Elektabilitas Pilkada Samarinda 2024 Makin Mengejutkan,Dominasi Andi Harun Mustahil Dilampaui

TRIBUNNEWSMAKER.COM - Pilkada 2024 di Samarinda, Kalimantan Timur tak luput dari sorotan.

Sosok Ketua Partai Gerindra Kaltim, Andi Harun memperoleh angka elektabilitas yang begitu tinggi.

Saking tingginya bahkan mustahil bisa dilampaui oleh lawan-lawannya.

Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA telah merilis hasil elektabilitas para bakal calon Wali Kota Samarinda.

Andi Harun mengungkapkan, mayoritas partai politik (parpol) telah berkomunikasi dengan dirinya.

Mereka menawarkan figur bakal calon (bacalon) wakil walikota yang akan mendampinginya pada konstetasi Pilkada Samarinda 2024 mendatang.

Saat ditemui pada Selasa (21/5/2024) kemarin, AH -begitu Andi Harun akrab disapa- menjelaskan, komunikasi politik terkait penjajakan kerja sama pada Pilkada Samarinda mendatang masih berlangsung.

"Oh, iya (termasuk soal calon wakil walikota). Komunikasi lintas partai juga berlangsung dan mayoritas parpol mendiskusikan soal wakil, termasuk Golkar, Nasdem. Kemudian PDIP, PKB, Demokrat, PPP," ungkapnya.

Komunikasi politik itu wajar terjadi jika melihat Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA, Rabu (17/4/2024) lalu.

Survei LSI Denny JA terbaru dilakukan periode 25-31 Maret 2024.

Elektoral Andi Harun unggul jika dipertarungkan dengan para calon yang pernah maju di Pilkada Samarinda sebelumnya.

Diketahui pada Pilkada Samarinda 2020 lalu, Andi Harun berkontestasi dengan Darlis Pattalongi, M. Barkati, Zairin Zain, dan Sarwono.

Tak hanya sampai di situ, elektabilitas Andi Harun yang menembus 91 persen dinilai membuat faktor calon wakil walikota tidak lagi berpengaruh.

Karena ketika dipertarungkan dengan wakilnya sendiri Rusmadi Wongso, politikus Gerindra ini tetap unggul.

elektabilitas pilkada samarinda 2024 makin mengejutkan,dominasi andi harun mustahil dilampaui

Andi Harun bakal calon Wali Kota Samarinda

Hasil Survei LSI Denny JA, Andi Harun Raih Elektabilitas Tertinggi

Elektabilitas Andi Harun menembus angka 91 persen.

Angka itu membuat elektabilitas Andi Harun menempati posisi tertinggi dibandingkan kandidat lainnya pada Pilkada Samarinda 2024.

Berikut hasil survei LSI Denny JA:

Andi Harun: 91,4 persen

Darlis Pattalongi: 1,1 persen

Rahasia/Belum Memilih/ Tidak Tahu/ Tidak Menjawab: 7,5 persen

Andi Harun: 90,2 persen

M. Barkati: 3,4 persen

Rahasia/Belum Memilih/ Tidak Tahu/ Tidak Menjawab: 6,4 persen

Andi Harun: 90,0 persen

Zairin Zain: 0,7 persen

Rahasia/Belum Memilih/ Tidak Tahu/ Tidak Menjawab: 9,3 persen

Andi Harun: 91,5 persen

Sarwono: 1,1 persen

Rahasia/Belum Memilih/ Tidak Tahu/ Tidak Menjawab: 7,3 persen

Andi Harun: 89,8 persen

Rusmadi Wongso: 2,7 persen

Rahasia/Belum Memilih/ Tidak Tahu/ Tidak Menjawab: 7,5 persen

Tak hanya itu, survei LSI Denny JA dilakukan di lima daerah pemilihan (dapil) di Kota Samarinda yang meliputi:

* Dapil I

Kecamatan Samarinda Ilir, Sambutan, Samarinda Kota

* Dapil II

Kecamatan Palaran, Loa Janan Ilir, Samarinda Seberang

* Dapil III

Kecamatan Sungai Kunjang

* Dapil IV

Kecamatan Samarinda Ulu

* Dapil V

Kecamatan Samarinda Utara dan Pinang

Andi Harun juga unggul telak dari Hadi Mulyadi, M. Barkati, Rusmadi Wongso, Darlis Pattalongi dan Sarwono dengan capaian di atas 80 persen, bahkan di dapil II unggul 90 persen.

