Review Film "The Last Breath", Ketika 5 Sahabat Diteror Hiu di Laut Karibia

review film

Review Film "The Last Breath", Ketika 5 Sahabat Diteror Hiu di Laut Karibia

Bisnis.com, JAKARTA — Menjelang akhir pekan terakhir di Juni ini, para penggemar film thriller hiu kedatangan film terbaru "The Last Breath" yang tayang mulai hari ini, Jumat (28/4/2024).

Film "The Last Breath" merupakan garapan thriller lainnya dari Joachim Hedén, yang ketegangannya kali ini dibawa dari bawah laut.

"The Last Breath" turut dibintangi oleh aktor senior Julian Sands sebagai Levi, bersama para pemain muda Alexander Arnold, Jack Parr, Kim Spearman, Arlo Carter, Erin Mullen, Maxime Durand, dan William Erazo Fernández

Sinopsis "The Last Breath"

Film dimulai dengan kehidupan bebas Levi dan Noah (Jack Parr) yang gemar menjelajah lautan demi menemukan USS Charlotte, kapal perang yang karam di Laut Karibia.

Hingga empat teman kuliah Noah, yakni Brett, Sam, Riley, dan Logan berkunjung dan bersatu kembali dalam perjalanan scuba diving Karibia menjelajahi reruntuhan kapal perang tersebut.

Hal yang tak mereka sadari, selain terjebak di bangkai kapal tua yang jadi labirin bawah air, mereka juga terjebak dinantara ancaman hiu putih besar.

Lantas bagaimana kisah Levi dan lima pemuda tersebut menyelamatkan diri dari serangan hiu?

Review Film "The Last Breath"

Sebagai film dengan konsep survival-thriller, sesuai judulnya "The Last Breathe" sukses membawa penonton ikut sesak dan merasa kehabisan napas.

Pasalnya, sebagian besar lokasi dan adegan terjadi di bawah air, di ruang-ruang kapal yang sempit, gelap, dan berkarat.

Cara kelima sekawan ini mencoba melarikan diri dari incaran hiu juga membuat penonton ikut berpikir bagaimana bisa melarikan diri jika terjebak dalam kondisi tersebut.

Di sisi lain, film seperti ini tak lengkap jika tidak ada pemeran yang bebal dan menyebalkan. Aksi-aksinya berhasil membuat penonton geregetan dan bikin penonton ikut kesal.

Namun, para pemeran juga berakting dengan cukup baik dan membawa ketegangan dalam film ini, meskipun terdapat beberapa adegan bodoh dan tak masuk akal.

Selain itu, seperti film bertema ancaman hiu pada umumnya, hiu yang ditampilkan adalah CGI, yang masih terasa kasar. Namun, hal ini bisa dimaafkan lantaran special effect lainnya, seperti darah dan luka gigitan hiunya yang dieksekusi dengan baik.

Bagi para pecinta film thriller bertema hiu, film "The Las Breath" sudah bisa disaksikan di bioskop seluruh Indonesia mulai Jumat, 28 Juni 2024.

OTHER NEWS

55 minutes ago

Semifinal ASEAN Cup U16: Timnas U16 Indonesia Hadapi Australia,Nova Arianto Bawa Misi Ganda

55 minutes ago

BREAKING NEWS : Arema FC Kenalkan 3 Pemain Asing Baru Termasuk Choi Bo-kyung Asal Korea

55 minutes ago

BYD Thailand Resmikan Pabrik, Baru Kirimkan Seal dan Atto di Indonesia

55 minutes ago

Elite PDIP Sudah Temui Cak Imin, Bahas Pilkada Jakarta dan Jatim

55 minutes ago

70 Jawaban Teka-teki MPLS: Buah Upacara, Teh Gunung,Bantal Manis,Minuman Pahlawan,Biskuit Nabi

59 minutes ago

PDI-P Prioritaskan Andika Perkasa untuk Maju Pilkada Jakarta 2024

59 minutes ago

Gabung PSPS Riau, Arsan Makarin Ungkap Alasan Hengkang dari Persib

1 hour ago

Media China Soroti Insiden Zhang Zhi Jie Meninggal di Indonesia,Tim Medis hingga Tanggapan Keluarga

