Hasil Australian Open 2024 - Lewati Reli Ratusan Pukulan, Ana/Tiwi Akhiri Kebuntuan Gelar Usai Tumbangkan Kuda Hitam Malaysia

hasil australian open 2024 - lewati reli ratusan pukulan, ana/tiwi akhiri kebuntuan gelar usai tumbangkan kuda hitam malaysia

Pasangan ganda putri Indonesia, Febriana Dwipuji Kusuma/Amallia Cahaya Pratiwi, pada semifinal Australian Open 2024 di Sydney Olympic Park, Australia, Sabtu (15/6/2024).

BOLASPORT.COM - Pasangan ganda putri Indonesia, Febriana Dwipuji Kusuma/Amallia Cahya Pratiwi, akhiri puasa gelar setelah menang pada final Australian Open 2024.

Melawan Lai Pei Jing/Lim Chiew Sien (Malaysia) di Quaycentre, Sydney Olympic Park, Australia, Minggu (16/6/2024), pemain yang akrab disapa Ana/Tiwi itu menang dengan skor, 12-21, 21-7, 21-13.

Lai yang biasanya bermain pada nomor ganda campuran bersama Tan Kian Meng memberi perlawanan ketat lewat pertahanan kuat dengan tandem barunya pada ganda putri, Lim.

Ana/Tiwi terakhir kali menjadi juara pada SEA Games 2023 di Kamboja.

Setelah itu mereka menjadi runner-up pada Taipei Open 2023, Spain Masters 2024, dan Thailand Open 2024.

Jalannya pertandingan.

Lai/Lim unggul lebih dulu 1-0 dari Ana/Tiwi. Setelah itu, Ana/Tiwi menyeimbangkan kedudukan 1-1.

Lai/Lim menjauh lagi 2-1. Setelah melalui reli Panjang, Lai/Lim membuka jarak, 4-1.

Ana/Tiwi mendekat 2-4, tetapi Lai/Lim mempertahankan keunggulan 7-2.

Kesalahan yang dibuat Lai/Lim membuat Ana/Tiwi menambah angka 3-7.

Namun, kondisi tersebut tidak bertahan lama karena Lai/Lim melebarkan jarak 8-3.

Reli panjang mewarnai laga ini. Wakil Malaysia yang sudah memehang kendali berhasil menjauh 9-3. Ana/Tiwi mendpaat angka lewat kesalahan yang dibuat Lai/Lim.

Setelah, itu Ana/Tiwi mendekat 5-9 yang dibalas Lai/Lim dengan dua poin berikutnya dan unggul pada interval 11-5.

Selepas jeda interval, Lai/Lim mempertebal keunggulan 12-5. Ana/Tiwi berusaha mengejar ketertinggalan 6-12.

Ana/Tiwi kembali tertinggal 6-13 setelah melalui reli 93 pukulan. Ana/Tiwi mendekat 7-13.

Wakil Malaysia semakin ganas dengan menjauh 15-7 setelah Ana/Tiwi banyak melakukan kesalahan.

Perlahan Ana/Tiwi menipiskan selisih skor 11-16. Lai/Lim mempertahankan posisi untuk memimpin 18-11.

Lai/Lim yang sudah memegang kendali permainan mencetak game poin dan memastikan gim ini menjadi milik mereka.

Gim kedua dibuka dengan reli panjang 103 pukulan antara kedua pemain. Ana/Tiwi mengambil poin pertama, 1-0.

Ana/Tiwi melanjutkan dengan menjauh 9-0. Lai/Lim mendekat 2-9 yang dibalas Ana/Tiwi dengan menjauh 10-2.

Lai/Lim sempat menambah angka sebelum Ana/Tiwi unggul pada interval 11-3.

Setelah interval, Ana/Tiwi menjauh 13-3. Laga sempat dihentikan setelah Lim mendapat perawatan dan dibalut plester karena buku jari kanannya nya berdarah.

