Rahasia Membangun Keterampilan Hidup Mandiri pada Anak

rahasia membangun keterampilan hidup mandiri pada anak

Rahasia Membangun Keterampilan Hidup Mandiri pada Anak

Anak merupakan investasi dan masa depan untuk orang tua. Berbagai hal cara yang positif sejak awal kelahiran mulai masa bayi, anak-anak, remaja, pemuda hingga dewasa dilakukan para orang tua untuk membangun anak-anak agar tumbuh baik, berkembang dan mandiri.

Namun, tak jarang dalam perjalanannya dalam mendidik anak segampang yang kita bayangkan. Di benak kita, anak akan mudah diberikan berbagai hal positif untuk membentuk karakternya. Tetapi kenyataannya diantara mereka karakter, sifat dan keinginannya pasti berbeda satu dengan  lainnya.

Seperti halnya, apabila kita memiliki beberapa anak, kemungkinan memiliki karakter dan sifat yang berbeda-beda di antara mereka masing-masing. Ada yang sudah mulai bisa hidup mandiri, seperti biasa merapikan dan membersihkan tempat tidur, menyiapkan keperluan sekolah, atau mencuci sendiri sepatu sekolah.

Di sisi lain, masih saja mereka harus dibimbing dalam membiasakan hidup disiplin untuk hidup mandiri. Tapi intinya, sebagai orang tua haruslah tetap bisa memberikan pendidikan, arahan dan tauladan bagi anak-anak kita agar mereka menjadi anak yang memiliki keterampilan hidup mandiri.

Membangun kemandirian pada anak adalah salah satu aspek penting dalam membesarkan mereka. Kemandirian ini akan membantu anak untuk dapat hidup dengan baik di masa depan. Berikut adalah beberapa rahasia untuk membangun keterampilan hidup mandiri pada anak.

1. Berikan Kesempatan pada Anak untuk Mencoba Sendiri

Sejak usia dini, berikanlah kesempatan kepada anak untuk mencoba melakukan berbagai hal sendiri. Contohnya, seperti makan sendiri, memakai baju sendiri, atau membereskan mainan sendiri. Hal ini akan membantu anak untuk belajar dan mengembangkan rasa percaya diri mereka.

Penting bagi orangtua untuk terus memberikan pendampinga, arahan dan pendidikan agar anak bisa mandiri dalam makan, memakai baju sendiri, membereskan tempat tidur sendiri dan membereskan segala urusan keseharian mereka.

2. Libatkan Anak dalam Pekerjaan Rumah

Libatkan anak dalam pekerjaan rumah tangga sesuai dengan usia dan kemampuan mereka. Contohnya, seperti menyapu lantai, mengelap meja, atau membantu mencuci piring. Hal ini akan membantu anak untuk belajar bertanggung jawab dan menjadi bagian dari tim.

Melibatkan anak dalam pekerjaan sehari-hari di rumah sesuai takaran usianya merupakan hal yang bijak dilakukan para orang tua. Tentu anak-anak mempunyai kemampuan yang berbeda-beda dan tidak bisa disama ratakan antara satu anak dengan yang lainnya.

Terpenting bagi orang tua adalah memberikan motivasi dan pengertian bahwa setiap kali pekerjaan yang dilakukan adalah sebuah tanggung jawab. Sehingga mereka akan bisa paham dan memiliki rasa tanggung jawab masing-masing.

3. Berikan Dukungan dan Pujian

Berikanlah dukungan dan pujian kepada anak ketika mereka berhasil melakukan sesuatu sendiri. Hal ini akan membantu anak untuk merasa bangga dan termotivasi untuk terus belajar dan berkembang.

Memberikan pujian kepada anak bukan berarti agar anak menjadi anak yang suka dipuji dan menjadi besar kepala, tetapi mereka anak-anak kita selalu diapreasiasi atas segala hal positif yang mereka lakukan.