1 hour ago

Menkeu Minta Persetujuan DPR soal PMN BUMN Rp 6 T di 2024: KAI Paling Banyak

1 hour ago

Bayi MKA di Sukabumi Meningggal Setelah Imunisasi, Ini Tanggapan Kemenkes

1 hour ago

Polresta Yogya Turut Selidiki Meninggalnya Atlet Bulu Tangkis Zhang Zhi Jie

1 hour ago

7 Cara Berhemat Ala Anak Kos,Uang Jajan Sisa Banyak Untuk Ditabung,Keuangan di Tanggal Tua Aman

1 hour ago

Kalahkan Jepang di Final,Ini Momen Tim Voli Prancis Angkat Trofi Juara VNL 2024

1 hour ago

PREDIKSI Piala AFF U16 Indonesia vs Australia: Garuda Dapat Ujian,Kejeniusan Nova Arianto Dinanti

1 hour ago

Semifinal Piala AFF U16 Indonesia vs Australia, Nova Arianto Waspadai Postur Tinggi Socceroos

1 hour ago

5 Alasan Mengapa Kamu Butuh Smart TV Baru di Rumah,Jangan Disepelekan

1 hour ago

8 Rekomendasi Film Tayang Juli 2024 di Bioskop yang Menarik Ditonton

1 hour ago

Daftar Mobil Bekas di Bawah Rp 50 Juta, Ada Starlet sampai Accord

1 hour ago

Hasil Copa America 2024: Tanpa Messi Argentina Lolos ke Perempatfinal Usai Bantai Peru 2-0

1 hour ago

Menghadapi Tantangan Karier: Tips dan Trik untuk Sukses di Tempat Kerja

1 hour ago

3 Alat Berat dan 40 Truk Sampah Dikerahan Untuk Mengankut Puing Bekas Lapak PKL Puncak

1 hour ago

BPS: Tingkat Kemiskinan RI Maret 2024 Turun ke Level Terendah dalam Satu Dekade

1 hour ago

Timnas U-16 Indonesia Diminta Tampil Mati-matian Hadapi Australia di Semifinal ASEAN Cup U-16 2024

1 hour ago

Ditjen Pajak Luncurkan 7 Layanan Berbasis NIK Hari Ini

1 hour ago

EURO 2024: Gol Indah Bellingham Selamatkan Inggris dari Ancaman Slowakia,Menang Dramaris 2-1

1 hour ago

Pelunasan Lebih Cepat, Apa yang Harus Dipahami Nasabah?

1 hour ago

Menkopolhukam Klaim PDNS Segera Pulih Bulan Ini

1 hour ago

BRI Beri Tanggapan soal Usulan Perpanjangan Restrukturisasi Kredit Covid-19

1 hour ago

China Catat Sejarah, Sukses Bawa Batuan Bulan ke Bumi

1 hour ago

Sosok Velove Vexia,Isu Dipacari Didit Hediprasetyo,Didesainkan Baju Anak Prabowo,Nikah Diam-diam

1 hour ago

Tak Semoncer di Persebaya Surabaya,Eks Top Skor Pastikan Tetap Bersama Persis Solo Musim Depan

1 hour ago

Tanpa Trofi dan Penuh Kritik, Real Madrid Tetap Perpanjang Kontrak Alberto Toril

1 hour ago

Sri Mulyani Minta Restu DPR Suntik Hutama Karya hingga KAI Total Rp6,1 Triliun

1 hour ago

Marquez Sebut Penalti di GP Belanda karena Senggolan dengan Bastianini

2 hrs ago

KPK: Kalau Kami Tangkap Jaksa, Kejagung Tutup Pintu Koordinasi, Polisi Juga

2 hrs ago

[VIDEO] Konten Keliru Terkait Jenazah Jemaah Haji 2024, Simak Faktanya

2 hrs ago

Kejuaraan Asia Junior 2023 - Kronologi Tewasnya Tunggal Putra China, Zhang Zhi Jie 2 Kali Dinyatakan Meninggal Dunia

2 hrs ago

Berlaku Mulai Hari Ini,Simak Cara Cek NIK Sudah Terdaftar Sebagai NPWP atau Belum

2 hrs ago

Memahami Risiko Jika Wajib Pajak Tidak Lakukan Pemadanan NIK dan NPWP

2 hrs ago

Matahari Department Store Tutup 1 Gerai, Asosiasi Ritel Sebut Hal Lumrah