Ana/Tiwi melanjutkan dominasi 15-3. Lai/Lim menambah angka 4-15 lewat pukulan Lai.

Lai/Lim mendekat 6-15 yang dibalas Ana/Tiwi dengan tambahan poin hingga game point 20-6.

Lai/Lim sempat menambah angka, tetapi Ana/Tiwi yang sudah memimpin jauh memaksa gim ketiga dimainkan.

Saat gim penentuan, Ana/Tiwi memimpin lebih dulu, 3-0.

Lai/Lim mengejar ketinggalan 2-3. Namun, kesalahan yang dibuat Lai/Lim membuat Ana/Tiwi menjauh 4-2.

Pengembalian Ana yang menyangkut di net membuat Lai/Lim menipiskan jarak 3-4. Ana/Tiwi lalu membalasnya dengan tambahan angka 5-3.

Setelah menghujani wakil Malaysia dengan banyak serangan dan melalui reli 51 pukulan, Ana/Tiwi menjauh 6-3.

Lai/Lim mendekat 4-6 setelah kesalahan pengamatan dari Ana. Ana/Tiwi menebusnya dengan mencetak poin berikutnya menjadi 9-4.

Lai/Lim Kembali mendapat poin gratis saat pukulan Ana/Tiwi melebar keluar lapangan. Namun, kondisi tersebut tidak bertahan lama setelah Ana/Tiwi menambah keunggulan hingga interval 11-5.

Lai/Lim mendekat 9-11 setelah interval karena bermain lebih agresif.

Ana/Tiwi menjaga posisinya tetap memimpin, 16-9. Lai/Lim menghentikan rentetan poin Ana/Tiwi dengan menambah angka 10-16.

Ana/Tiwi merespons dengan menjauh 18-10. Namun, bola Tiwi menyangkut di net sehingga wakil Malaysia menipiskan jarak 11-18..

Ana/Tiwi menjaga konsistensi permainan dengan menjaga gap tetap jauh 19-11. Lai/Lim sempat menambah angka yang dibalas Ana/Tiwi dengan match point 20-12.

Lai/Lim mendekat 13-20 dan Ana/Tiwi menyentuh angka 21 lebih dulu.

OTHER NEWS

2 hrs ago

Cukup 2 Menit 23 Detik, Winger AC Milan Bikin Rekor Hebat di Copa America 2024

2 hrs ago

Kejuaraan Asia Junior 2024 - Mutiara Ayu Hati-hati, Eks Pelatih Gregoria Bawa Misi Khusus untuk Tunggal Putri Malaysia

2 hrs ago

7 Potret Kebersamaan Gayanti Hutami dan Ibunya Tata Cahyani,dari Kondangan hingga Liburan Bareng

2 hrs ago

Sosok Yeliandriani Dirut PT Indofarma Ungkap Pinjol di Perusahaan,Punya Kekayaan Rp22 Miliar

2 hrs ago

Mobilio Dicegat Warga, Ulah Si Sopir Tak Tahan Lihat Kambing Diikat

2 hrs ago

TAK Usung Anies di Pilkada Jakarta,PKS Dinilai Cuma Incar Kursi Cawagub,Koalisi dengan PDIP?

2 hrs ago

Timnas U-16 Indonesia Vs Filipina Live Jam 19.30 WIB,Nova Arianto Isyaratkan Pesta Gol

2 hrs ago

Bocoran Hamdan Hamedan: Satu Striker Tajam Liga Belanda Sudah Masuk Radar Timnas Indonesia

2 hrs ago

Sebelum Meninggal,Curhatan Ibu Tien soal Soeharto Diabaikan,2 Tahun Kemudian Malah Jadi Kenyataan

2 hrs ago

Mamat Alkatiri Nikahi Nafha Firah,Abdur Rasyad: Saya Sudah Berusaha Menggagalkan,Tapi Inilah Jodoh

2 hrs ago

Mamat Alkatiri Nikahi Gadis Mamuju dengan Nuansa Ala Timur Tengah,Orangtua Mamat Keturunan Arab

2 hrs ago

Spesifikasi Motor Matik Retro WMoto Letbe Neon, Harga Rp 19,8 Juta

2 hrs ago

Arema FC Rombak Besar-besaran Struktur Tim Kepelatihan

2 hrs ago

Viral Puteri Modiyanti Anak Tommy Soeharto,Jadi Finalis Puteri Indonesia dan Aktivis Lingkungan

2 hrs ago

EURO 2024 - Mau Cetak Gol atau Tidak, Ronaldo Wajib Tetap Dimainkan Portugal!

