Jemaah Haji Belum ke Masjidil Haram, Difasilitasi PPIH Doa di Depan Kabah

jemaah haji belum ke masjidil haram, difasilitasi ppih doa di depan kabah

Jemaah haji Indonesia yang belum berkunjung ke Masjidil Haram difasilitasi berdoa di depan Kabah oleh Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH).

MEKKAH, KOMPAS.com - Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi memfasilitasi jemaah haji Indonesia yang belum pernah ke Masjidil Haram, untuk melihat dan berdoa di depan Ka’bah.

Ada sejumlah jemaah yang sejak awal kedatangan di Mekkah dirawat di Klinik Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) di Mekkah yang diantar PPIH ke Masjidil Haram.

Tahun ini, Indonesia mendapat kuota 221.000 jemaah haji. Selain itu, Indonesia juga mendapat 20.000 kuota tambahan. Sehingga total kuota Indonesia adalah 241.000, terdiri atas 213.320 jemaah haji reguler dan 27.680 jemaah haji khusus.

Menjadi tugas PPIH untuk memastikan seluruh jemaah yang berangkat tahun ini dapat menunaikan ibadah haji, baik secara mandiri maupun melalui mekanisme safari wukuf bagi yang sakit dan non mandiri, serta badal haji bagi yang wafat atau yang sakit dengan kondisi tidak memungkinkan untuk disafariwukufkan.

“Alhamdulillah, jemaah haji Indonesia yang berangkat tahun ini sudah menunaikan rangkaian ibadah haji sesuai dengan kondisinya masing-masing. Ada yang melalui safari wukuf ada juga yang dibadalhajikan karena sebab tertentu,” terang Dirjen Penyelenggaraan Ibadah Haji Hilman Latief di Makkah, Jumat (28/6/2024).

Meski demikian, lanjut Hilman, ada beberapa jemaah yang sejak kedatangan di Mekkah harus dirawat, baik di Rumah Sakit Arab Saudi maupun KKHI.

Sebagian dari mereka mengikuti proses safari wukuf, sebagian lain harus dibadalkan karena tidak memungkinkan untuk evakuasi atau diajak melakukan perjalanan.

“PPIH telah memfasilitasi 3 jemaah yang sejak tiba di Makkah dirawat di KKHI untuk ke Masjidil Haram dan berdoa di depan Kabah. Kami antar dengan ambulans dari KKHI lalu masuk ke Masjidil Haram diantar petugas dengan kursi roda hingga naik ke lantai dua. Dari lantai dua, mereka kita beri kesempatan untuk berdoa dengan menghadap Kabah,” sebut Hilman.

Jemaah diantar dari KKHI menuju Masjidil Haram oleh tim Penanganan Krisis dan Pertolongan Pertama Pada Jamaah Haji (PKP3JH) Daerah Kerja Mekkah. Setibanya di Masjidil Haram, mereka dibantu oleh Petugas Sektor Khusus untuk bisa masuk ke lantai II dan memberi kesempatan kepada jemaah untuk berdoa.

“Kami masih akan terus melakukan pendataan dan mencoba memfasilitasi jemaah yang belum pernah ke Masjidil Haram untuk berdoa di depan Kabah. Jika masih ada yang terdata dan memungkinkan untuk kita ajak ke Masjidil Haram, akan kami fasilitasi,” tutur Hilman.

“Bahkan, jika secara kondisi kesehatan jemaah sudah memungkinkan untuk melakukan umrah, PPIH akan memfasilitasi, mendampingi, dan mengantar mereka menunaikan umrah sunnah. Semoga, ini bisa memberikan kebahagiaan tersendiri bagi mereka,” jelasnya.

OTHER NEWS

3 hrs ago

Rizky Billar Sebut Anaknya Belajar Mengaji dari Orang Palestina

3 hrs ago

Berapa Banyak Air Putih yang Baik Dikonsumsi untuk Kesehatan?