4. Ajarkan Anak untuk Mengatur Waktu

Mengatur waktu merupakan perkara yang penting dan wajib ditanamkan kepada anak-anak. Ajarkan anak untuk mengatur waktu sedari kecil biar kelak bisa terbawa ke usia remaja, pemuda dan dewasa.

Ajarkan anak untuk mengatur waktu mereka dengan baik. Berikan beberapa hal positif agar anak menjadi paham dan mengerti bahwa mengatur waktu adalah perkara yang bisa memberikan dampak positif dalam hidup, contohnya, seperti membuat jadwal belajar, jadwal bermain, dan jadwal tidur. Hal ini akan membantu anak untuk menjadi lebih disiplin dan bertanggung jawab.

5. Ajarkan Anak untuk Mengelola Keuangan

Ajarkan anak untuk mengelola keuangan mereka dengan baik. Contohnya, seperti menabung, membelanjakan uang dengan bijak, dan menghindari berhutang. Hal ini akan membantu anak untuk menjadi lebih mandiri secara finansial.

Mengajarkan anak untuk mengatur dan mengelola keuangan adalah salah satu perkara yang wajib diberikan kepada anak sejak dini, sehingga kelak sudah beranjak sampai mereka dewasa akan tahu dan paham perihal mengelola masalah keuanga. dengan baik.

6. Berikan Contoh yang Baik

Anak-anak belajar melalui meniru orang tua mereka. Oleh karena itu, penting bagi orang tua untuk memberikan contoh yang baik kepada anak dalam hal kemandirian. Contohnya, seperti melakukan pekerjaan rumah sendiri, bertanggung jawab atas keuangan, dan mengatur waktu dengan baik.

Contoh yang baik adalah hal yang baik dan wajib dilakukan oleh para orang tua, melakukan pekerjaan rumah misalnya adalah perkara yang mesti terus diajarkan kepada anak-anak. Berikan tauladan yang baik bagi anak, dengan memberikan contoh bagaimana cara melalukan aktivitas yang baik di rumah kita.

7. Bersabarlah

Membangun kemandirian pada anak membutuhkan waktu dan kesabaran. Janganlah mudah marah atau frustrasi ketika anak membuat kesalahan. Tetaplah sabar dan teruslah membimbing anak dengan penuh kasih sayang.

Kesabaran merupakan salah satu kunci bagi para orang tua dalam mendidik anak. Tidaklah tepat dalam mendidik anak didasari  rasa kesal, marah dan penuh dendam, tapi berikan pendidikan kepada anak dengan penuh cinta, sayang dan kesabaran.

OTHER NEWS

1 hour ago

MINTA MAAF Teyeng Wakatobi Bikin Klarifikasi Setelah Viral Gegara Kasus Pembunuhan Sukolilo Pati

1 hour ago

Terungkap 7 Sosok Baru di Skuad Persebaya Surabaya,Ada Reuni Eks Timnas Portugal

1 hour ago

UPDATE Transfer AC Milan: Fofana,Luiz,Wieffer,Saelemaekers andamp Romero

1 hour ago

Sinopsis SALEHA SCTV Episode 37 Hari Ini 16 Juni 2024 Hadir Irish Bella untuk Membantu Saleha-Nando

1 hour ago

PO Tunggal Jaya Rilis Bus Parawisata Baru, Kapasitas 59 Kursi

1 hour ago

Khotbah Idul Adha di Al Azhar: Ingatkan Kesetaraan dan Perlindungan Kaum Lemah

2 hrs ago

Ritual Justin Hubner Jelang Hadapi Pertandingan

2 hrs ago

Arti Mimpi Bangun Rumah, Bakal ada Rintangan Hidup hingga Segera Sukses Finansial

2 hrs ago

Fahri Bachmid Copot Afriansyah Noor dari Sekjen PBB, Diganti Masduki

2 hrs ago

Viral Irisan Daging Berlafaz Allah di Cupat Bangka Belitung,Urung Dimasak

2 hrs ago

PDIP Belum Tutup Kemungkinan Dukung Anies, Tapi Menolak Jika Dipasangkan dengan Sosok Ini