2 hrs ago

Pengumuman Kejutan dari Spalletti Jelang Italia Hadapi Kroasia di Euro 2024

2 hrs ago

EURO 2024 - Belum Tentu Lolos ke 16 Besar, Timnas Italia Sudah Bisa Pilih Calon Lawan

2 hrs ago

KUR BRI 2024: Cek Alur Pengajuan Pinjaman Rp23 Juta,Cicilan Murah di Bawah Rp500 Ribu/bulan

3 hrs ago

Sidang Kabinet, Jokowi-Prabowo Duduk Sebelahan

3 hrs ago

Parasit Tinja Manusia Ada di Balon Sampah Kiriman Korut ke Korsel

3 hrs ago

6 Tempat Wisata Keren di Kuningan yang Cocok Buat Liburan Sekolah,Bikin Betah,Enggak Pengen Pulang

3 hrs ago

Media Jerman Sebut Spanyol Bisa Langgar Aturan karena Lamine Yamal

3 hrs ago

Membela Orang yang Dry Text Saat Chatting

3 hrs ago

Foto: PKL di Bogor Tutup Jalan karena Tak Terima Lapaknya Digusur

3 hrs ago

Kakaknya Jadi Tenaga Ahli di Kementan, SYL: Saya Kan Menteri, Masak Saudara Tercecer?

3 hrs ago

Portugal Bukan Hanya tentang Ronaldo, Selecao Kaya Talenta

3 hrs ago

SYL Sebut Banyak Menteri Ajak Keluarga Saat Dinas Luar Negeri

3 hrs ago

Dukung Muktamar Dipercepat, Gen Z PPP Harap Figur Ini Jadi Ketum

3 hrs ago

Declan Rice Tanggapi Kritik Tajam dari Para Legenda Timnas Inggris

3 hrs ago

5 Rekomendasi Tempat Makan Keluarga di Kota Malang

3 hrs ago

11 Harga HP Vivo Y Series untuk Range Rp3 Jutaan,Vivo Y100 8/128 GB Dibanderol Rp3,1 Jutaan

3 hrs ago

Inilah Sosok 3 Pembantu Jokowi yang Jadi Penantang Khofifah di Pilgub Jatim 2024,Siapa Terkuat?

3 hrs ago

Samsung Galaxy M15 5G Resmi di Indonesia, HP dengan Baterai Jumbo, Harga Rp 2 Jutaan

3 hrs ago

4 Arti Mimpi Cek Khodam, Berkaitan dengan Hal Gaib?

3 hrs ago

Sukses Jadi Mak Comblang Thariq Halilintar-Aaliyah Massaid, Ini Kata El Rumi

3 hrs ago

Jenis Kopi yang Tidak Boleh Diminum Penderita Asam Lambung, Nomor 1 Sering Dipesan Orang

3 hrs ago

Bukan Anies Tapi Sohibul yang Diusung PKS Jadi Cagub DKI Jakarta, Ini Respons DPP PDIP

3 hrs ago

Wanginya Lembut dan Mewah, Ini 3 Parfum Lokal Terbaru yang Affordable!

3 hrs ago

Masya Allah, Doa Beby Tsabina saat Minta Jodoh Sebelum Dinikahi Anggota DPR RI Ganteng Jadi Sorotan, Begini Curhatannya

3 hrs ago

Panglima TNI: Perancis Jamin Kelangsungan Suku Cadang Alutsista yang Dibeli RI