10 Hotel Kapsul untuk Backpacker di Singapura, Harganya Terjangkau!

Singapura dikenal sebagai negara dengan biaya hidup yang mahal. Hal ini terkadang menjadi dilema bagi para wisatawan. Demi menekat budget supaya tidak boros, beberapa wisatawan rela menginap di hotel kapsul bersama para pengunjung lain.

Hotel kapsul biasanya dipilih oleh para backpacker yang tidak keberatan untuk tidur di atas ranjang mini supaya tetap berwisata dengan harga terjangkau. Meskipun ekonomis, beberapa hotel kapsul di Singapura memiliki fasilitas yang memadai. Berikut daftar hotelnya!

1. The Pod Boutique Capsule Hotel

10 hotel kapsul untuk backpacker di singapura, harganya terjangkau!

10 Hotel Kapsul untuk Backpacker di Singapura, Harganya Terjangkau!

The Pod Boutique Capsule Hotel hadir sebagai hotel kapsul minimalis yang dilengkapi dengan wi-fi, loker pribadi, kamar mandi bersama, sarapan, mesin cuci, dan mesin kopi.

Hotel dengan harga mulai dari Rp900 ribu, memiliki lokasi yang cukup strategis, hanya 10 menit berjalan kaki dari hotel ke Malay Heritage Centre, Bugis Junction, dan Suntec City Mall. Akses stasiun MRT juga mudah, cukup berjalan 8 menit, kamu akan sampai di stasiun MRT Nicoll Highway dan Stasiun MRT Bugis.

2. BEAT. Capsule Hostel

10 hotel kapsul untuk backpacker di singapura, harganya terjangkau!

10 Hotel Kapsul untuk Backpacker di Singapura, Harganya Terjangkau!

Terletak di sepanjang sungai Singapura, BEAT. Capsule Hostel dikelilingi oleh banyak restoran dan pertokoan. Hotel kapsul modern khusus umur 18 tahun ke atas ini berjarak 7 menit berjalan kaki dari stasiun MRT Raffles Place.

Untuk harga mulai dari Rp860 ribu, terdapat kamar standar khusus perempuan, khusus laki-laki, dan campuran. Dilengkapi tempat tidur bergaya kapsul dan dekorasi kontemporer, hotel ini memiliki loker, wi-fi gratis, linen, dan sarapan.

3. KINN Capsule Hotel

10 hotel kapsul untuk backpacker di singapura, harganya terjangkau!

10 Hotel Kapsul untuk Backpacker di Singapura, Harganya Terjangkau!

KINN Capsule berada di pusat kota Singapura, menawarkan kabin-kabin ber-AC, lounge bersama, dan wi-fi gratis. Hotel kapsul mewah ini lokasinya tidak jauh dari Chinatown Heritage Centre, Katedral St Andrew, dan Kuil Sri Mariamman.

Dengan harga mulai dari Rp1,3 juta, kabin KINN Capsule dilengkapi dengan tirai privasi, meja lipat, dan soket di dekat tempat tidur. Sedangkan untuk fasilitas bersama meliputi dapur, ruangan laundry, dan kamar mandi bersama.

Kamu bisa mengunjungi tempat-tempat populer yang dekat dengan KINN Capsule yaitu Zouk Singapore, Patung Sir Stamford Raffles, dan National Gallery Singapore.

4. Circular House

10 hotel kapsul untuk backpacker di singapura, harganya terjangkau!

10 Hotel Kapsul untuk Backpacker di Singapura, Harganya Terjangkau!

Fasilitas unggulan di Circular House Capsule Hotel berupa AC, Resepsionis 24 Jam, wi-fi, dan sarapan. Terdapat berbagai tipe kamar mulai dari Female Single, Mixed Single, Female Queen, Private Single, hingga Private Queen. Untuk satu hari menginap, merogoh kocek rata-rata Rp700 ribu.

5. Cube Boutique Capsule Hotel

10 hotel kapsul untuk backpacker di singapura, harganya terjangkau!

10 Hotel Kapsul untuk Backpacker di Singapura, Harganya Terjangkau!

Menginap di CUBE Family Boutique Capsule Hotel merupakan pilihan yang tepat jika ingin beristirahat si kawasan Chinatown. Dari Redhill MRT Station, hotel ini hanya berjarak sekitar 3,03 km, sehingga mudah dijangkau karena berdekatan dengan fasilitas publik.

CUBE Family Boutique Capsule Hotel memiliki kisaran harga Rp800 ribu dan memberikan  kenyamanan untuk beristirahat. Akomodasi ini menyediakan fasilitas memadai serta pelayanan 24 jam.

6. Vintage Inn Boutique Capsule

10 hotel kapsul untuk backpacker di singapura, harganya terjangkau!

10 Hotel Kapsul untuk Backpacker di Singapura, Harganya Terjangkau!

Vintage Inn Boutique Capsule merupakan hotel kapsul dengan dekorasi vintage akhir tahun 90-an. Hotel ini berada di kawasan Little India. Dari Bedok North MRT Station, akomodasi ini hanya berjarak sekitar 7,99 km. Terdapat beberapa tempat menarik di sekitarnya, seperti Jurong Country Club, The Gem Museum, dan Lian Shan Shuang Lin Monastery.

