Megawati dan Obor Api Perjuangan Nan Tak Kunjung Padam,Mahfud MD: Pemerintah Tak Boleh Main-main

TRIBUNKALTIM.CO - Simak informasi seputar Rakernas V PDIP pada Mei 2024.

Ketum PDIP, Megawati Soekarnoputri bakal pidato politik mengangkat tema 'Obor Api Perjuangan Nan Tak Kunjung Padam' di Rakerna V PDIP.

Eks cawapres O3, Mahfud MD sebut pemerintah tak boleh main-main dan harus mendengarkan pidato Megawati Soekarnoputri.

Pidato politik Megawati digadang-gadang bakal menentukan arah konstelasi politik bangsa.

Persisnya Megawati Soekarnoputri bakal menyampaikan pidato politiknya dalam pembukaan rapat kerja nasional (Rakernas) V pada 24 Mei 2024.

Hal itu disampaikan oleh Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPP PDIP Hasto Kristiyanto di kantor PDI-P, Jakarta Pusat, Rabu (22/5/2024).

Selengkapnya ada dalam artikel ini.

“Pidato politik dari Ketua Umum PDI Perjuangan Prof. Dr. Megawati Soekarnoputri (saat pembukaan Rakernas V PDIP),” kata Hasto.

Hasto menambahkan, bahwa pada pembukaan Rakernas V PDI-P juga akan diadakan prosesi penerimaan Obor Api Perjuangan Nan Tak Kunjung Padam.

Sebelumnya, Obor Api Perjuangan diambil dari Mrapen, Grobogan, Jawa Tengah oleh para pelari marathon dan dipawai dari Grobogan menuju menuju arena Rakernas V Partai di Beach City International Stadium Ancol, Jakarta.

“Di dalam Rapat Kerja Nasional Kelima tersebut agenda utama di dalam pembukaan Rakernas itu adalah menerima Obor Api Perjuangan, nan tak kunjung padam,” ujar Hasto.

Ia menjelaskan, dalam rangkaian Rakernas V, partai mengadakan konsolidasi terhadap seluruh anggota legislatif partai di tingkat provinsi dan kabupaten/kota.

Sehingga, pada Kamis 23 Mei juga akan dilakukan suatu Bimbingan Teknis (Bimtek) kepada seluruh anggota DPRD provinsi dan kabupaten/kota, sekaligus sebagai prakondisi terkait dengan pelaksanaan Rakernas V PDI-P.

“Mengingat seluruh komponen dari legislatif partai saat ini juga harus berjuang bagaimana menjadikan fungsi legislasi, anggaran, dan pengawasan di dalam menjawab berbagai persoalan pokok rakyat khususnya di bidang perekonomian,” kata Hasto.

Seperti diberitakan Kompas.tv sebelumnya, DPP PDI-P akan menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) ke-V Partai yang digelar pada 24-26 Mei 2024 mendatang di Beach City International Stadium Ancol, Jakarta.

Adapun Rakernas V PDI-P ini mengambil tema 'Satyam Eva Jayate, Kebenaran Pasti Menang' dengab sub tema 'Kekuatan Kesatuan Rakyat, Jalan Kebenaran Yang Berjaya'.

Mahfud MD

Guru Besar Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia (UII) Mahfud MD berpandangan bahwa semua pihak harus memperhatikan pemikiran Presiden Kelima sekaligus Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri jika ingin Indonesia menjadi negara maju.

Utamanya, pemikiran tentang komitmen penegakan demokrasi, hukum, dan konstitusi.

Hal tersebut ia sampaikan menanggapi pertanyaan seberapa penting dan strategis peran Megawati, terlepas nanti akan berada di dalam atau luar pemerintahan.

Mulanya, Mahfud menjawab soal seberapa penting peran Megawati untuk bangsa ke depannya.

"Sehingga, pemerintah tidak boleh main-main. Tentu akan jadi perhatian di dunia internasional juga Bu Megawati didengar. Oleh sebab itu ini harus jadi perhatian, bagaimana cara mengakomodasi pikiran-pikiran yang bagus itu, tanpa misalnya harus, kalau Bu Mega enggak mau, tanpa harus masuk dalam apa yang disebut koalisi," ujar Mahfud dalam program "Terus Terang" episode perdana, dikutip dari akun YouTube Mahfud MD Official, Rabu (22/5/2024).

Menurut Mahfud, pemikiran Megawati merupakan warisan dari para pendiri bangsa Indonesia. Megawati, kata dia, juga menanamkan pemikiran para pendiri bangsa kepada kader-kadernya di PDI-P.

Saat Bertemu Puan di Bali Mantan Menko Polhukam ini beranggapan, pemikiran yang demikian tidak ada salahnya, bahkan bagus untuk masa depan bangsa.

"Kalau negara ini mau maju, di situ peran Ibu Megawati," ujar Mahfud.

Mantan calon wakil presiden nomor urut 3 itu khawatir jika pemikiran Megawati tak diakomodasi dalam pemerintahan ke depan, bisa saja Indonesia mengalami kemunduran serupa masa Orde Baru.

"Itu sungguh-sungguh kalau bangsa ini ingin bagus. Kalau tidak, ya, ya sama, akhirnya kembali lagi ke mohon maaf, Orde Baru dulu kan. Kalau ada pikiran begitu," kata dia.

Mahfud MD pada Pilpres 2024 dijadikan oleh Megawati sebagai calon wakil presiden mendampingi calon presiden Ganjar Pranowo.

Ganjar-Mahfud diusung oleh empat partai politik yaitu PDI-P, PPP, Perindo dan Hanura.

