Hasil FP1 MotoGP Belanda 2024 - Marc Marquez Nyaris Dibikin Ngenes Tumbal Sendiri, Francesco Bagnaia Meroket

hasil fp1 motogp belanda 2024 - marc marquez nyaris dibikin ngenes tumbal sendiri, francesco bagnaia meroket

pembalap Ducati, Francesco Bagnaia, dan Marc Marquez dari tim Gresini bersaing sengit pada FP1 MotoGP Belanda 2024

BOLASPORT.COM - Pembalap Ducati, Francesco Bagnaia, keluar sebagai yang tercepat dalam sesi Free Practice 1 (FP1) MotoGP Belanda 2024.

Melaju di atas motor Desmosedici GP24, Francesco Bagnaia tampil solid untuk merebut posisi pertama di detik-detik akhir FP1 MotoGP Belanda 2024.

Tampil di Sirkuit Assen, Jumat (28/6/2024), juara bertahan dua musim terakhir itu menorehkan waktu lap terbaik 1 menit 32,401 detik.

Bagnaia berhasil mengungguli andalan Gresini Racing, Marc Marquez dengan gap sebesar 0,065 detik di urutan kedua.

Jalannya sesi FP1 MotoGP Belanda 2024

Menit-menit awal FP1 MotoGP Belanda 2024 bergulir, masalah harus dialami Aleix Espargaro dari Aprilia dengan motornya.

Sesaat usai melewati pit lane, RS-GP yang ditunggangi Espargaro mendadak mogok karena masalah teknis.

Persaingan langsung dipanaskan oleh Alex Marquez dari Gresini Racing yang melejit di urutan pertama dengan waktu lap terbaik 1 menit 35,873 detik.

Lima menit berjalan rekan Alex Marquez sekaligus kakaknya, Marc Marquez menduduki posisi pertama melalui raihan 1 menit 33,693 detik.

Pembalap berjulukk Baby Alien itu berhasil unggul 0,5 detik atas andalan tim pabrikan Ducati, Francesco Bagnaia.

Sempat menggusur Marquez di urutan pertama, Bagnaia harus turun dan berada di posisi kelima karena torehannya kalah cepat.

Di sisi lain, Marc Marquez berhasil mempertajam catatan waktunya menjadi 1 menit 33,004 detik saat FP1 berjalan 10 menit.

Tak butuh waktu lama, Bagnaia kembali berada di urutan pertama usai hotlapnya menghasilan waktu lap terbaik 1 menit 32,820 detik.

Pace yang angin-anginan masih terasa saat juara MotoGP dalam dua musim terakhir itu kembali digusur Marquez.

Tak hanya rider 31 tahun itu, Bagnaia juga mampu disusul oleh salah satu rival terkuat Jorge Martin dan Maverick Vinales yang ada di urutan kedua dan ketiga.

Bagnaia masih kesulitan untuk memperbaiki posisinya lagi yang kini harus berada di urutan kesembilan dengan beda 0,6 detik dari Marquez.

FP1 berjalan 15 menit atau menyisakan 30 menit terakhir, Marquez belum tergusur dari posisi pertama usai menorehkan waktu lap 1 menit 32,980 detik.

Dengan situasi lintasan yang sepi karena mayoritas rider kembali ke paddock, momen ini mencoba dimanfaatkan oleh Pedro Acosta.

Gebrakan dibuat Bagnaia yang menduduki urutan pertama usai membukukan waktu lap terbaik 1 menit 32,401 detik.

Di sisi lain, Marquz harus turun di tempat keempat dengan memiliki gap sebesar 0,5 detik dengan Bagnaia.

Sempat disusul Vinales dan Alex Marquez, Marc Marquez kembali bangkit dengan memangkas gap menjadi 0,1 detik dan duduk di urutan kedua.

Tumbal Marc Marquez saat kedatangannya di Gresini Racing, Fabio Di Giannantonio menggeser Bagnaia.

Digia menduduki urutan pertama di akhir sesi FP1 usai menorehkan waktu lap 1 menit 32,314 detik atau unggul 0,087 detik atas Bagnaia.

Sedangkan Marc Marquez tergelincir di urutan ketiga dengan beda 0,152 detik dari Digia.

Akan tetapi, Bagnaia kembali melejit di urutan pertama dengan menorehkan waktu lap terbaik 1 menit 32,401 detik.

Dia dibuntuti oleh Marquez yang berada di urutan kedua dengan selisih 0,065 detik.

 

HASIL FP1 MOTOGP BELANDA 2024

OTHER NEWS

1 hour ago

Potret Gemas Vienna,Bule Cilik Berstatus Cicit Soeharto,Terlahir Jadi Pewaris Trah Cendana

1 hour ago

Mencoba Dyson Airstrait di Rambut Keriting. Ini Hasilnya!