Tersedia wi-fi yang memadai sehingga membantu kamu untuk tetap terhubung atau sambil bekerja di area hotel. Vintage Inn Boutique Capsule adalah pilihan tepat bagi kamu yang mengutamakan kenyamanan beristirahat tanpa menguras kantong.

7. Wanderloft Capsule Hostel

10 hotel kapsul untuk backpacker di singapura, harganya terjangkau!

10 Hotel Kapsul untuk Backpacker di Singapura, Harganya Terjangkau!

Rekomendasi hotel kapsul selanjutnya yaitu Wanderloft Capsule Hostel dengan harga mulai dari Rp900 ribu. Berada di Clarke Quay, hotel ini berjarak 9,37 km untuk sampai ke stasiun MRT terdekat. Para turis yang menginap di sini biasanya berkunjung ke Mall of Medini dan Kukup Swimming Pool.

Dari Wanderloft Capsule Hostel, hanya butuh 6 menit berjalan kaki untuk bisa sampai ke National Gallery Singapore, 8 menit berjalan kaki ke Fort Canning Park, dan 3 menit berjalan kaki ke stasiun metro Clarke Quay. Keunggulan lainnya dari hotel ini yaitu memperbolehkan anak berusia 13 tahun ke atas untuk dapat menginap, jadi cocok bagi kamu yang berlibur membawa anak atau adik.

8. 7 Wonders Hostel @Upper Dickson

10 hotel kapsul untuk backpacker di singapura, harganya terjangkau!

10 Hotel Kapsul untuk Backpacker di Singapura, Harganya Terjangkau!

Jika mampir ke Little India, kamu bisa coba bermalam di 7 Wonders Hostel @ Upper Dickson. Hotel dengan harga sekitar Rp900 ribu untuk satu malam ini, memberikan pengalaman menginap yang unik di dalam bangunan bersejarah yang sulit kamu temukan di tempat lain.

Tiap ranjang dilengkapi dengan fasilitas seperti stop kontak, loker dan tirai untuk memberikan privasi kepada para tamu. Mendapatkan bintang 3,6 di Google Maps, banyak orang yang memuji kebersihan kamar mandinya. Sehingga meskipun kamar mandi digunakan bersama dengan tamu lain, pengunjung tetap merasa nyaman karena kebersihannya.

9. Spacepod

10 hotel kapsul untuk backpacker di singapura, harganya terjangkau!

10 Hotel Kapsul untuk Backpacker di Singapura, Harganya Terjangkau!

Hotel kapsul di Singapura yang juga cukup populer adalah Spacepod. Hotel ini termasuk murah karena kamu bisa mendapat harga hanya Rp595 ribu per malam. Berlokasi di daerah Kallang, dari Orchard MRT Station, akomodasi ini hanya berjarak sekitar 4,55 km. Selain letaknya yang strategis, Spacepod juga merupakan hotel dekat Paragon Shopping Centre dan Far East Plaza. Sehingga hotel ini cocok dijadikan pilihan menginap untuk kamu yang suka berbelanja.

Dalam satu kamar yang cukup luas, terdiri dari beberapa kapsul pod atas-bawah. Spacepod menghadirkan warna lampu yang cantik dan Instagrammable. Selain itu, bentuk podnya sangat unik sehingga tamu akan merasa sedang berada di luar angkasa.

10. Beary Best! Hostel Chinatown

10 hotel kapsul untuk backpacker di singapura, harganya terjangkau!

10 Hotel Kapsul untuk Backpacker di Singapura, Harganya Terjangkau!

Rekomendasi hotel kapsul terakhir yaitu Beary Best! Chinatown. Dari Redhill MRT Station, hotel ini hanya berjarak sekitar 3,25 km. Karena lokasinya yang berada di Chinatown, kamu tidak akan kesulitan menemukan restoran dan super market 24 jam.

Menginap di hotel kapsul seharga Rp800 ribu per malam ini, kamu akan mendapat kamar kapsul yang nyaman dengan tirai penutup, akses wi-fi, loker dan juga TV. Di dekat resepsionis juga terdapat meja dan kursi yang nyaman untuk bersantai.

Hotel kapsul mana yang paling ingin kamu kunjungi, Bela?

OTHER NEWS

2 hrs ago

EURO 2024 - Pelatih Kroasia Ungkap Penyebab Luka Modric dkk Dibantai Timnas Spanyol

2 hrs ago

Hasil Live Score Final Sektor Ganda Putri Australia Open 2024: Laga Sengit Bagi Kusuma-Pratiwi

2 hrs ago

VIRAL TERPOPULER: Mahfud MD Sebut Indonesia Emas ,Omong Kosong, - Sosok Bripda Sherly Hafal 30 Juz

2 hrs ago

Kronologi Uang Rp233 Juta Milik Mahasiswa Unnes Melayang,Berawal dari Chat WhatsApp Group

2 hrs ago

Kompak Bagikan Momen Kocak Bersama Calvin Verdonk, Ragnar Oratmangoen Kena Keplak Shin Tae-yong

2 hrs ago

Apa Arti dari Lambang Segitiga di Nightmares and Daydreams?