Masyarakat yang disurvei 88,4 persen juga menginginkan kembali Andi Harun menjadi walikota Samarinda.

Terbuka bagi Semua Parpol

Walikota Samarinda Andi Harun menyambut positif komunikasi politik untuk Pilkada 2024 mendatang.

Pasalnya, menurutnya, membangun Kota Tepian yang sangat besar tentu membutuhkan kerja sama dengan banyak pihak.

"Beberapa parpol menawarkan kadernya sebagai wakil (untuk Pilwali Samarinda), termasuk sudah melakukan penjajakan yakni Pak Zairin Zain," kata AH.

"Kalau bisa semuanya, ya alhamdulillah. Tetapi kalaupun ada pilihan dan pandangan yang berbeda kita harus hormati. Tetapi harapan dan cita–cita kami semua di Gerindra ini, semua partai bisa saling bekerja sama," tambahnya.

AH juga mengatakan terkait Koalisi Indonesia Maju (KIM), ia pun berharap tidak ada pemisahan bagi parpol yang memang ingin bekerja sama politik dengan Gerindra.

Ia ingin koalisi Pilkada Samarinda mendatang terbuka bagi semua parpol yang memang ingin bersama–sama melanjutkan pembangunan yang telah diselenggarakannya selama menjabat 3 tahun terakhir.

Tentunya untuk mewujudkan, pembangunan keberlanjutan yang akan ia lakukan di periode keduanya menjabat Wali Kota Samarinda nantinya, jika terpilih kembali.

"Diksi–diksi bahwa harus Koalisi Indonesia Maju (KIM) dan lain–lain, itu sudah selesai di pilpres. Jadi kita tidak boleh lagi menarik itu sehingga terjadi pembelahan di daerah, Samarinda harus dijaga kekompakannya," pungkasnya. (TribunNewsmaker | TribunKaltim/Eni/Mohammad Fairoussaniy)

OTHER NEWS

2 hrs ago

Jersey Bertandatangan Cristiano Ronaldo Milik Kolektor Pernah Ditawar Rp 17 Juta

2 hrs ago

EURO 2024 - Jadi Pahlawan Italia Berkat Sepakan Roket, Gelandang Mungil Inter Milan Lebih Tajam daripada Eks Pangeran AS Roma

2 hrs ago

Spanyol Lumat Kroasia 3-0 di Grup Neraka Euro 2024

2 hrs ago

Jadwal Euro 2024 Hari Ini: Polandia vs Belanda dan Serbia vs Inggris

2 hrs ago

Rekomendasi Lotion Bayi untuk Kulit Sensitif, Bisa untuk Orang Dewasa!

2 hrs ago

7 Muka Baru di Latihan Persebaya,Eks Persija Mengadu Nasib di Klub Jagoan Bonek Jelang Liga 1

2 hrs ago

EURO 2024 - Bocah Ajaib Barcelona Girang Usai Bikin Debut dan Rekor untuk Timnas Spanyol

2 hrs ago

EURO 2024 - Pelatih Kroasia Ungkap Penyebab Luka Modric dkk Dibantai Timnas Spanyol

2 hrs ago

Hasil Live Score Final Sektor Ganda Putri Australia Open 2024: Laga Sengit Bagi Kusuma-Pratiwi

2 hrs ago

VIRAL TERPOPULER: Mahfud MD Sebut Indonesia Emas ,Omong Kosong, - Sosok Bripda Sherly Hafal 30 Juz

2 hrs ago

Kronologi Uang Rp233 Juta Milik Mahasiswa Unnes Melayang,Berawal dari Chat WhatsApp Group

2 hrs ago

Kompak Bagikan Momen Kocak Bersama Calvin Verdonk, Ragnar Oratmangoen Kena Keplak Shin Tae-yong

2 hrs ago

Apa Arti dari Lambang Segitiga di Nightmares and Daydreams?

