TikTok Dikabarkan Bikin Chip AI Sendiri, Gandeng Perusahaan AS

tiktok dikabarkan bikin chip ai sendiri, gandeng perusahaan as

Ilustrasi TikTok

KOMPAS.com - ByteDance, perusahaan China induk media sosial TikTok, dikabarkan bekerja sama dengan perusahaan teknologi asal Amerika Serikat (AS), Broadcom, untuk mengembangkan chip kecerdasan buatan (AI) bikinan sendiri.

Informasi yang beredar menyebutkan kerja sama ini dilakukan guna membantu ByteDance mengamankan pasokan chip AI di tengah pembatasan ekspor yang diberlakukan pemerintah AS terhadap perusahaan China.

Konon chip AI khusus aplikasi (ASIC) berteknologi 5 nanometer yang sedang dikembangkan oleh ByteDance itu tidak akan melanggar pembatasan ekspor AS. Adapun manufakturnya dikabarkan bakal ditangani oleh pabrikan semikonduktor Taiwan, TSMC.

Menurut sumber yang keterangannya dihimpun oleh Reuters, kerjasama antara ByteDance dan Broadcom ini nantinya dapat memangkas biaya pengadaan dan memastikan pasokan chip yang lebih stabil.

Kabarnya, chip AI tersebut saat ini masih dalam tahap desain, dan produksinya pun dikatakan tidak akan dimulai tahun ini. Baik ByteDance, Broadcom, dan TSMC belum memberi komentar terkait hal tersebut.

Mengamankan chip AI demi TikTok

Mengamankan pasokan chip AI dikatakan sangat penting bagi ByteDance untuk mendukung beragam fitur berbasis kecerdasan buatan di aneka produknya, yakni TikTok dan Douyin alias media sosial TikTok versi China.

Selain TikTok dan Douyin, ByteDance juga dikatakan menggunakan chip AI tersebut guna mengoperasikan aplikasi lainnya, yakni layanan chatbot mirip ChatGPT bernama Doubao yang kini memiliki sekitar 26 juta pengguna.

Sebelumnya, ByteDance dilaporkan memakai berbagai chip Nvidia untuk menyokong teknologi AI, termasuk chip A100 dan H100 yang tersedia sebelum sanksi AS diberkalkukan serta chip A800 dan H800 yang dibuat Nvidia untuk pasar China, walaupun kemudian juga ikut dibatasi.

Bahkan, ByteDance disebut telah mengalokasikan dana sebesar 2 miliar dollar AS (Rp 32,7 triliun) untuk membeli chip Nvidia pada pada 2023. ByteDance juga dikatakan membeli chip Ascend 910B Huawei tahun lalu.

Sebagaimana dihimpun KompasTekno dari Reuters, Kamis (27/6/24), saat ini ByteDance pun dilaporkan sedang membuka ratusan lowongan pekerjaan terkait pengembangan chip semikonduktor, termasuk 15 lowongan untuk perancang chip ASIC.

Perusahaan yang memiliki platform media sosial TikTok ini juga dilaporkan tengah mencari sejumalh ahli dari perusahaan chip AI lainnya di China.

OTHER NEWS

2 hrs ago

Viral Pria Seragam Dishub Hapus Tanda Parkir Gratis di Depan Minimarket,Dishub DKI Jakarta Bersuara

2 hrs ago

Ramai Konsumen Global Ingin Beralih dari Mobil Listrik ke Mobil Konvensional

2 hrs ago

Toyota Prius Diisukan Meluncur di GIIAS 2024, Begini Spesifikasinya

2 hrs ago

[POPULER OTOMOTIF] Cara Mengemudi yang Bisa Bikin Cepat Rusak CVT Mobil | Alasan Kenapa saat Pindah Persneling Mobil Manual Gas Harus Dilepas

2 hrs ago

Harga BBM Terupdate Jenis Pertalite dan Solar Selama Juli 2024

2 hrs ago

Marc Marquez Crash, Pecco Bagnaia Cetak Rekor di Kualifikasi MotoGP Belanda 2024

2 hrs ago

Honda Airblade 160 Meluncur, Harga Mepet Nmax Turbo

2 hrs ago

ZEGNA Tampilkan Eksplorasi Bahan Linen di Koleksi Summer 2025

2 hrs ago

Profil Ali Al Bulayhi: Preman Arab Saudi,Ronaldo-Messi Dibuat Emosi,Timnas Indonesia Hati-hati

