Darwin Nunez Akhirnya Bersuara,Bomber Liverpool Nggak Terima Dipojokkan saat Klopp Pergi

TRIBUNNEWS.COM - Perpisahan antara Liverpool dan Jurgen Klopp sempat menimbulkan isu lain terkait Darwin Nunez.

Pasalnya Darwin Nunez dituding tak bersemangat dan ikhlas saat mengikuti perpisahan Jurgen Klopp itu.

Hal itu ditunjukkan dari gelagat yang dibuat sang pemain.

Sebagai perbandingan, para pemain Liverpool lainnya kompak bertepuk tangan saat berdiri menyambut sang pelatih.

Namun itu tak terlihat dari Nunez.

Nunez malah diam saja dengan tangan seperti terkekang.

Sontak ekspresi dan bahasa tubuh Nunez menjadi sorotan.

Ia menjadi bulan-bulanan penggemar Liverpool dan fans pada umumnya.

darwin nunez akhirnya bersuara,bomber liverpool nggak terima dipojokkan saat klopp pergi

Selebrasi penyerang Liverpool, Darwin Nunez setelah menjebol gawang Sheffield United, pada lanjutan pekan 31 Liga Inggris, Jumat (5/4/2024) dini hari WIB. (Twitter @LFC Pics)

Striker asal Uruguay ini dituding tak memberikan rasa hormat kepada Klopp.

Setelah beberapa lama, akhirnya Darwin Nunez angkat suara.

Ia memberi tanggapan terkait ekspresi dan bahasa tubuh yang dituding tak menghormati Jurgen Klopp.

Nunez mengakui sedang mengalami situasi tak kondusif.

Ia merujuk pada banyaknya kritik yang mengalir kepadanya sejak bermain bagi The Reds.

Hal tersebut diakuinya sempat memengaruhi dirinya.

Namun kini Nunez sudah tak menganggap itu semua.

Saat dirinya bermain jelek bagi LKiverpool, Nunez akan mengandalkan keluarganya sebagai support system utama.

Selain itu ia juga tak pernah mencari pujian bila permainannya sedang baik.

"Pada saat Anda bermain untuk Liverpool, sampai Anda pensiun, akan selalu ada kritik yang mengarah kepada Anda," ujar Nunez dikutip dari Sportbible.

"Sebelumnya, saya melihat sangat banyak kritik dan itu memengaruhi saya."

"Siapapun yang mengatakan kritik negatif tak memengaruhi mereka pasti bohong. Itu jelas memengaruhi Anda."

"Namun saya tidak memedulikannya sekarang karena itu tidak berguna bagi saya," sambungnya.

(Tribunnews.com/Guruh)

OTHER NEWS

2 hrs ago

Ogah Ikuti Jejak Timnas Indonesia, Thailand Tatap ASEAN Cup 2024 dengan Serius

2 hrs ago

10 Karakter yang Harus Dimiliki Anak Usia Dini, Bunda Perlu Tahu

2 hrs ago

Raja Juli: Upacara 17 Agustus di IKN Tetap Digelar Hybrid, Sengketa Lahan Diselesaikan

2 hrs ago

Sosok Aurelie Moeremans,Kekasih Tyler Bigenho yang Senyumnya Disebut Buat Nathan Tjoe A On Salting

2 hrs ago

Menilik Standar Militer di Oppo A60, Samsung Xcover 7, dan Sharp Sense8

2 hrs ago

Kunci Jawaban Game Brain Test 4: Sobat Rumit Level 313,Aku Harus Membangunkan Adikku yang Pemalas

2 hrs ago

Inilah Isi Selebaran Mantan Kapolri Da,i Bachtiar,Bantah Keluarganya Terlibat Kasus Vina Cirebon

2 hrs ago

Arafah Rianti Beli Cash Rumah Seharga Miliaran Ketimbang KPR, Ternyata Ini Alasannya

2 hrs ago

5 Fakta Dugaan Perselingkuhan Anji dengan Istri Orang, Ada Bukti?

2 hrs ago

Warga Gaza Sambut Idul Adha 2024 dengan Rasa Lapar dan Penderitaan...

