Diresmikan Airlangga dan Bahlil, PTFI Mulai Operasional Smelter Manyar

diresmikan airlangga dan bahlil, ptfi mulai operasional smelter manyar

Diresmikan Airlangga dan Bahlil, PTFI Mulai Operasional Smelter Manyar

Pabrik pengolahan dan pemurnian (smelter) tembaga PT Freeport Indonesia yang berlokasi di Java Integrated Industrial Park and Estate (JIIPE), Manyar, Gresik, Jawa Timur, resmi mulai beroperasi hari ini, Kamis (27/6).

Menteri Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto bersama Menteri Investasi Bahlil Lahadalia meresmikan operasional smelter tembaga kedua milik Freeport setelah smelter PT Smelting yang juga berlokasi di Gresik.

“Puji Syukur kita bisa hadir menyaksikan pabrik yang luar biasa, dapat terbangun dalam waktu 30 bulan sejak lakukan groundbreaking oleh Presiden.,” kata Airlangga dalam peresmian Smelter Manyar yang dipantau melalui kanal Youtube Freeport Indonesia pada Kamia (27/6).

Airlangga mengatakan, pembangunan smelter ini tepat waktu sesuai dengan yang sudah direncanakan. Dia menyebut, terbangunnya Smelter Manyar merupakan bagian dari perpanjangan pemberian izin usaha pertambangan khusus (IUPK) untuk PTFI.

“Hasilnya hari ini, ini smelter paling hebat karena kita lihat tiga sampai empat tahun ke depan tidak ada yang bisa mampu membangun smelter seperti ini, di lahan 100 hektare (Ha), dimanapun. Kalaupun mereka berpikir sekarang Itu masih 4 tahun, 5 tahun ke depan baru bisa produksi,” ujarnya.

Airlangga menyebut, beroperasinya Smelter Manyar ini dinilai sangat tepat waktu seiring dengan tren energi terbarukan yang sangat membutuhkan keberadaan mineral kritis, yakni tembaga.

“Tembaga ada komponen penting bagi teknologi masa depan. Semua baterai butuh dan kabel butuh tembaga. Apalagi Freeport melalui dua smelternya bisa memproduksi satu juta ton katoda tembaga per tahunnya,” ucapnya.

Airlangga menyebut, dengan dibangunnya Smelter Manyar ini menandai bahwa PTFI telah mengintegrasikan investasi hilirisasi, mulai dari pertambangan hingga produk akhirnya.

“Ini akan memberi efek berantai bagi sektor industri yang lebih efisien. Kehadiran Freeport disini akan mendorong wilayah ini menjadi luar biasa. Saya berharap nanti didorong oleh Pak Bahlil ini untuk meratakan pembangunan se-Indonesia dan juga akan mendorong pertumbuhan di berbagai wilayah,” kata dia.

Smelter ini akan menghasilkan beberapa produk berupa katoda tembaga, emas dan perak murni batangan, serta platinum group metals. Smelter berkapasitas 1,7 juta ton metrik kering per tahun. Smelter Manyar ini juga dapat menghasilkan produk samping seperti asam sulfat, terak, gipsum, hingga timbal.

OTHER NEWS

2 hrs ago

EURO 2024 - Jamal Musiala bak Permata Langka, Timnas Jerman Butuh Waktu 1 Dekade Menemukannya

2 hrs ago

4 Top Posisi Dibutuhkan,Perum Peruri Buka Lowongan Kerja 2024,Dicari Banyak Lulusan S1 Bidang IT

2 hrs ago

Peta Kekuatan Khofifah vs Risma di Pilkada Jatim 2024 versi Lembaga Riset,PKB Konsisten Melawan

2 hrs ago

Dua Minggu di Singapore, Makan Apa Aja?

2 hrs ago

22 Jenderal Baru Polri 2024,Pemburu KKB Papua hingga Polwan Ahli Forensik Andalan Korps Bhayangkara

2 hrs ago

Reza Artamevia Sudah Berikan Nasihat pada Aaliyah Massaid soal Pernikahan

2 hrs ago

Giliran Italia Tersingkir & Sudah Tradisi Dalam Hampir Sedekade! Jagokan Juara Bertahan Euro Adalah Semu

2 hrs ago

Perlu Kamu Tahu, Ini Jam Tidur yang Baik

2 hrs ago

Rahasia Sukses Alexandra Askandar, Karier dan Kehidupan Seimbang

2 hrs ago

HARGA Minyak Goreng Awal Bulan Juli 2024 di Katalog Promo JSM Superindo dan Alfamart: 2L Rp31.900

2 hrs ago

Setelah Rizky Ridho,Hanif dan Rio Fahmi,1 Lagi Pemain Persija Jakarta Dikaitkan ke Persib Bandung

2 hrs ago

Bobotoh Boleh Lega,Ciro Alves Perkuat Persib Bandung Lagi Musim Depan,Bagaimana Alberto andamp Stefano?

