Tiga Mantan Pemain Timnas Indonesia Hadiri Launching Soccer Chief

tiga mantan pemain timnas indonesia hadiri launching soccer chief

Beberapa mantan pemain timnas Indonesia hadir dalam launching Soccer Chief di Pesanggrahan, Jakarta Selatan

BOLASPORT.COM - Lapangan mini soccer di Jakarta semakin lengkap dengan hadirnya Soccer Chief.

Soccer Chief yang terletak di daerah Pesanggrahan, Jakarta Selatan, baru saja menggelar launching pada Sabtu (22/6/2024).

Dalam acara itu hadir tiga mantan pemain timnas Indonesia yang memeriahkan suasana pertandingan.

Ketiga pemain tersebut adalah Ruben Sanadi, Atep, dan Ilham Jaya Kesuma.

Dalam rangkaian acara itu disertai dengan coaching clinic, games, prosesi pemotongan tali dan tumpeng.

Terakhir diadakannya pertandingan persahabatan.

Prosesi pemotongan tali dan tumpeng memberikan secara resmi bahwa lapangan mini soccer itu sudah beroperasi dengan berbagai fasilitas yang telah disediakan.

Acara puncak di awali dengan pembukaan oleh Direktur PT. Raga Sehat Sejahtera, Putra Tanpia Anggara dengan melakukan doa dan penguntingan pita.

Selanjutnya pemotongan tumpeng oleh Rafil Perdana dan Calvin Lutvi .

Disertai tendangan bola dari titik putih di tengah lapangan oleh PT Raga Citra Mulia oleh Ichsan Rachmansyah dan Fahmy Hoessein.

Direktur PT Raga Citra Mulia , Ichsan Rachmansyah, mengatakan lapangan ini dimiliki oleh beberapa orang yang sangat mencintai olahraga, terutama sepak bola.

Soccer Chief hadir sebagai wadah kepedulian bagi para komunitas-komunitas fun football untuk mempererat tali silaturahmi lewat sepak bola.

"Kami hadir karena peduli dengan fasilitas sepak bola di Jakarta. Semoga dengan adanya Soccer Chief ini bisa menjadi salah satu contoh fasilitas yang lebih baik untuk teman-teman datang ke sini," kata Ichsan Rachmansyah.

Setelah proses pembangunan yang cukup lama, akhirnya Soccer Chief kini sudah bisa digunakan.

Untuk memberikan hiburan kepada masyarakat sekitar, Soccer Chief mengundang tiga legenda timnas Indonesia yang telah disebutkan di atas.

Dari awal manajemen Soccer Chief memang sengaja mengundang Atep, Ruben Sanadi, dan Ilham Jaya Kesuma.

Tujuannya agar ketiga pemain itu bisa memberikan coaching clinic kepada beberapa SSB yang berlatih di Soccer Chief.

Perlu diketahui, ada dua agenda acara launching Soccer Chief.

Selain mempertandingkan laga tiga legenda timnas Indonesia Vs Avengers FC, Soccer Chief juga melakukan coaching clinic

"Hari ini ada Ruben Sanadi, Ilham Jaya Kesuma, dan Atep. Kenapa kami memilih ketiga legenda timnas Indonesia itu tentu saja ada alasannya."

"Pertama kami melihat Atep sosok yang sangat inspiratif pada saat masih bermain dan sekarang. Kedua, Ruben Sanadi merupakan pemain yang sukses membawa PSBS Biak promosi ke Liga 1 2024/2025. Selain itu, dia kapten di sana yang mempunyai jiwa kepemimpinan bagus. Terakhir, Ilham Jaya Kesuma merupakan sosok striker berpengalaman yang dimiliki Indonesia," kata Ichsan Rachmansyah.

CEO Persiba Balikpapan itu mengakui bahwa persaingan dalam bisnis lapangan mini soccer sudah banyak.

Namun, ia tidak khawatir karena Soccer Chief berbeda dengan lapangan-lapangan yang ada saat ini.