2 hrs ago

EURO 2024 - Dipermalukan Swiss, Timnas Italia Tak Dimaafkan Suporter Sendiri

2 hrs ago

Simak, Ini Daftar Ponsel yang Tak Lagi Bisa Pakai WhatsApp 2024

2 hrs ago

Jadwal Siaran Langsung MotoGP Belanda 2024 Hari Ini dan Link Live Streaming Trans7-SPOTV

3 hrs ago

Beda dari 4 Terpidana Kasus Vina,Sudirman Dapat Fasilitas Maknyus dan Bisa Suapi Ibu Saat Bertemu

3 hrs ago

Uya Kuya Tagih Motor Paman Pegi Setiawan yang Dipakai Polisi Buat ,Nyetep,,Tak Ada Kabar 8 Tahun

3 hrs ago

Sinyal Kuat Hubungan Ayu Ting Ting dan Lettu Muhammad Fardhana Kandas,Aksi Umi Kalsum Disorot

3 hrs ago

Kondisi Adul,Dikabarkan Menderita Gangguan Penglihatan,Kini Khawatirkan Keluarga: Kaget Aja Sih

3 hrs ago

Persija Bocorkan Piala Presiden 2024 Jadi Digelar, Macan Kemayoran Ikut Bertanding

3 hrs ago

Simak Harta Kekayaan Khoirudin,Ketua PKS DKI Calon Ketua DPRD Jakarta 2024-2029

3 hrs ago

Pilkada Jakarta Memanas,PKS Bilang Jokowi Sodorkan Kaesang,Ketum PAN Tegas: Tahu Dari Mana Dia?

3 hrs ago

2 Fakta Memalukan Timnas Italia Usai Tersingkir dari EURO 2024

3 hrs ago

Sejumlah Titik dan Gedung di Jakarta Padamkan Lampu Malam Ini, Cek Lokasinya

3 hrs ago

Potret Pernikahan Tommy Soeharto and Tata Cahyani,Ganteng and Cantik dengan Adat Solo,Acara di TMII

3 hrs ago

Hasil 16 Besar EURO 2024 Tadi Malam: Swiss Sukses Kalahkan Italia,Jerman Lolos ke Perempat Final

3 hrs ago

EURO 2024 - Kata-kata Luciano Spalletti Usai Timnas Italia Disingkirkan Timnas Swiss

3 hrs ago

[UNIK GLOBAL] Pencuri Tinggalkan Nomor HP | Boneka Seks Dilengkapi AI

3 hrs ago

ASEAN Cup U-16 2024 - Pelatih Thailand Merasa Diuntungkan Tak Lawan Indonesia di Semifinal

3 hrs ago

MotoGP Belanda 2024 - Pengakuan Marc Marquez Usai Jatuh 2 Kali Saat Sudah Teken Kontrak dengan Ducati, Tak Incar Podium Balapan

3 hrs ago

Hasil Jerman Vs Denmark 2-0: Lewati Hujan dan Petir, Panser ke 8 Besar

3 hrs ago

Swiss Singkirkan Italia, Ketika Vargas Jawab Permohonan Xhaka...

3 hrs ago

Hasil Akhir Swiss vs Italia 16 Besar EURO 2024 Gli Azzurri Pulang Kampung Duluan,Duo RF Jadi Heroik

4 hrs ago

Prediksi Skor Inggris vs Slovakia di 16 Besar Euro 2024: Meski Bapuk,Tiga Singa Tetap Diunggulkan

4 hrs ago

Raphael Varane Masuk Incaran Klub Serie A Milik Orang Indonesia

4 hrs ago

Italia Disingkirkan Swiss di Euro 2024, Tanggung Jawab Spalletti

4 hrs ago

Intip Nilai Restrukturisasi Kredit BRI, Bank Mandiri Cs di Tengah Usulan Perpanjangan Stimulus

4 hrs ago

Hasil 16 Besar Euro 2024: Jerman ke Perempat Final, Italia Kandas

4 hrs ago

Siapa Menang? Hasil Akhir Jerman vs Denmark,Skor Pertandingan 16 Besar Piala Eropa 2024 Tadi Malam

4 hrs ago

Banyak yang Belum Tahu, Ini Tanda-tanda Tutup Radiator Minta Ganti

4 hrs ago

Alasan Kenapa Mobil Jarang Dipakai Tetap Harus Rutin Ganti Oli

4 hrs ago

Pemandangan yang Terluka: Pameran Foto Baru Memotret Kehidupan di Selatan Israel,Dulu dan Sekarang

4 hrs ago

Kondisi Drop, Citra Kirana Sempat Dilarikan ke Rumah Sakit saat di Makkah