Eva Celia Ungkap Pernah Alami Gangguan Kecemasan

eva celia ungkap pernah alami gangguan kecemasan

Eva Celia Ungkap Pernah Alami Gangguan Kecemasan

Menjadi seorang penyanyi memang tidak mudah. Setiap musisi dituntut untuk menciptakan musik yang indah dan tampil sempurna di atas panggung. Tak jarang orang-orang yang masih mengalam kecemasan untuk tampil di depan umum.

Penyanyi kenamaan Indonesia, Eva Celia akui masih sulit untuk terbiasa di dunia musik tersebut. Meski sering tampil di atas panggung, putri Sophia Latjuba itu mengalami stage fright. Lebih lanjut, ia juga mengungkapkan pernah mengalami gangguan kecemasan selama 7-8 tahun.

Mengutip laman Claveland Clinic, gangguan kecemasna adalah salah satu jenis kondisi kesehatan mental yang membuat kamu sulit menjalani hari-hari. Gejalanya dapat berupa gugup, panik, dan takut serta berkeringat dengan detak jantung yang cepat.

Berikut Popmama.com berikan informasi selengkapnya mengenai Eva Celia ungkap pernah alami gangguan kecemasan.

1. Eva Celia mengalami stage fright saat tampil

Istri Demas Narawangsa akui mengalami stage fright saat manggung. Meski sering tampil di atas panggung, ia mengaku masih mengalami hal tersebut sebelumnya. Bahkan, hal itu dialami sejak beberapa hari sebelum tampil.

“Aku sebenarnya punya stage fright. Jadi kalau manggung tuh sebenarnya sampai sekarang pun suka deg-degan parah banget,” kata Eva Celia di acara press conference minyak aromaterapi, Kamis (18/1/2024).

2. Eva Celia pernah mengalami gangguan kecemasan

Diwaktu yang sama, pelantun lagu Kala Senja itu mengungkapkan bahwa ia pernah mengalami anxiety disorder atau gangguan kecemasan selama 7-8 tahun.

“Aku menghadapi anxiety disorder sebenarnya sudah maybe 7-8 tahun. Tapi memang sudah ada tools dan coping mechanisms yang menanggulanginya,” ungkap Eva Celia.

Namun, perempuan kelahiran 1992 itu enggan mengungkapkan faktor yang membuat dirinya mengalami kondisi tersebut.

“Tapi apa sih yang bikin aku stres ya aku nggak akan curhat semuanya di sini,” tambahnya.

3. Merasa pressure saat dikejar deadline nulis lagu

Sebagai seorang penyanyi sekaligus penulis lagu, Eva Celia mengakui suka merasa kesulitan saat mencari inspirasi. Terlebih, ketika ia dikejar oleh deadline yang membuat stres.

“Kalau mau buat album dan harus nulis lagi, aku kan memang nulis lagu sendiri dan kadang dikejar deadline terus inspirasi kok susah ditemukan, itu pasti lumayan pressure,” ucap Eva Celia.

4. Cara atasi stage fright dan kecemasan yang dilakukan Eva Celia

Mengalami kondisi tersebut, pelantun lagu Selfish itu telah menemukan cara untuk mengatasinya. Ia berlatih mengontrol pernapasan dan melakukan meditasi.

“Tips relaksasi tadi i usually do meditasi dan main fullness practice. Gimana caranya aku bisa kembali present, aku berusaha untuk napas inheal 4 detik, tahan 7 detik, keluarin 8 detik dan selalu menggunakan my baby Plossa,” ungkap istri Demas Narawangsa.

Itulah serangkaian informasi mengenai Eva Celia ungkap pernah alami gangguan kecemasan.

Mengalami kondisi tersebut, pelantun lagu Selfish itu telah menemukan cara untuk mengatasinya. Ia berlatih mengontrol pernapasan dan melakukan meditasi.

“Tips relaksasi tadi i usually do meditasi dan main fullness practice. Gimana caranya aku bisa kembali present, aku berusaha untuk napas inheal 4 detik, tahan 7 detik, keluarin 8 detik dan selalu menggunakan my baby Plossa,” ungkap istri Demas Narawangsa.

Itulah serangkaian informasi mengenai Eva Celia ungkap pernah alami gangguan kecemasan.

News Related

OTHER NEWS

Ketua TPN Minta Kampanye Ganjar-Mahfud Dipenuhi Lautan Manusia

Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Presiden, Arsjad Rasjid ditemui di Jiexpo Kemayoran, Jakarta, Minggu (1/10/2023) sesaat sebelum penutupan Rakernas IV PDI-P. JAKARTA, KOMPAS.com – Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) ... Read more »

Hasil Survei Terakhir Jelang Kampanye Capres 2024,Prabowo Unggul versi 5 Lembaga,Ganjar di LPI

TRIBUN-TIMUR.COM – Hasil survei terbaru lembaga survei calon presiden-wakil presiden RI jelang kampanye terbuka. Dari tujuh lembaga survei, dominan unggulkan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming. Ketiga pasangan calon presiden kini berebut elektabilitas ... Read more »

Pecahkan Banyak Rekor, Red Bull Harus Bayar Mahal Pendaftaran F1 2024

Tim yang bermarkas di Milton Keynes ini menampilkan salah satu performa paling dominan dalam sejarah F1 musim ini, dengan para pembalapnya memborong 21 kemenangan dari 22 balapan. Ia mengamankan kedua ... Read more »

PROMO Indomaret andamp Superindo Besok 29 November 2023: White Koffie Harga Khusus,Sensodyne Rp24.900

TRIBUN-BALI.COM – PROMO Indomaret & Superindo Besok 29 November 2023: White Koffie Harga Khusus, Sensodyne Rp24.900 Berikut ini adalah Katalog Promo Indomaret dan Superindo untuk besok hari Rabu, 29 November ... Read more »

Finsensius Mendrofa Masuk Tim Deputi Hukum TPN Ganjar - Mahfud, Begini Profilnya

Finsensius Mendrofa Masuk Tim Deputi Hukum TPN Ganjar – Mahfud, Begini Profilnya jpnn.com, JAKARTA – Pengacara Finsensius Mendrofa resmi ditunjuk menjadi Wakil Direktur Eksekutif Deputi Hukum Tim Pemenangan Nasional (TPN) ... Read more »

Indosat Caplok 300.000 Pelanggan MNC Play

Ilustrasi MNC Play KOMPAS.com – Operator seluler Indosat Ooredoo Hutchison (IOH atau Indosat) menyelesaikan proses akuisisi pelanggan PT MNC Kabel Mediacom (MNC Play) pada Senin (27/11/2023). Ada sebanyak 300.000 pelanggan ... Read more »

Pelawak Srimulat Eko Londo Meninggal Dunia, Sempat Alami Kecelakaan

Pelawak Srimulat Eko Londo Meninggal Dunia, Sempat Alami Kecelakaan Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air, Bunda. Pelawak yang tergabung di Srimulat, Eko Londo meninggal dunia di usia 66 ... Read more »
Top List in the World