Pecinta Sepak Bola Tanah Air Harus Tahu Banyak Cara Seru Nonton EURO 2024 di Indonesia

pecinta sepak bola tanah air harus tahu banyak cara seru nonton euro 2024 di indonesia

Duo wonderkid Timnas Jerman, Jamal Musiala dan Florian Wirzt, turut menyumbang gol dalam kemenangan atas Skotlandia pada laga perdana Grup A Euro 2024, Sabtu (15/6/2024) dini hari WIB.

BOLASPORT.COM - Pecinta sepak bola Tanah Air saat ini sedang bergembira dengan bergulirnya EURO 2024 atau Piala Eropa 2024.

Turnamen sepak bola terbesar di Eropa itu kini sedang berlangsung di Jerman pada 14 Juni sampai 14 Juli 2024.

Sebanyak 24 negara ambil bagian dalam EURO 2024.

Italia datang sebagai juara bertahan setelah sebelumnya menjadi yang terbaik pada EURO 2020.

Meski bertanding di Jerman, pecinta sepak bola Indonesia bisa menyaksikan pertandingan itu melalui televisi MNC Media.

Keseruan menyaksikan EURO 2024 tidak lengkap dengan Teh Pucuk Harum.

Teh Pucuk Harum hadir untuk menyemarakan perhelatan EURO 2024 sebagai official tea partner siaran tersebut.

Marketing Director MNC, Firdauzi Saksono, mengatakan EURO 2024 telah dinanti-nantikan oleh pecinta sepak bola Indonesia.

MNC Group sebagai official broadcaster akan menyiarkan langsung turnamen ini melalui berbagai channel MNC Media.

"Kami yakin suasana EURO 2024 akan seru apalagi dengan hadirnya official tea partner kami, Teh Pucuk Harum," kata Firdauzi Saksono dalam keterangannya.

Teh Pucuk Harum terpilih karena dinilai memberikan teh terbaik untuk menemani dan menambah tayangan EURO 2024.

Teh Pucuk Harum akan menemani pecinta sepakbola tanah air di setiap tayangan EURO 2024 di berbagai channel MNC Media yakni RCTI, MNC TV, iNews TV, Vision+ (Paket Premium+Sports), MNC Vision dan K-Vision.

“Berdasarkan hasil seleksi kami, Teh Pucuk Harum merupakan teh yang paling banyak disukai oleh masyarakat Indonesia karena kualitasnya dan rasanya yang lebih segar sehingga pas menjadi teman nobar yang seru,” kata Firdauzi Saksono.

Sementara itu Riko Sistanto selaku Sales & Marketing Director PT Tirta Fresindo Jaya, mengungkapkan antusiasnya menyambut EURO 2024 bersama Teh Pucuk Harum.

“Kami berterima kasih kepada MNC Group yang telah mempercayai Teh Pucuk Harum sebagai official tea partner dari Europhoria Piala Eropa 2024."

"Kami yakin hadirnya Teh Pucuk Harum akan menambah keceriaan, semangat dan keseruan dalam menyaksikan gelaran ini,“ ucap Riko Sistanto,

Riko juga mengajak masyarakat Indonesia untuk menyambut dan menyaksikan keseruan Europhoria Piala Eropa 2024 bersama Teh Pucuk.

"Kami harap ini akan menjadi momen yang tak terlupakan."

"Pasalnya, ajang bergengsi ini hanya diselenggarakan empat tahun sekali," tutupnya.

OTHER NEWS

48 minutes ago

Kenali Ciri-ciri Keguguran Diam-diam yang Perlu Diwaspadai Ibu Hamil

48 minutes ago

Kisah Kitman Timnas Indonesia Dimarahi Shin Tae-yong saat Piala AFF

1 hour ago

RESMI - Como Dapatkan Bomber 112 Gol, Klub Liga Italia Milik Orang Indonesia Gaet Juara EURO 2020

1 hour ago

Kalender Liturgi Katolik Hari Ini Rabu 26 Juni 2024,Pekan Biasa XII

1 hour ago

Sebab Utama Geni Faruk Ingin Thariq Dipanggil Haji Terungkap,Atta Halilintar Sentil Perjuangan Dulu

1 hour ago

Doa Novena Tiga Salam Maria untuk Mendapatkan Mukjizat dan Pertolongan Bunda Maria

1 hour ago

Pertamina Adopsi AI Mengolah dan Analisis Data dengan Cepat

1 hour ago

Hasil Piala Eropa: Mbappe & Lewandowski Cetak Gol, Prancis vs Polandia Imbang

1 hour ago

Pasutri dari AS meninggal setelah 'berjalan berjam-jam' di tengah cuaca panas saat ibadah haji