Soccer Chief hadir untuk membuat fasilitas yang paling bagus dan paling baik untuk komunitas fun football.

Kata Ichsan Rachmansyah, di Soccer Chief mempunyai kamar mandi yang bagus, tribun pemain yang baik, dan parkiran yang luas.

Selain itu, rumput lapangan Soccer Chief sudah standarisasi yang layak untuk bermain sepak bola.

Tujuannya agar pemain yang bermain terhindar dari cedera.

Soccer Chief pun sudah sangat siap bersaing dengan lapangan-lapangan mini soccer yang ada saat ini.

Tentu saja ini menjadi sebuah nilai plus agar fasilitas lapangan mini soccer terutama di Jakarta bisa terus bersaing untuk diperbaharui.

Selain itu di Soccer Chief tersedia dua layar raksasa yang terletak di dekat parkiran dan pinggir lapangan.

Dua layar raksasa itu bisa menampilkan pertandingan yang sedang bertanding dalam lapangan.

"Ini menunjukkan bahwa fasilitas lapangan yang kami punya itu bisa digunakan untuk event-event besar. Jika ada event besar mau gelar acara di sini, kami mempunyai dua layar. Selain itu, kami ada tenda dan sofa untuk VIP. Jadi semua yang bermain atau tidak bermain bisa menikmati ini," kata Ichsan Rachmansyah.

Lanjutnya, manajemen Soccer Chief berencana akan menambah jumlah lapangan dengan fasilitas terbaik di Jakarta.

Dalam waktu dekat, akan ada satu atau dua lapangan mini soccer lagi yang dipunyai Soccer Chief.

"Ya kami mencoba membangun beberapa lapangan di tempat lain. Lapangan saat ini menjadi percontohan kami. Insya Allah tahun ini ada satu atau dua lagi. Kalau untuk di sini, hanya satu saja," tutup Ichsan Rachmansyah

OTHER NEWS

41 minutes ago

Produksi Karpet Mobil Ternama Dunia Dibuat di Pasuruan, Wapres: Tinggal Buat Mobilnya...

41 minutes ago

Perilaku Seseorang yang Menunjukkan Ketertarikan Kepada Anda

41 minutes ago

Duet Ahmad Luthfi dan Istri Ganjar Melejit di Survei Pilkada Jateng 2024,Profil Biodata Siti Atikoh

41 minutes ago

Alami Keguguran,Isyana Sarasvati Curhat di Lagu Terbarunya ,Aku Rindu,

44 minutes ago

Kabar Ardha Penyanyi Campursari Difabel yang Diorbitkan Didi Kempot,Kini Sering Nyanyi di Nikahan

44 minutes ago

Blak-blakan, Anji Ungkap Kegiatannya Bareng Juliette di Thailand

44 minutes ago

Arca Ganesha yang Ditemukan di Sleman Dinilai Unik, Atributnya Lengkap dan Mewah

44 minutes ago

Rute Menuju ke Lembah Hijau Bandar Lampung

44 minutes ago

Kemenkes Buka Suara, Bakteri Pemakan Daging di Jepang Masuk RI?

44 minutes ago

Kebiasaan Sepele yang Bisa Merusak Pelek Mobil

48 minutes ago

Prediksi Susunan Pemain Timnas Putri Indonesia Vs Hong Kong,Safira Cs Siap Lanjutkan Tren Positif

48 minutes ago

Pria Nekat Akhiri Hidup di Flyover Cimindi Bandung,Polisi Temukan Surat Wasiat,Singgung Orang Tua

48 minutes ago

Temani Keanu Massaid ke Barcelona,Angelina Sondakh Tulis Doa untuk Aaliyah yang Baru Saja Dilamar

