Uni Eropa Patok Tarif Impor Tinggi Mobil Listrik China, Tiga Merek Jerman Protes

uni eropa patok tarif impor tinggi mobil listrik china, tiga merek jerman protes

Mobil listrik Han EV di Pabrik BYD, China. Foto: dok. BYD

Keputusan Uni Eropa (UE) menetapkan tarif impor tinggi untuk mobil listrik buatan China ternyata tidak sepenuhnya disambut dengan positif. Bahkan, tiga raksasa Jerman seperti Mercedes-Benz, BMW, dan Volkswagen rama-ramai memprotes kebijakan tersebut.

Dilansir Arena EV, masing-masing menyuarakan kekhawatirannya yang kuat tentang potensi dampak buruk soal tarif tersebut terhadap operasi bisnisnya. Seperti yang disebutkan, ketiganya telah memiliki pasar yang cukup matang di China.

CEO BMW Oliver Zipse misalnya, pengenaan tarif impor mobil listrik China sebesar 38 persen dengan dalih tindakan proteksi UE dapat memicu perang dagang, merugikan perusahaan dan kepentingan Eropa.

Begitu juga CEO Mercedes-Benz, Ola Kallenius yang juga mengutarakan sentimen serupa. Dirinya menekankan perlunya perdagangan terbuka dan kerja sama, bukannya hambatan.

uni eropa patok tarif impor tinggi mobil listrik china, tiga merek jerman protes

Mobil listrik BMW iX3. Foto: dok. BMW

Volkswagen di sisi lain mempertanyakan waktu pengambilan keputusan UE, dengan alasan lemahnya permintaan kendaraan listrik bertenaga baterai di Eropa saat ini.

Badan komunitas negara-negara Eropa itu memandang kebijakan tarif yang tinggi sebagai bentuk tindakan balasan terhadap besarnya subsidi yang dinikmati produsen mobil Tiongkok.

Namun, langkah tersebut menuai kritik dari badan industri VDA Jerman, yang berpendapat bahwa tarif tersebut akan lebih merugikan sektor otomotif Eropa.

Kemudian, fakta bahwa aplikasi tarif tinggi itu tidak terbatas untuk produsen mobil Tiongkok saja. Produsen lain seperti Tesla, BMW, Volvo, dan Renault Dacia, yang semuanya mengekspor kendaraan listrik buatan Tiongkok ke Eropa, juga akan merasakan dampaknya.

Hal ini dapat menyebabkan biaya tambahan sebesar miliaran euro bagi perusahaan-perusahaan tersebut, yang sudah bergulat dengan lambatnya permintaan dan jatuhnya harga mobil listrik di pasar domestik mereka.

uni eropa patok tarif impor tinggi mobil listrik china, tiga merek jerman protes

Pekerja merakit kerangka mobil BMW di Pabrik Perakitan BMW di kawasan Sunter, Jakarta Utara. Foto: Fitra Andrianto/kumparan

Pendapat lain datang dari wakil CEO Volvo, Bjorn Annwall yang memperingatkan bahwa biaya tambahan ini pada akhirnya akan dibebankan kepada konsumen, sehingga membuat harga kendaraan listrik menjadi lebih mahal.

Merek Volvo, yang dimiliki oleh Zhejiang Geely Holding asal Tiongkok, sangat menganjurkan perdagangan bebas dan melihat tarif ini sebagai hambatan terhadap hal tersebut.

Meskipun keputusan UE bertujuan untuk melindungi industri kendaraan listrik mereka dari masuknya model kendaraan listrik China yang dijual lebih murah, beberapa ekonom berpendapat bahwa dampak langsung dari tarif tersebut akan minimal.

Namun, Institut Kiel untuk Ekonomi Dunia memperkirakan bahwa tarif tersebut dapat mengurangi impor kendaraan listrik Tiongkok secara signifikan, dan berpotensi diimbangi oleh produksi yang lebih tinggi di Eropa.

Tiongkok, pada bagiannya, berjanji untuk melindungi hak dan kepentingannya. Namun, negara itu belum menentukan tindakan pembalasan apa pun.

Asosiasi Mobil Penumpang China tampaknya kurang khawatir dan menyatakan keyakinannya terhadap potensi pertumbuhan berkelanjutan dari produsen kendaraan listrik Negeri Tirai Bambu di Eropa.

***

OTHER NEWS

2 hrs ago

4 Shio Berpotensi Berumur Panjang, Punya Rahasia Apa nih?

2 hrs ago

Lost Contact Adalah Hilang Komunikasi, Ini Penyebabnya di Pertemanan

2 hrs ago

Minat Beli Mobil Listrik Bekas? Ini Tantangannya

2 hrs ago

Enam Tips Sukses Karier

2 hrs ago

Fakta Sosok Zhang Ziyu Pebasket Putri China Bertinggi Badan 220 Cm,Viral saat Lawan Tim Indonesia

2 hrs ago

Terakhir 30 Juni 2024, Ini Cara Mendapatkan EFIN Online untuk Pemadanan NIK dan NPWP

2 hrs ago

Bagaimana Cara Ular Derik Menghasilkan Suara Uniknya?

