Ada Bank Bangkrut Lagi, LPS Siapkan Pembayaran Simpanan Nasabah

ada bank bangkrut lagi, lps siapkan pembayaran simpanan nasabah

Logo Lembaga Penjamin Simpanan (LPS).

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) menyiapkan pembayaran klaim penjaminan simpanan dan pelaksanaan likuidasi BPR Jepara Artha di Jepara, Jawa Tengah.

"Untuk melaksanakan pembayaran klaim penjaminan simpanan nasabah BPR Jepara Artha, LPS akan memastikan simpanan nasabah dapat dibayar sesuai dengan ketentuan yang berlaku," kata Sekretaris Lembaga LPS Dimas Yuliharto di Jakarta, Kamis (23/5/2024).

Pembayaran klaim penjaminan simpanan nasabah dan pelaksanaan likuidasi bank dilakukan setelah izin BPR Jepara Artha dicabut oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sejak 21 Mei 2024. LPS akan melakukan rekonsiliasi dan verifikasi atas data simpanan dan informasi lainnya untuk menetapkan simpanan yang akan dibayar, rekonsiliasi dan verifikasi dimaksud akan diselesaikan LPS paling lama 90 hari kerja, atau sampai dengan 30 September 2024.

Dana yang digunakan untuk pembayaran klaim penjaminan simpanan nasabah BPR Jepara Artha bersumber dari dana LPS.

Bagi debitur bank, tetap dapat melakukan pembayaran cicilan atau pelunasan pinjaman di Kantor BPR Jepara Artha dengan menghubungi Tim Likuidasi LPS.

Dimas mengimbau nasabah BPR Jepara Artha tetap tenang dan tidak terpancing atau terprovokasi untuk melakukan hal-hal yang dapat menghambat pembayaran klaim penjaminan dan likuidasi bank.

Nasabah juga diminta untuk tidak mempercayai pihak-pihak yang mengaku dapat membantu pengurusan pembayaran klaim penjaminan simpanan dengan sejumlah imbalan atau biaya yang dibebankan kepada nasabah.

Selanjutnya, nasabah bisa mengalihkan simpanannya yang akan dibayarkan LPS, ke bank lain terdekat yang dapat dijangkau oleh nasabah.

"Nasabah pun tidak perlu ragu untuk kembali menyimpan uangnya di perbankan karena simpanan di semua bank yang beroperasi di Indonesia dijamin oleh LPS," tuturnya.

Agar simpanan nasabah dijamin LPS, nasabah diimbau untuk memenuhi syarat 3T LPS. Adapun syarat 3T tersebut adalah tercatat dalam pembukuan bank, tingkat bunga simpanan yang diterima nasabah tidak melebihi tingkat bunga penjaminan LPS, dan tidak melakukan pidana yang merugikan bank.

OTHER NEWS

1 hour ago

Hidup Lagi Susah Ditambah Ban Botak Sebelah, Lakukan Trik Hemat Ini

1 hour ago

Busi Lama Enggak Diganti Bikin Mesin Mobil Brebet, Ini Penjelasannya

1 hour ago

Apakah Anda Menderita Skizofrenia? Ini Ciri-cirinya...

1 hour ago

Pakar Ungkap Alasan PKS Usung Anies-Sohibul di Pilkada Jakarta 2024

1 hour ago

Ban Balap Terjangkau Diluncurkan Astra Otoparts, Aspiro Premio Sportivo RS-01

1 hour ago

Viral Pebasket China Berpostur Tinggi Disorot Usai Libas Indonesia,Ternyata saat SD Tinggi 210 Cm

1 hour ago

KPK Bongkar Korupsi di Basarnas Rp 20 M: Ada Aliran Uang untuk Beli Ikan Hias

1 hour ago

Adu Kapasitas Bagasi Yamaha NMAX Turbo 2024 Vs Honda PCX 160, Selisihnya Lumayan

1 hour ago

Viral Geni Faruk Ngotot Minta Thariq Harus Dipanggil Haji,Ditegur Atta Halilintar: Itu Masih Bayi

2 hrs ago

Polisi Sebut Virgoun Minta Kru Band Beli Sabu 1 Gram Seharga Rp1,6 juta

2 hrs ago

Hasil Belanda Vs Austria 2-3, Kekalahan Belanda Dinodai Gol Bunuh Diri Tercepat di Piala Eropa

