Ketegasan Wasit Shen Yinhao Bikin Shin Tae-yong dan Timnas U23 Indonesia Kesal,Ini Profilnya

WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA – Harapan yang membuncah untuk meraih trofi Piala Asia U23, kini pupus.

Timnas U23 Indonesia yang membanggakan, langkahnya terpaksa terhenti di babak semifinal Piala Asia U23.

Garuda Muda dikalahkan oleh Uzbekistan 0-2 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Senin (29/4/2024) pukul 21.00 WIB.

Dua gol Uzbekistan dicetak oleh M Khamrallev pada menit ke-68 dan gol bunuh diri Pratama Arhan pada menit ke-86.

Dengan demikian, Uzbekistan lolos ke babak final dan mendapatkan tiket ke Olimpiade Paris 2024.

Sedangkan, Indonesia gagal ke final, tetapi masih punya peluang ke Olimpiade Paris 2024 asalkan bisa mengakhiri Piala Asia U23 di posisi ketiga.

Dari pertandingan yang seru itu, ada satu sosok yang bikin kesal pendukung Timnas U23 Indonesia, yakni Shen Yinhao.

Dia adalah wasit utama yang memimpin semifinal Piala Asia U23 2024 antara Timnas U23 Indonesia vs Uzbekistan.

Kontroversi tercipta, karena Muhammad Ferarri sempat mencetak gol ke gawang Uzbekistan pada menit ke-61′.

Sayang, lesakan pemain muda Persija Jakarta ini justru dianulir wasit Shen Yinhao.

Pelatih Shin Tae-yong (STY) pun sedikit terkejut melihat ketegasan Shen Yinhao.

Proses gol Muhammad Ferarri terjadi setelah umpan dari sisi kiri permainan Timnas U23 Indonesia yang dilepaskan Pratama Arhan, menciptakan kemelut.

Duel terjadi antara penyerang Timnas U23 Indonesia, Ramadhan Sananta dengan bek Uzbekistan.

Bola pantulan yang jatuh di kaki Ramadhan Sananta, dioper ke Muhammad Ferarri.

Sekali keeping, pemain bertahan Timnas U23 Indonesia ini sukses menceploskan bola ke gawang Uzbekistan.

Namun, Shen Yinhao kemudian menahan lebih dulu untuk menyatakan lesakan Muhammad Ferarri sah. Dia melakukan pengecekan VAR.

Setelah melakukan pengecekan VAR, wasit asal China itu menganulir gol Timnas Indonesia dengan dalih proses lesakan Muhammad Ferarri terjadi offside lebih dulu.

Di sisi lain, kontroversi keputusan Shen Yinhao juga terjadi di babak pertama.

Di 45′ menit pertama laga Timnas U23 Indonesia vs Uzbekistan, ada sejumlah insiden yang berpotensi penalti.

Termasuk pelanggaran Witan Sulaeman (27′) dan Marselino Ferdinan (40′) yang berpotensi besar untuk hadiah sepakan 12 pass bagi skuad Garuda.

Tak heran jika ragam keputusan kontroversi dari Shen Yinhao menimbulkan kegeraman dari pecinta sepak bola Indonesia yang tertumpah di media sosial X (Twitter).

Lantas seperti apa sosok dan profil Shen Yinhao?

Dirangkum dari laman Transfermarkt, Shen Yinhao adalah wasit asal China yang lahir di Shanghai pada 6 November 1986.

Karier wasit berusia 37 tahun itu terbilang cemerlang. Dilansir dari situs yang sama, Shen Yinhao telah mendapat lisensi wasit FIFA pada 2018.

Pada 2024, dia dipercaya menjadi wasit untuk pertandingan Nepal vs Yaman dan Palestina vs Bangladesh di Kualifikasi Piala Dunia Asia.

Pada pertandingan Nepal vs Yaman, Shen Yinhao mengeluarkan 3 kartu kuning. Sementara pada pertandingan Palestina vs Banglades, ia mengeluarkan 2 kartu kuning.

Sepanjang 2023-2024, Shen Yinhao telah ditunjuk menjadi wasit untuk Piala AFC, Liga Super China, dan Piala Asia U23 2024.

Di perhelatan Piala Asia U23 2024, wasit asal China itu memimpin pertandingan antara Thailand dan Arab Saudi. Dia mengeluarkan 4 kartu kuning selama pertandingan yang digelar pada 19 April 2024 itu.

ketegasan wasit shen yinhao bikin shin tae-yong dan timnas u23 indonesia kesal,ini profilnya

Timnas U23 Indonesia gagal ke babak final Piala Asia U23 2024 Qatar setelah kalah 0-2 dari Uzbekistan pada babak semifinal di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Senin (29/4/2024) pukul 21.00 WIB. (X/@bolacomID)

Calon Lawan Timnas U23

Jika lolos ke Olimpiade Paris 2024, Indonesia akan bertemu dengan negara-negara yang sudah lebih lolos.

Seandainya ada di posisi atau juara keempat Piala Asia U-23 2024 dan menang atas Guinea, Indonesia akan tergabung dalam Grup bersama Perancis, Amerika Serikat (AS), dan Selandia Baru.

Jika jadi juara ketiga, maka Indonesia tergabung di Grup B bersama Argentina, Maroko, dan Ukraina.

Lalu, jika jadi runner-up Piala Asia U23 2024, Indonesia akan tergabung di Grup C bersama Spanyol, Mesir, dan Republika Dominika.

Sedangkan, jika jadi juara Piala Asia U23 2024, Indonesia bakal tergabung di Grup D bersama Paraguay, Mali, dan Israel.