2 hrs ago

Pelatih Oxford United Pede Hadapi Divisi Championship, Marselino Ferdinan Masuk Rencana Transfer?

2 hrs ago

Warga KTP Pati Bernapas Lega, Sudah Bisa Rental Mobil Lagi Karena Ini

2 hrs ago

HP Jadul Siap-siap Tak Bisa WA,Berlaku Tahun Ini,Mulai HP Samsung Hingga iPhone

2 hrs ago

Pentingnya Kerjasama Pasangan! 6 Sebab Ayah Alami Baby Blues: Ketika Buah Hati Menjadi Tantangan Bukan Kebahagiaan

2 hrs ago

Kata Ahli IT soal Pusat Data Nasional Pakai Keamanan Windows Defender

2 hrs ago

10 Klub Liga 1 Harus Remedial Club Licensing, PT LIB: Yang Tak Lolos Kena Sanksi

2 hrs ago

Klasemen Grup C ASEAN Cup U-16 2024 - Garang di Awal, Malaysia Kini Terancam Pulang Duluan

2 hrs ago

Shin Tae-yong Sambut Positif Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia

2 hrs ago

Apa yang Akan Terjadi Jika Konflik Israel-Hezbollah Kian Keruh?

2 hrs ago

Jadwal Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Laos di Piala AFF U16 Malam Ini

2 hrs ago

Jadwal Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Putaran Ketiga,Segrup Jepang dan Australia

2 hrs ago

Rangkaian Nama Bayi Laki-laki Bermakna Tangguh dan Penuh Tanggung Jawab, Pilihan Terbaik!

2 hrs ago

Rumah Subsidi di Villa Kencana Cikarang Terbengkalai, Marketing: Karena Tak Dihuni dan Dirawat

2 hrs ago

Siemens Indonesia Tunjuk Surya Fitri Jadi CEO

2 hrs ago

Golkar Prediksi Calon Parpol Koalisi Pendukung Anies Pecah Gara-gara PKS

2 hrs ago

Bocoran Soal Tes Psikologi SIM,Tes Psikologi Kecerdasan dan Kunci Jawabannya,Yakin Lulus

2 hrs ago

Kabar Salmania si Gebetan Teuku Ryan Usai Cerai dari Ria Ricis: Perjuangin Masa Depan,Kamu Hebat

2 hrs ago

Peta Kekuatan Lawan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Shin Tae-yong Butuh Keajaiban

2 hrs ago

Terkuak Sosok Rani Asli di Film Ipar Adalah Maut,Ciri-cirinya Dibongkar Davina Karamoy: Masya Allah

2 hrs ago

Pemain Judi Online Ini Berbagi Tips: dari Sejam Habis Satu Kali Gaji, Kini Hampir Berhenti

2 hrs ago

Daftar Lawan Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

2 hrs ago

Fakta Pernikahan Happy Asmara dan Gilga Sahid, 'Belum, belum'

3 hrs ago

13 Kode Promo Gojek Hari Ini 27 Juni 2024 Diskon GoFood Rp22 Ribu,GoCar Hemat Rp9 RIbu,Cashback

3 hrs ago

Profil dan Harta Irjen Abdul Karim,Kapolda Banten yang Kini Duduki Jabatan Bekas Ferdy Sambo

3 hrs ago

Bisakah Oli Mesin Dipakai untuk Oli Transmisi Mobil Matic? Begini Jawaban Pakar

3 hrs ago

Pertandingan Piala AFF U16 2024 Indonesia Vs Laos, Pukul Berapa?

3 hrs ago

10 Cara Menghilangkan Bau Kotoran Kucing di Taman, Bisa Pakai Baking Soda

3 hrs ago

Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia

3 hrs ago

Harus Tahu, Inilah Tanda-tanda Seal Klep Mobil Minta Ganti Baru

3 hrs ago

Mengenal Chiller Kulkas dan Bagian-bagian Lain pada Lemari Es

3 hrs ago

Laporkan Ibu Kandung ke Pengadilan karena Warisan, Stephanie: Saya Bukan Anak Durhaka

3 hrs ago

Viral Ambulans Tertahan Rangkaian Kendaraan Jokowi di Kalteng, Istana Minta Maaf

3 hrs ago

Cara Pemadanan NIK NPWP, Paling Lambat 30 Juni 2024, Ini Dampak jika Tidak Melakukannya