2 hrs ago

6 Daftar Kapolres Jajaran Polda Sulsel Kena Mutasi Polri 2024,Jenderal Rekan Kapolri juga Diganti

2 hrs ago

Copa America: Lautaro Martinez Bikin Brace, Argentina Hempaskan Peru

3 hrs ago

Kenapa Telepon WhatsApp Tidak Ada Suara? Begini Cara Mengatasinya

3 hrs ago

Harga Emas Antam Menguat Rp 5.000 dalam Sepekan, Jadi Rp 1.365.000 per Gram

3 hrs ago

Resmi, Inilah Daftar Pinjol Legal dan Ilegal yang Berlaku Juli 2024

3 hrs ago

Aktivasi IKD Disebut Jadi Syarat Urus KTP, KK, dan Akta, Ini Kata Dirjen Dukcapil

3 hrs ago

Hasil Argentina vs Peru: Duet Maut Martinez-Di Maria Bikin Albiceleste Menang 2-0

3 hrs ago

Pemerintah Umumkan Tarif Listrik Bulan 1 Juli 2024,Beli Token Rp100 Ribu Dapat Berapa KWH

3 hrs ago

7 Gol Bunuh Diri Lahir di Fase Grup Euro, Berpotensi Pecahkan Rekor Terbanyak

3 hrs ago

Manchester United vs Arsenal Kejar Pemain Timnas Turki di Euro 2024,Sikut Kejar Lini Belakang

3 hrs ago

PSG Siap Membayar Rp 4,3 Triliun Bintang Muda Barcelona Lamine Yamal untuk Gantikan Mbappe

3 hrs ago

5 Potret Gritte Agatha Umumkan Kehamilan Pertama,Suami Syok Lihat Test Pack Garis Dua: Sumpah?

3 hrs ago

DISKON BESAR Promo Alfamart Besok 30 Juni 2024,Rinso Rp 11.900,Kecap Bango Rp 21.500

3 hrs ago

Persib Bandung dan Persebaya Terima Kenyataan,Persija Resmi Amankan 3 Pemain Timnas Indonesia

3 hrs ago

EURO 2024: Italia Si Petahana Gugur, Swiss Tim Pertama Masuk Perempat Final

3 hrs ago

Hasil Copa America 2024 - Diwarnai Penalti Gagal, Argentina Gasak Peru Tanpa Messi

3 hrs ago

Ketika Reza Rahadian Dibuat Jengkel Mikha Tambayong,Reza Takut Mikha CLBK dengan Arifin Putra

3 hrs ago

Apa Efek Samping Minum Kopi Hitam? Berikut 8 Daftarnya…

3 hrs ago

Zulhas Kecewa Kursi PAN di DPR Tak Sesuai Target, tapi Bersyukur Nambah 4 Kursi

3 hrs ago

Carlos Pena Akui Punya Tanggung Jawab Besar di Persija Jakarta

4 hrs ago

PAN Siap Usung Kaesang di Pilgub Jakarta Jika Ridwan Kamil Batal Maju

4 hrs ago

Granit Xhaka Jadi 'Pelatih' Italia, Ajarkan Pasukan Luciano Spalletti Bagaimana Cara Mengumpan Bola!

4 hrs ago

Kata Pelatih Italia Luciano Spalletti usai Tersingkir dari Euro 2024, Ungkap Hambatannya

4 hrs ago

3 Nama Baru Diproses AC Milan,Sibuk Negoisasi Bersama Real Madrid dan AS Monaco

4 hrs ago

Profil Pierre Bolchini: Pilar Como 1907 yang Gagal ke PSS Sleman karena Kiper Kasta ke-4 Liga Brasil

4 hrs ago

EURO 2024: Jerman Vs Denmark 2-0, Ada Petir & Atap Bocor

4 hrs ago

,Jangan Jadi Presiden Lagi,Sudah Cukup, Curhat Ibu Tien Sebelum Wafat Agar Soeharto Turun Jabatan

4 hrs ago

Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Petir, dan Angin Kencang pada 30 Juni-1 Juli 2024