Berikut Tiga Cara Timnas Indonesia U23 lolos ke Olimpiade Paris 2024:

1. Lolos ke Final Piala Asia U23 2024

Bila bisa mengalahkan Uzbekistan di semifinal dan melangkah ke babak final, otomatis Timnas U23 menyegel tiket lolos ke Olimpiade Paris 2024.

Jadi, Garuda Muda tak perlu menanti hasil di babak final untuk kepastian tampil di Olimpiade, karena dua finalis otomatis lolos langsung ke Paris.

2. Finish di Peringkat ketiga Piala Asia U23 2024

Seandainya kalah di babak semifinal, Timnas U23 masih punya kesempatan untuk berlaga di Olimpiade Paris 2024 lewat jalur perebutan tempat ketiga.

Nantinya, Timnas U23 akan berhadapan dengan tim yang juga kalah di blok semifinal lainnya.

Pemenang di laga perebutan tempat ketiga otomatis lolos ke Olimpiade Paris 2024 karena ada tiga slot langsung untuk tampil di Olimpiade.

3. Menang Playoff Antarkonfederasi

Terakhir, kalah di babak semifinal dan kemudian kembali tumbang di perebutan tempat ketiga, masih ada kesempatan terakhir untuk Timnas U23 berpartisipasi di Olimpiade Paris 2024.

Jalur terakhir yang bisa ditempuh oleh Timnas U23 adalah jalur playoff antarkonfederasi.

Wakil Asia akan menghadapi wakil Afrika yang saat ini sudah dipastikan jadi milik Guinea.

Pemenang playoff bakal jadi negara terakhir yang lolos ke Olimpiade Paris 2024.

Baca berita Wartakotalive.com lainnya di Google News

Ikuti saluran WartaKotaLive.Com di WhatsApp: https://whatsapp.com/channel/0029VaYZ6CQFsn0dfcPLvk09

OTHER NEWS

22 minutes ago

Green Beret A-Teams Training On FPV Drones Being Driven By War In Ukraine

22 minutes ago

Weak leaders surrendered to might of AAP, no dissent in Congress: Partap Singh Bajwa

23 minutes ago

Ambala prepare to host PM Modi’s rally, workers reach out to people

23 minutes ago

Willie Peters explains plans to fix ‘uncharacteristic’ Hull KR defensive issues

23 minutes ago

Floods hit parts of Northeastern France

23 minutes ago

Hasler lashes 'crazy' Bunker after loss to Knights

23 minutes ago

From Rajya Sabha Pick to ‘BJP Pawn’: How Arvind Kejriwal, AAP Lost Trust in Swati Maliwal in 3 Months

23 minutes ago

Record label paving the way for Asian artists in all genres in America

23 minutes ago

Trump trusted more than Biden on inflation, a top issue for voters, poll shows

23 minutes ago

How maths teacher in her dream job became ‘sexual predator’ who abused trust to groom pupils

23 minutes ago

Summer dream job: Get paid $100K to swim in pools across all 50 US states

23 minutes ago

China probes agriculture minister for suspected disciplinary violations

24 minutes ago

Parts of northern India scorched by extreme heat with New Delhi on high alert

26 minutes ago

Are home inspection conditions back in the cards? What buyers should know

26 minutes ago

Wildfire evacuations: What to know in case you have to leave your home

26 minutes ago

The BBC “Evidence Gathering” After Complaints Against ‘Strictly Come Dancing’ Star Giovanni Pernice

27 minutes ago

Firebrand Aussie senator exposes the silent epidemic killing some of Australia's most essential and trusted workers

28 minutes ago

AC/DC rocker Angus Young, 69, looks VERY different from his 'schoolboy' heyday as the iconic Aussie rock band kick off European tour

28 minutes ago

Former FA Cup winner with Arsenal becomes manager of non-league side Leatherhead... months after registering himself as a player at the age of 49

28 minutes ago

Married teacher who told a 15-year-old schoolboy she loved him pleads she's not a predator, 'just pathetic'

28 minutes ago

Police arrest THREE people after incidents at Championship play-off semi-final clash between Southampton and West Brom

28 minutes ago

Sask. Speaker accuses government MLAs of trying to influence his decisions

29 minutes ago

Severe storms to kick off the long weekend in Manitoba, Ontario

29 minutes ago

9/10 Leeds star with more touches than Summerville was unsung play-off hero

29 minutes ago

Hasler fumes as costly Bunker call haunts Titans

29 minutes ago

Five ways British men can look more stylish this summer

29 minutes ago

Stormers not going to run the ball at Connacht

29 minutes ago

Protesters shut major airport after gluing themselves to runway

29 minutes ago

Claims ANC/EFF supporters vandalised ActionSA billboards

29 minutes ago

South Africa's divorce rates rise sharply by 10.9% amidst decreasing marriage registrations

29 minutes ago

Bvuma lauds Chiefs’ legendary ‘Spider-Kid’ Khune

29 minutes ago

Euro 2024: Every squad announced so far including France, Germany & Netherlands…

29 minutes ago

Trump Keeps Topping Biden in Polls About the Economy

29 minutes ago

RIP: All Blacks great Sid Going dies aged 80

29 minutes ago

NATO membership 'key element' for peace

34 minutes ago

Maureen Lipman, 78, packs on the PDA with her business consultant boyfriend David Turner during a cosy outing in north London after she confirmed their romance

36 minutes ago

Putin claims he has no plans ‘as of today’ to capture Kharkiv

36 minutes ago

PGA Championship: Olympic gold medalist Schauffele leads survivors as several Major winners miss the cut at Valhalla

36 minutes ago

Fears of new Windrush as thousands of UK immigrants face ‘cliff edge’ visa change

36 minutes ago

Panama-flagged oil tanker attacked off Yemen, UK security firm says

Kênh khám phá trải nghiệm của giới trẻ, thế giới du lịch