2 hrs ago

Terungkap Kesaksian Mantan Menteri Soal Soeharto Memancing selalu Dapat Ikan Besar,Ada Marinir?

2 hrs ago

Menyengat! Honda Janji Bawa Lima Kendaraan Elektrifikasi ke GIIAS 2024

2 hrs ago

Kontrak di Persib Masih Satu Musim, Beckham Putra Dapat Tawaran Klub Luar Negeri

2 hrs ago

Hasil Jeka Saragih vs Westin Wilson di UFC Vegas 82,Jepitan Leher Kandaskan Petarung Indonesia

2 hrs ago

9 Fitur AI di iOS 18, Ada Writing Tools, Image Playground, Genmoji

2 hrs ago

Ini Gejala Electric Power Steering (EPS) Daihatsu Xenia Rusak, Simak

3 hrs ago

Sosok Lamine Yamal, Bintang Muda Spanyol Berusia 16 Tahun yang Menggebrak di Euro 2024

3 hrs ago

Melihat Sapi Kurban Jokowi, Ma'ruf, Megawati, dan Prabowo, di Masjid Istiqlal

3 hrs ago

EURO 2024 - Digendong Inter Milan, Luciano Spalletti Marah-marah Timnas Italia Tergantung pada Nicolo Barella

3 hrs ago

Klasemen EURO 2024 - Lakoni Start Terbaik, Jerman Kuasai Puncak Berkat Selisih Gol

3 hrs ago

Arti “Rating Things I Did”, Bahasa Gaul yang Lagi Viral di Medsos

3 hrs ago

Urutan Lepas Pasang Aki, Fatal Bila sampai Terbalik

3 hrs ago

Hattrick Bupati Bandung Barat Terjerat Kasus Korupsi, Bey Machmudin Ingatkan Hal Ini

3 hrs ago

Media Vietnam Nilai Timnas Indonesia akan Buat Kejutan Jika Satu Grup dengan Korea Selatan di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia

3 hrs ago

Prediksi Skor Polandia vs Belanda Euro 2024: Superioritas Tim Oranye Jaminan Tiga Poin

3 hrs ago

Pertamax Green Mulai Banyak Dijual di SPBU Pertamina, Sinyal Pertalite Dihapus?

3 hrs ago

Spalletti Puji Respons Timnas Italia Setelah Kebobolan Gol Cepat Albania

3 hrs ago

Hasil EURO 2024 - Eror Dimarco Dimurnikan Gol 2 Rekan Inter Milan, Italia Menang Comeback atas Albania

3 hrs ago

EURO 2024 - Usai Bantai Kroasia, Timnas Spanyol Langsung Alihkan Fokus ke Timnas Italia

3 hrs ago

Update Euro 2024 - Mental Juara Bertahan Italia Menyala,Spanyol Tanpa Cela di Klasemen

3 hrs ago

Populer: Rupiah Anjlok ke Rp 16.412; Menperin Panggil PT ITSS dan PT IMIP

3 hrs ago

7 Rekomendasi Loose Powder untuk Ibu Hamil, Bisa Semua Jenis Kulit

3 hrs ago

Live Score Hasil Final Ganda Putra Hari Ini: Ahsan Hendra Nampak Terancam dari Pasangan Asal China

3 hrs ago

Harun Masiku Nyaris Diringkus di 2021, tapi Gagal Akibat KPK Ribut Internal

3 hrs ago

Idul Adha: Mengapa ada hewan kurban dalam Islam, Kristen, Yudaisme, dan Hindu?

3 hrs ago

Daftar Pemain Bintang yang Absen di Euro 2024: Dari Courtois, Grealish, hingga Zirkee

3 hrs ago

Alasan Masjid Al-Azhar Gelar Salat Idul Adha Hari Ini: Merujuk Wukuf Arafah