1 hour ago

Rekening Putrinya yang Berusia 16 Tahun Berisi Uang Rp6,7 M,Ibu Lapor Polisi,Syok Tahu Sumbernya

1 hour ago

Segeralah Bertaubat, Jangan Pernah Menundanya

1 hour ago

4 Shio Paling Lemah Lembut, Selalu Jadi Pendengar yang Baik dan Memahami Perasaan Orang Lain

1 hour ago

Temui Waketum Golkar Rizal Mallarangeng,Bebas Manggazali Diberi Wejangan Hadapi Pilkada Polman

1 hour ago

30 Kunci Jawaban Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 6 SD Tahun 2024,Belajar Kisi-kisi Soal ujian

1 hour ago

Nilai Putusan Bebas Gazalba Janggal, Ketua KPK: Bau Anyir Semua Orang Bisa Cium, Apalagi KPK

1 hour ago

Cara Beli Tiket "Presale" Konser Bruno Mars via Livin by Mandiri

1 hour ago

PKS Putar Balik Usung Anies di Pilkada Jakarta, Takut Keduluan PDIP?

1 hour ago

Top News: Udara Jakarta Terburuk di Dunia, Sritex PHK Ribuan Karyawan

1 hour ago

Bak Sinetron,Anak Asal China 33 Tahun Diadopsi Keluarga Miskin,Ternyata Aslinya Anak Orang Kaya

2 hrs ago

7 Potret Keluarga Anang Hermansyah di Acara Lamaran Thariq-Aaliyah,Baru Pulang dari Korsel

2 hrs ago

N'Golo Kante: Mbappe Bagus saat Latihan, Saya Hampir Lupa Dia Pakai Topeng

2 hrs ago

Kebiasaan Truk Parkir di Bahu Jalan Tol Perlu Ditertibkan

2 hrs ago

Ivar Jenner Akui Tugas di Timnas Indonesia Kadang Buat Mental Terkuras

2 hrs ago

Sosok Baru Muncul di Perburuan Pelatih Persija Jakarta,Pelatih Serbia Saingi Mantan Coach Persib

2 hrs ago

Sosok Penjual Nasgor Di Tulungagung,Pakai Mobil Mini Cooper Saat Jualan,Awalnya Pembeli Salah Kira

2 hrs ago

Orang Tua Temperamen Ciptakan Anak People Pleaser? Simak Kata Psikolog

2 hrs ago

TAM Kembangkan Platform Data Pelanggan untuk Tingkatkan Penjualan

2 hrs ago

TERKUAK Penyebab SYL Beri Firli Bahuri 1,3 Miliar Selama Ini Dibantah Eks Ketua KPK

2 hrs ago

DAFTAR 11 Tim Lolos 16 Besar Euro: Belanda Kalah Memalukan Tapi Lolos,5 Tiket Sisa Direbut Siapa?

2 hrs ago

Euro 2024, Saat Southgate Dilempari Gelas Plastik Usai Inggris Vs Slovenia

2 hrs ago

Copa America 2024: Ini Link Live Streaming Chili vs Argentina, Kick-off Jam 08.00 WIB

2 hrs ago

Daftar Tim Lolos 16 Besar Euro 2024: Inggris, Denmark, Perancis Melaju

2 hrs ago

Klasemen Akhir Euro 2024 Grup D: Austria Pertama,Prancis Kedua,Belanda Jadi Peringkat 3 Terbaik

2 hrs ago

Setelah HK Tower, Charging Station Dibangun di Apartemen dan JTTS

2 hrs ago

UPDATE Klasemen andamp Hasil Euro 2024 Tadi Malam: Belanda Kalah Memalukan,Inggris andamp Prancis Cuma Imbang

2 hrs ago

Selebgram Farah Meninggal saat Live di Kapal Pesiar,Diduga Terkena Serangan Jantung

2 hrs ago

Update Tim Lolos and Bagan Babak 16 Besar Euro 2024: Nasib Belanda Pasca-laga Terakhir Grup

2 hrs ago

Siapa Saja Antibodi dalam Serial Nightmares and Daydreams?

2 hrs ago

Biaya Sidang Maarten Paes di CAS Diisukan Rp 32 M, PSSI Buka Suara

2 hrs ago

KPK soal Vonis 9 Tahun Penjara Karen Agustiawan: Kami Apresiasi Putusan Hakim