3 hrs ago

Sekjen Gerindra: Ada Kejutan, Prabowo Sudah Kantongi Sosok yang Diusung di Pilkada Jakarta 2024

3 hrs ago

MXGP NTB 2024 - Harga Tiket Terjangkau, Antusiasme Warga Lombok Saksikan Balapan hingga Hiburan Band Ternama

3 hrs ago

Satu Bangunan di Perumahan Arisco Samarinda Diamuk Si Jago Merah

3 hrs ago

Tampil di GIIAS, Toyota GR Yaris Facelift Punya Banyak Mode Berkendara

3 hrs ago

Copa America 2024 - Sudah 3 Edisi, Lautaro Martinez 4 Level Lebih Unggul dari Messi

3 hrs ago

Gempa Jawa Barat 5.3 M Terkini Baru Saja Guncang Pangandaran Minggu 30 Juni 2024,Info Cek BMKG

3 hrs ago

Hasil Piala Eropa: Jude Bellingham Cetak Gol Salto, Inggris Hajar Slovakia

3 hrs ago

Bela Jokowi Soal Gibran dan Kaesang,Luhut: yang Njelekin Presiden Sakit Jiwa

3 hrs ago

Hasil Inggris Vs Slovakia 2-1: Lewati Lubang Jarum, The Three Lions ke Perempat Final

3 hrs ago

Sebagian Aceh Diprakirakan Hujan dan Berawan 3 Hari ke Depan,Ini Data Lengkap BMKG Malikussaleh

3 hrs ago

Agar Tetap Terawat, Bersihkan Kulkas secara Menyeluruh

3 hrs ago

Susunan Pemain Prancis vs Belgia di 16 Besar Euro 2024,Lukaku Cs Punya Trek Positif,Cek Jam Tayang

3 hrs ago

Pendaftaran UNY Jalur Rapor 2024 Ditutup 4 Juli, Tidak Ada Tes Lagi

3 hrs ago

Hasil EURO 2024 - Diselamatkan Gol Salto Super Dramatis Bellingham, Inggris Lolos ke Perempat Final

3 hrs ago

Link Live Streaming Spanyol Vs Georgia, Kickoff 02.00 WIB

3 hrs ago

BYD Motor Indonesia Hari Ini Serahkan 1.000 Unit Pertama ke Konsumen

3 hrs ago

Pimpin Latihan Perdana Persija Jakarta,Carlos Pena Singgung Pertemuan dengan Ratchaburi FC

3 hrs ago

Hasil Inggris vs Slovakia: Gol Sundulan Kane Bawa Three Lions Comeback

3 hrs ago

Rekor Wakil ASEAN di Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026,Timnas Indonesia Bisa Lampaui?

3 hrs ago

MASIH BERLANGSUNG Live Streaming Inggris vs Slovakia,The Three Lions Kebobolan

3 hrs ago

6 Berita Populer Sulut: Bau Got dan Banyak Tikus di Food Court Pasar Bersehati,Tambang Ilegal

3 hrs ago

Lirik Lagu Tiada yang Mustahil - Nikita

3 hrs ago

Tanah Longsor Timpa Kandang Ayam Pedaging di Blitar, Tiga Orang Tertimbun

3 hrs ago

Media Italia Soal Euro 2024: Bencana Nasional dan Orkestra Sumbang Spalletti

3 hrs ago

Chelsea Ingin Datangkan Bek Kiri AS Caleb Wiley dari Atlanta United

3 hrs ago

Prediksi Skor Inggris vs Slovakia di Euro 2024: Head to Head dan Susunan Pemain

3 hrs ago

Sebanyak 6.269 Jemaah Haji dalam 16 Kloter Pulang ke Tanah Air Hari Ini

3 hrs ago

Selain Gerindra,Ini Parpol yang Diprediksi Dapat Jatah Menteri Terbanyak di Kabinet Prabowo-Gibran

3 hrs ago

BREAKING NEWS Tiga Parpol Hadiri Deklarasi Andra Soni-Dimyati di Pilgub Banten 2024

3 hrs ago

Jalan Kaki, Dapat Sehatnya Senang Hatinya

3 hrs ago

Hasil EURO 2024 - Sempat Ditunda 15 Menit karena Badai Petir, Timnas Jerman Hantam Denmark dan Lolos ke Perempat Final

4 hrs ago

Tiga Sosok Inspirasi Ragnar Oratmangoen, Nabi Muhammad Nomor Satu

4 hrs ago

Euro 2024 - Salto Bellingham di Menit Tambahan Hancurkan Kemenangan Slovakia

4 hrs ago

Kalau Jetour Dashing Dijual di Indonesia, Siapa Sih Rival Sekelasnya?

4 hrs ago

Gelandang Jepang Tebar Ancaman Jelang Bertemu Timnas Indonesia hingga Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

4 hrs ago

Bos Pramac Bongkar Alasan Keluar dari Keluarga Ducati, Nama Marquez Ikut Terbawa

4 hrs ago

Download Minecraft MOD APK Terbaru 2024 Gratis,Full Diamond dan Item

4 hrs ago

Kloter Enam Tiba di Asrama Haji,Total Tiga Jemaah Haji Babel Meninggal Dunia