kosong