2 hrs ago

Tol Lima Puluh-Kisaran Bertarif Mulai 19 Juni, Segini Besarannya!

2 hrs ago

5 Drama Korea tentang Superhero, Salah Satunya Atypical Family

2 hrs ago

Hasil EURO 2024 - Diwarnai Hujan Rekor Wonderkid Barcelona, Timnas Spanyol Hancurkan Luka Modric dkk

2 hrs ago

Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera), Jalan Menuju Rumah Idaman atau Beban Tak Berujung?

2 hrs ago

Kiper Singapura Takut Dikirimi Uang Terus oleh Suporter China Usai Gagalkan Thailand ke Piala Dunia

2 hrs ago

Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

2 hrs ago

Olla Ramlan Kembali Dihujat, Hanya karena Cara Berpakaian

2 hrs ago

Fakta Terbaru Sarwendah Pasca Ruben Onsu Minta Cerai Pengadilan

2 hrs ago

Chelsea Membuat Kesalahan Merekrut Pemain Andalan Rp1,25 Trilun Nilainya 2x Lebih Rendah dari Olise

2 hrs ago

Baru Terungkap Alasan Ruben Onsu Gugat Cerai Sarwendah,Ternyata Sering Ribut Masalah Anak

2 hrs ago

Diduga Joging Pakai "Headset", Seorang Pria Tertabrak Kereta di Grogol

3 hrs ago

Rekap Hasil Australian Open 2024 - Raja Bulu Tangkis Malaysia Lewati Mode Sulit, Indonesia Sempurna di Semifinal

3 hrs ago

Persija Jakarta Aroma Pakai Pelatih Lokal Musim Depan? Bekas Persipura Kans Gantikan Thomas Doll

3 hrs ago

Ini Penampakan Sapi Kurban Presiden Jokowi dan Wapres Ma'ruf Amin di Masjid Istiqlal, Berat Lebih dari 1 Ton

3 hrs ago

684 Sapi di Ciamis Tidak Layak Dikurbankan, Disnakkan Ungkap Alasannya

3 hrs ago

Microsoft Tunda Peluncuran Fitur AI Recall untuk PC Copilot Plus

3 hrs ago

Gudang LPG Milik Tersangka Sukojin tak Layak, Temuan Polisi Denpasar Mengejutkan

3 hrs ago

Israel Tembak Mati Remaja Palestina di Tepi Barat

3 hrs ago

Cara Kerja Sistem Operasi dalam Menjalankan Komputer

3 hrs ago

Serba-serbi Jemaah Haji Indonesia Wukuf di Arafah

3 hrs ago

Italia Vs Albania: Azzurri Jebol dalam 23 Detik, Gol Tercepat Euro Lahir

3 hrs ago

Ilmuwan Berhasil Uraikan Naskah Injil Paling Tua, Isinya Cerita Masa Kecil Yesus

3 hrs ago

P5 di SMKN 1 Kupang Pacu Siswa Untuk Berwirausaha

3 hrs ago

Shin Tae-yong Salah, Timnas Indonesia Bukan Negara Terendah yang Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia

3 hrs ago

Sosok Euis Ketua DPRD Viral Gegara Abaikan Guru Honorer,Ternyata Wanita Pertama yang Pimpin Garut

3 hrs ago

6 Ciri Cowok Minta Putus tapi Masih Sayang, Suka Caper di Medsos!

3 hrs ago

Kementerian Kominfo Blokir 2,1 Juta Situs Demi Berantas Judi Online

3 hrs ago

Ducati Sebut Kesalahan Pilih Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo hingga Gagal Berbeda Saat Tunjuk Marc Marquez

3 hrs ago

Mulai 19 Juni, Lintasi Tol Lima Puluh-Kisaran Tak Gratis Lagi

3 hrs ago

Sempat Viral Nangis-nangis,Iptu Rudiana Lakukan Kesalahan Fatal,Eks Wakapolri: Modal Saksi Sepihak