1 hour ago

Bosch Kembangkan Software Khusus untuk “Sulap” Mobil Menjadi Lebih Pintar

2 hrs ago

Resep Churros Kentang, Bisa Pakai Topping Favorit

2 hrs ago

Copa America 2024 - Messi Masih Disimpan, Argentina Tetap Beri Peringatan ke Lawan

2 hrs ago

Bersentuhan dengan Mertua,Apakah Batal Wudhu? Begini Penjelasan UAS dan Buya Yahya

2 hrs ago

Bursa Transfer - Liverpool Jadi Kandidat Terdepan Rekrut Bintang Brasil di Skuad Copa America

2 hrs ago

Daftar 9 Profesor Termuda Indonesia,Termasuk Guru Besar Unhas Masih 34 Tahun Prof Andi Dian Permana

2 hrs ago

Bisa Diamalkan Inilah 10 Doa Agar Dagangan Laris

2 hrs ago

JANJI dan Misi Serius Carlos Pena di Persija,Potensi Pemain Bakal Digali dan Dikembangkan di Liga 1

2 hrs ago

Nasib 28 WNA yang Terdampar di Sukabumi, Tertangkap Patroli Australia dan Kapal Ditenggelamkan

2 hrs ago

Zaidul Akbar Ungkap Hilangnya Manfaat Kelapa Jika Dibakar: Enzim Sensitif Panas Dibakar ya Rusak

2 hrs ago

Syarat hingga Biaya Bikin SIM Format Baru Mulai Juli 2024,Begini Nasib SIM Format Lama

2 hrs ago

Diragukan Suporter Persija, Ini Permintaan Carlos Pena Kepada The Jakmania

2 hrs ago

Lubang Raksasa Muncul di Tengah Lapangan Sepak Bola di AS, Kok Bisa?

2 hrs ago

Nasib Farel Prayoga Berubah,Dulu Tinggal di Gubuk Bambu,Setelah Terkenal Bisa Renovasi Rumah

2 hrs ago

Terjawab Penyebab Kaki Prabowo Cedera,Jalani Operasi Besar di RSPPN PB Soedirman

2 hrs ago

Hari Ini Batas Akhir Validasi NIK KTP jadi NPWP, Begini Caranya

2 hrs ago

Spalletti Tak Dipecat meski Gagal Bawa Italia Melangkah Jauh pada Euro 2024

2 hrs ago

Panik Sumbangan Kampanye Dibatalkan akibat Hasil Debat yang Buruk, Biden Berupaya Yakinkan Donatur

2 hrs ago

Alasan Gunawan Dwi Cahyo Gadaikan Mobil Anaknya Diam-diam,Sebut Ekonomi sedang Tak Baik-baik Saja

2 hrs ago

Sudah Hybrid, Honda Freed e:HEV Varian Ini Adalah Varian Paling Irit

2 hrs ago

Yakin Tak Ditinggal Partai Setelah Usung Anies-Sohibul, PKS: Siapa yang Elektabilitasnya Paling Tinggi?

2 hrs ago

ASEAN Cup U-16 2024 - Ambisi Pelatih Vietnam Jumpa Indonesia di Final: Main Panas-panasan Kita Layani!

2 hrs ago

Bikin Udara Lebih Bersih dan Sehat, Xiaomi Tawarkan Dua Produk Ini

2 hrs ago

Messi Ikuti Jejak Ronaldo Usai Gagal Cetak Gol di Fase Grup Copa America 2024

2 hrs ago

Awal Mula Gadis 16 Tahun Dinikahi Siri Pengurus Ponpes,Tanpa Restu Orangtua Korban Sampai Trauma

2 hrs ago

Panduan Lengkap ke Aloha PIK 2, Harga Tiket hingga Rute Transportasi Terbaik

2 hrs ago

Pembeli Tanah dari Eks ART Nirina Zubir Tak Terima Sertifikatnya Dibatalkan

2 hrs ago

Lawas Banget Nih, Yuk Intip Lagi Spek dan Review Yamaha Aerox Versi 125 Cc

2 hrs ago

Jelang Semifinal, Nova Arianto Cari Tahu Kekuatan Australia dari Matt Baker

2 hrs ago

Liverpool dapat Kabar Baik,Newcastle United Siap Jual Anthony Gordon,Potensi Jadi Pengganti Salah

2 hrs ago

Ditjen Pajak Tegaskan Tak Ada Tambahan Waktu Pemadaman NIK-NPWP

3 hrs ago

Link Beli HP Samsung Second Resmi Akhir Juni 2024: Galaxy A15 5G,Galaxy A25,Galaxy A55,Galaxy A35

3 hrs ago

Pantas Saja, Ini Alasan Perpanjang SIM di Satpas Tidak Bisa Diwakilkan

3 hrs ago

Hitungan Jam Saja, Harga Pertalite dan Solar Jadi Naik Per Juli 2024?

3 hrs ago

EURO 2024 - Penyerang Timnas Italia Memalukan, Cuma 2 Tembakan ke Gawang, Pulang Tanpa Gol

3 hrs ago

Bea Masuk 200% Tidak Menjamin Barang Impor China Bisa Ditekan

3 hrs ago

Perbedaan Tipe Kepribadian Anak, Mulai dari Si Sulung, Tengah & Bungsu

3 hrs ago

Harga Terungkap, Ini Selisih Harga Toyota GR Corolla VS Civic Type R