2 hrs ago

Bukti Dugaan Perselingkuhan Anji Manji andamp Juliette Istri Rapper Sexy Goath,Tiket Pesawat ke Bangkok

2 hrs ago

Kenapa Kepala Pusing Setelah Makan Daging? Hati-hati Bisa Jadi Alami Ini

2 hrs ago

PSS SLEMAN Jor-Joran di Bursa Transfer demi Target 6 Besar,Rekrut 8 Asing Grade A

2 hrs ago

Densus 88 Menggerebek Kontrakan Pedagang Bubur di Karawang

2 hrs ago

Jangan Sembarang Beli Yamaha NMAX Baru Tak Semua Kebagian Teknologi Turbo Hanya Tiga Tipe Ini

2 hrs ago

Deva Mahenra Bagikan Tips Rumah Tangga Hamonis Bersana Mikha Tambayong

2 hrs ago

PREDIKSI Euro 2024 Polandia vs Belanda,Tim Pemain Berdarah Indonesia Diyakini Raup 3 Poin

2 hrs ago

Dari Chihiro ke Nausicaa: Belajar Menjadi Wanita Hebat dari Tokoh Buatan Studio Ghibli

2 hrs ago

SOSOK Darmawansyah,Sopir Ojol Viral Antar Jenazah Bayi 53 KM,Keluarga tak Punya Uang Sewa Ambulans

2 hrs ago

Ronny Talapessy soal KPK Sita HP Hasto untuk Tangkap Harun Masiku: Alasan itu Mengada-ada

2 hrs ago

Belanda Optimis di Piala Eropa Meski Tanpa Frenkie de Jong & Teun Koopmeiners

2 hrs ago

Mantan Petinggi Polri Ramai-ramai Soroti Iptu Rudiana Ayah Eky,Kesalahan Fatal Diungkap

2 hrs ago

Kisah Hitler Membangun Ekonomi Jerman yang Porak Poranda usai Perang

2 hrs ago

Resmi, Yakob & Yance Sayuri Gabung Malut United

2 hrs ago

Jokowi dan Ma'ruf Berkurban di Periode Terakhir, Sapi Siapa Lebih Berat?

2 hrs ago

Dapat Tugas Baru di IKN, Bambang Susantono Sampaikan Pesan Khusus ke Jokowi

2 hrs ago

EURO 2024 - Man of the Match Timnas Italia vs Albania Ngebet ke Indonesia

2 hrs ago

Soal Kabar Skuad Italia Dilarang Main PlayStation Selama Euro 2024, Ini Penjelasan Spalletti

3 hrs ago

Tanda Tanya Kasus Kematian Akseyna yang Hingga Kini Belum Terungkap

3 hrs ago

EURO 2024 - Timnas Italia Comeback Lawan Albania, Luciano Spalletti Tetap Kecewa

3 hrs ago

Sinopsis Film Enter the Fat Dragon, Donnie Yen Jadi Polisi Gendut Jago Bela Diri

3 hrs ago

Penjualan Motor Naik Naik 20,6 Persen

3 hrs ago

Gak Bisa Mengelak, Face Recognition Diterapkan Dalam Penegakan Lalin

3 hrs ago

Mudah Peka, 5 Zodiak Ini Dipercaya Pandai Meramal Pikiran Orang

3 hrs ago

Yang Perlu Suami Lakukan agar Istri Bisa Menghadapi "Baby Blues" Seusai Melahirkan

3 hrs ago

Pertemanan Sejati, Kekuatan dalam Meraih Tujuan

3 hrs ago

Profil Chairul Tanjung, Menginjak Usia 62 Tahun Hari Ini, 16 Juni 2024

3 hrs ago

Menteri AHY Buka Pesta Kesenian Bali, Ada Pesan Presiden Jokowi, Simak

3 hrs ago

Kaget Dengar Keretakan Rumah Tangga Ruben Onsu,Anwar BAB Bongkar Isi Chat dengan Sarwendah