Namun pasangan ini kalah dalam Pilpres. Pemenangnya adalah pasangan nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. (*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Mahfud Nilai Pemikiran Megawati Harus Diperhatikan jika Ingin Jadi Negara Maju"

Ikuti berita menarik lainnya di saluran whatsapp dan google news Tribun Kaltim

OTHER NEWS

1 hour ago

Terkuak Saat Ruben dan Sarwendah Cerai, Betrand Peto Bukan Anak Angkat

1 hour ago

Profil Mattia Zaccagni,Sosok Pahlawan Italia yang Hancurkan Kroasia di Fase Grup EURO 2024

2 hrs ago

Diincar PDI-P, Bey Machmudin Tolak Maju di Pilkada Jabar 2024

2 hrs ago

Tips Investasi Saham bagi Pemula, Apa Saja yang Harus Diperhatikan?

2 hrs ago

Video Cerita Pamen TNI Diserang OPM dari Udara,Nekat Terobos Zona Hitam OPM

2 hrs ago

Cara Mengaktifkan Pesan Sementara di WhatsApp,Solusi Chatting dengan Lebih Privat

2 hrs ago

Liga 1 2024 Tanpa Championship Series, Begini Tanggapan Pelatih Persib Bojan Hodak

2 hrs ago

Hasil Survei: Alumni Bidikmisi dan KIP Kuliah Banyak Dapat Kerja Mapan

2 hrs ago

Infinix Note 40 Series Racing Edition Resmi di Indonesia, HP "BWM" Harga Rp 2 Jutaan

2 hrs ago

andquotDihabisinandquot Tangis Sri Lihat Lapak di Puncak Bogor Hancur Dibongkar,Muncul Ancaman Golput Pilkada

2 hrs ago

7 Serum Eksfoliasi Terbaik untuk Wajah, Efektif Angkat Sel Kulit Mati

2 hrs ago

Presiden Jokowi Digugat Mahkamah Rakyat Luar Biasa, Istana: Pemerintah Terbuka Menerima Kritik

2 hrs ago

PENGELOLA Taman Safari Indonesia Akhirnya Laporkan Pelaku Pembuang Sampah Plastik ke Mulut Kuda Nil

2 hrs ago

Gak Habis Pikir! Penjualan Sneakers Puma Melejit Setelah Rose BLACKPINK Jadi Duta Merek

2 hrs ago

Rekor Manusia Langka Marc Marquez Bisa Hancur karena Bayi Sendiri di MotoGP Belanda 2024

2 hrs ago

Simak! 5 Cara Meningkatkan Sinyal HP di iPhone dan Android

2 hrs ago

EURO 2024 - Potensi Lawan Timnas Inggris di Babak 16 Besar jika Gagal Jadi Juara Grup, Ada Timnas Jerman hingga Cristiano Ronaldo dkk Menanti

2 hrs ago

Hari Keluarga Nasional, Cara Meningkatkan Kedekatan dengan Anak Remaja

2 hrs ago

Bos Aprilia Buka Suara Soal Penyebab Maverick Vinales Cabut dari Aprilia

2 hrs ago

KPK Usut Dugaan Korupsi Pengadaan Bansos Presiden Tahun 2020

2 hrs ago

Dua Bulan berturut-turut, Mobil Listrik Chery Omoda E5 Dipesan Sebanyak Ini

2 hrs ago

Apa Manfaat Daun Kelor untuk Wanita? Berikut 10 Daftarnya…

2 hrs ago

Gunung Api Bawah Laut Ditemukan di Perairan Indonesia,’Lokasi Pasti Masih Dirahasiakan

2 hrs ago

Doa Nabi Sulaiman Untuk Mendapatkan Kekayaan dan Keberkahan Diamalkan 333x

2 hrs ago

Respon Santai Atta Halilintar Soal Ibunya Viral Gegara Gelar Haji: Becanda Mama Saya

2 hrs ago

Disdik Sumut: Liza Punya Bukti Bila Tak Masuk Sekolah Selalu Hubungi Guru BK

3 hrs ago

Cara Mengolah Obat Kuat Alami Bahan Dapur, Dads Bisa Gunakan Pisang

3 hrs ago

Kisah Cinta Soekarno dan Fatmawati Berawal di Pengasingan

3 hrs ago

Tiga Pevoli Putri Indonesia yang Bersinar di Proliga 2024: Ada Megatron hingga Arselatron

3 hrs ago

Nana Sudjana Berkomitmen Menuntaskan Dampak Krisis Iklim di Jateng

3 hrs ago

,Dari Ribuan Wanita Kenapa Adik Aku, Lirih Nisa Desak Aris Ketahuan Selingkuh di Ipar Adalah Maut

3 hrs ago

Apakah Tawas Baik untuk Kesehatan? Ini Manfaat dan Efek Sampingnya…

3 hrs ago

Hindari Stres, Ini 2 Tips Bekerja Secara Sehat

3 hrs ago

Kejutan di Pantai Parangtritis: dari Delman sampai Eljibiti yang Menakjubkan

3 hrs ago

Hacker Minta Tebusan 8 Juta Dolar AS, Begini Respons Pemerintah Indonesia

3 hrs ago

Apa Manfaat Minum Susu? Ini Ulasannya...

3 hrs ago

[POPULER TREN] Tiktoker Jepang Masak Cendol dengan Tauge | Cara Cek NIK Jadi NPWP atau Belum

3 hrs ago

CATAT Ini 10 Khasiat Bawang Putih Bagi Tubuh,Bisa Bantu Atasi Berbagai Penyakit

3 hrs ago

20 Tahun Tak Kerja tapi Tetap Dibayar,Wanita Ini Malah Murka,Menuntut Perusahaan Tempatnya Bekerja

3 hrs ago

Persik Pertahankan 7 Pemain Asli Kediri, Bukti Nama Lokal Bisa Bersaing