2 hrs ago

Terungkap Kesaksian Mantan Menteri Soal Soeharto Memancing selalu Dapat Ikan Besar,Ada Marinir?

2 hrs ago

Menyengat! Honda Janji Bawa Lima Kendaraan Elektrifikasi ke GIIAS 2024

2 hrs ago

Kontrak di Persib Masih Satu Musim, Beckham Putra Dapat Tawaran Klub Luar Negeri

2 hrs ago

Hasil Jeka Saragih vs Westin Wilson di UFC Vegas 82,Jepitan Leher Kandaskan Petarung Indonesia

2 hrs ago

9 Fitur AI di iOS 18, Ada Writing Tools, Image Playground, Genmoji

2 hrs ago

Ini Gejala Electric Power Steering (EPS) Daihatsu Xenia Rusak, Simak

2 hrs ago

Sosok Lamine Yamal, Bintang Muda Spanyol Berusia 16 Tahun yang Menggebrak di Euro 2024

2 hrs ago

Melihat Sapi Kurban Jokowi, Ma'ruf, Megawati, dan Prabowo, di Masjid Istiqlal

2 hrs ago

EURO 2024 - Digendong Inter Milan, Luciano Spalletti Marah-marah Timnas Italia Tergantung pada Nicolo Barella

2 hrs ago

Klasemen EURO 2024 - Lakoni Start Terbaik, Jerman Kuasai Puncak Berkat Selisih Gol

2 hrs ago

Arti “Rating Things I Did”, Bahasa Gaul yang Lagi Viral di Medsos

2 hrs ago

Urutan Lepas Pasang Aki, Fatal Bila sampai Terbalik

2 hrs ago

Hattrick Bupati Bandung Barat Terjerat Kasus Korupsi, Bey Machmudin Ingatkan Hal Ini

2 hrs ago

Media Vietnam Nilai Timnas Indonesia akan Buat Kejutan Jika Satu Grup dengan Korea Selatan di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia

2 hrs ago

Prediksi Skor Polandia vs Belanda Euro 2024: Superioritas Tim Oranye Jaminan Tiga Poin

2 hrs ago

Pertamax Green Mulai Banyak Dijual di SPBU Pertamina, Sinyal Pertalite Dihapus?

2 hrs ago

Spalletti Puji Respons Timnas Italia Setelah Kebobolan Gol Cepat Albania

2 hrs ago

Hasil EURO 2024 - Eror Dimarco Dimurnikan Gol 2 Rekan Inter Milan, Italia Menang Comeback atas Albania

2 hrs ago

EURO 2024 - Usai Bantai Kroasia, Timnas Spanyol Langsung Alihkan Fokus ke Timnas Italia

3 hrs ago

Update Euro 2024 - Mental Juara Bertahan Italia Menyala,Spanyol Tanpa Cela di Klasemen

3 hrs ago

Populer: Rupiah Anjlok ke Rp 16.412; Menperin Panggil PT ITSS dan PT IMIP

3 hrs ago

7 Rekomendasi Loose Powder untuk Ibu Hamil, Bisa Semua Jenis Kulit

3 hrs ago

Live Score Hasil Final Ganda Putra Hari Ini: Ahsan Hendra Nampak Terancam dari Pasangan Asal China

3 hrs ago

Harun Masiku Nyaris Diringkus di 2021, tapi Gagal Akibat KPK Ribut Internal

3 hrs ago

Idul Adha: Mengapa ada hewan kurban dalam Islam, Kristen, Yudaisme, dan Hindu?

3 hrs ago

Daftar Pemain Bintang yang Absen di Euro 2024: Dari Courtois, Grealish, hingga Zirkee

3 hrs ago

Alasan Masjid Al-Azhar Gelar Salat Idul Adha Hari Ini: Merujuk Wukuf Arafah

3 hrs ago

Kisah Queen Mary dari Inggris Alami Phantom Pregnancy yang Ternyata Gangguan Mental

3 hrs ago

Raphinha Bongkar Fakta Kenapa Ronaldinho Setop Dukung Brasil dan Boikot Copa America

3 hrs ago

Kelas Berapa Cucu Eks Kapolri Andika Mahardika Pada Tahun 2016? Ketika Kasus Vina Cirebon Terjadi

3 hrs ago

Eks Penyidik KPK Curiga Harun Masiku Tak Akan Ditangkap, Cuma Jadi Bahan "Bargain"

3 hrs ago

BESARAN Tarif Tol Kisaran-Indrapura,Mulai Berlaku 19 Juni Pukul 00.00 WIB

3 hrs ago

Cara Daftar Antrian BPJS Kesehatan secara Online, Lebih Capat dan Mudah

3 hrs ago

Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up