48 minutes ago

5 Potret Kiki Amalia Nikmati Peran Jadi Ibu,Terharu Lihat Perlakuan Suami: Alhamdulillah Banget

48 minutes ago

Opie Kumis Nikah Lagi,Istri Murka,Siram Sayur Asem Mendidih,Teman Komeng: Muka Merah Kepanasan

48 minutes ago

Raksasa Eropa Incar Striker Manchester United,Erik ten Hag Bersiap Kehilangan Marcus Rashford

48 minutes ago

Muhammad Fardhana Hapus Foto Lamaran Ayu Ting Ting,Alasannya Disorot,Ibunda Bilqis Minta Doa

48 minutes ago

Update Perpanjangan Kontrak Shin Tae-yong dengan Timnas Indonesia setelah Hasil Drawing Grup

48 minutes ago

Kata Abdul Rozak Ditanya Ayu Ting Ting Batal Nikah Ulah Lettu Fardhana,Hubungan ke Besan Disorot

48 minutes ago

Copa America 2024 - Mumpung Lionel Messi Absen, Waktunya Pengagum Cristiano Ronaldo Bersinar bersama Timnas Argentina

48 minutes ago

Habis Rp800 Ribu,Rombongan 3 Mobil Kabur usai Makan di Resto,Akhirnya Bayar Tagihan Setelah Viral

53 minutes ago

Ramalan Zodiak Besok Sabtu 29 Juni 2024 untuk Libra,Scorpio,Sagitarius: Waspadai Hal Ini

53 minutes ago

Tujuh Kebiasaan (Habits) Melekat pada Orang yang Sangat Efektif - Stephen Covey

53 minutes ago

Rincian Tarif UKT UI Terbaru untuk Jalur SNBP, SNBT, dan Mandiri 2024

53 minutes ago

Tiba di Ruang Sidang, SYL Disambut Teriakkan Takbir

53 minutes ago

Bertemu Pimpinan MPR, Jokowi Minta Sidang Tahunan MPR 2024 Digelar Seperti Biasa

53 minutes ago

Hadirnya Marshel Widianto Disebut Cuma Muluskan Kemenangan Petahana Pilkada Tangsel, Gerindra: Kami Akan Tunjukkan Keseriusan

58 minutes ago

Harga HP Xiaomi Terbaru 2024: Poco F6,Redmi 13 Series,Xiaomi 14,Poco X6,Redmi Note 13,Poco C65

1 hour ago

Arsenal Bakal Lepas Emile Smith Rowe dengan Satu Syarat

1 hour ago

Potret Wajah Baru Sarwendah Pasca Operasi di Korea,Ungkap Sudah Diimpikan Bertahun-tahun

1 hour ago

3 Shio yang Hobinya Debat, Semua Auto Ngalah kalau Diajak Para Shio Ini Berantem

1 hour ago

Harga HP Infinix Terbaru: Infinix GT 20 Pro,Infinix Note 40 Series Racing,Hot 40 Pro andamp Note 12 VIP

1 hour ago

Legenda Juventus Kritik Bintang AC Milan,Anggap Rafael Leao Hanya Cocok Jadi Pemain Pengganti

1 hour ago

Nova Widianto Yakin Anak Didiknya Tampil Bagus di Olimpiade Paris 2024 : Saya Percaya Diri

1 hour ago

Kumpulan Link Cek Khodam Online Gratis dan Cara Mainnya

1 hour ago

Motor Matic Gredek Saat Dipakai Penyebabnya Ada Dari Bagian Ini

1 hour ago

Update Tim Lolos 8 Besar Copa America 2024: Uruguay Susul Argentina,Bolivia Angkat Koper

1 hour ago

VNL 2024: Wajah Kaptennya Kena Smes, Jepang Masuk Semifinal

1 hour ago

Kaesang Marah Jokowi 'Disenggol': PKS Mungkin Hendak Menutup Pintu Koalisi dengan PSI

1 hour ago

Segera Lakukan Pemadanan NPWP dengan NIK agar Tak Kena Sanksi,Paling Lambat 30 Juni 2024