2 hrs ago

Terkuak Saat Ruben dan Sarwendah Cerai, Betrand Peto Bukan Anak Angkat

2 hrs ago

Profil Mattia Zaccagni,Sosok Pahlawan Italia yang Hancurkan Kroasia di Fase Grup EURO 2024

2 hrs ago

Diincar PDI-P, Bey Machmudin Tolak Maju di Pilkada Jabar 2024

2 hrs ago

Tips Investasi Saham bagi Pemula, Apa Saja yang Harus Diperhatikan?

2 hrs ago

Video Cerita Pamen TNI Diserang OPM dari Udara,Nekat Terobos Zona Hitam OPM

2 hrs ago

Cara Mengaktifkan Pesan Sementara di WhatsApp,Solusi Chatting dengan Lebih Privat

2 hrs ago

Liga 1 2024 Tanpa Championship Series, Begini Tanggapan Pelatih Persib Bojan Hodak

2 hrs ago

Hasil Survei: Alumni Bidikmisi dan KIP Kuliah Banyak Dapat Kerja Mapan

2 hrs ago

Infinix Note 40 Series Racing Edition Resmi di Indonesia, HP "BWM" Harga Rp 2 Jutaan

2 hrs ago

andquotDihabisinandquot Tangis Sri Lihat Lapak di Puncak Bogor Hancur Dibongkar,Muncul Ancaman Golput Pilkada

2 hrs ago

7 Serum Eksfoliasi Terbaik untuk Wajah, Efektif Angkat Sel Kulit Mati

2 hrs ago

Presiden Jokowi Digugat Mahkamah Rakyat Luar Biasa, Istana: Pemerintah Terbuka Menerima Kritik

2 hrs ago

PENGELOLA Taman Safari Indonesia Akhirnya Laporkan Pelaku Pembuang Sampah Plastik ke Mulut Kuda Nil

2 hrs ago

Gak Habis Pikir! Penjualan Sneakers Puma Melejit Setelah Rose BLACKPINK Jadi Duta Merek

2 hrs ago

Rekor Manusia Langka Marc Marquez Bisa Hancur karena Bayi Sendiri di MotoGP Belanda 2024

2 hrs ago

Simak! 5 Cara Meningkatkan Sinyal HP di iPhone dan Android

2 hrs ago

EURO 2024 - Potensi Lawan Timnas Inggris di Babak 16 Besar jika Gagal Jadi Juara Grup, Ada Timnas Jerman hingga Cristiano Ronaldo dkk Menanti

2 hrs ago

Hari Keluarga Nasional, Cara Meningkatkan Kedekatan dengan Anak Remaja

2 hrs ago

Bos Aprilia Buka Suara Soal Penyebab Maverick Vinales Cabut dari Aprilia

3 hrs ago

KPK Usut Dugaan Korupsi Pengadaan Bansos Presiden Tahun 2020

3 hrs ago

Dua Bulan berturut-turut, Mobil Listrik Chery Omoda E5 Dipesan Sebanyak Ini

3 hrs ago

Apa Manfaat Daun Kelor untuk Wanita? Berikut 10 Daftarnya…

3 hrs ago

Gunung Api Bawah Laut Ditemukan di Perairan Indonesia,’Lokasi Pasti Masih Dirahasiakan

3 hrs ago

Doa Nabi Sulaiman Untuk Mendapatkan Kekayaan dan Keberkahan Diamalkan 333x

3 hrs ago

Respon Santai Atta Halilintar Soal Ibunya Viral Gegara Gelar Haji: Becanda Mama Saya

3 hrs ago

Disdik Sumut: Liza Punya Bukti Bila Tak Masuk Sekolah Selalu Hubungi Guru BK

3 hrs ago

Cara Mengolah Obat Kuat Alami Bahan Dapur, Dads Bisa Gunakan Pisang

3 hrs ago

Kisah Cinta Soekarno dan Fatmawati Berawal di Pengasingan

3 hrs ago

Tiga Pevoli Putri Indonesia yang Bersinar di Proliga 2024: Ada Megatron hingga Arselatron