Politikus Muslim Sadiq Khan Menang Pemilihan Wali Kota London untuk Kali Ketiga

politikus muslim sadiq khan menang pemilihan wali kota london untuk kali ketiga

Terpilih kembali sebagai Wali kota London, Sadiq Khan dari Partai Buruh berbicara selama deklarasi Walikota London, di Balai Kota di London pada 4 Mei 2024. Wali kota London dari Partai Buruh Sadiq Khan pada hari Sabtu memenangkan rekor masa jabatan ketiga setelah dengan mudah mengalahkan penantang Konservatif Susan Hall, Inggris kata media setelah semua distrik di ibu kota melaporkan hasilnya.

Penulis: VOA Indonesia

LONDON, KOMPAS.com – Sadiq Khan mencetak sejarah pada Sabtu (4/5/2024), setelah menjadi wali kota pertama yang terpilih untuk masa jabatan ketiga di London, Inggris.

Ia punya segudang pekerjaan yang harus dibereskan.

Khan telah berjanji akan membersihkan Sungai Thames hingga bisa dipakai untuk berenang.

Polusi di Sungai Thames bukan isu kampanye utama, tapi hal itu adalah tujuan yang berani mengingat jalur air tersebut dinyatakan mati secara biologis tidak lama sebelum kelahiran Khan di London pada 1970.

Selain itu, Sungai Thames mengalir sebagai semacam saluran pembuangan terbuka ketika hujan deras mengguyur sistem perpipaan kuno London.

Menjinakkan Sungai Thames bukanlah kali pertama Khan berenang melawan arus. Narasinya dibangun untuk mengatasi rintangan.

Seperti yang sering Khan tekankan, dia adalah putra seorang sopir bus dan penjahit dari Pakistan.

Ia dibesarkan di apartemen perumahan umum dengan tiga kamar tidur bersama tujuh saudara kandung di London Selatan. Dia menempuh pendidikan di sekolah yang keras dan melanjutkan belajar hukum.

Dia adalah seorang pengacara hak asasi manusia (HAM) sebelum terpilih menjadi anggota Parlemen pada 2005 sebagai anggota Partai Buruh kiri-tengah, mewakili wilayah tempat dia dibesarkan.

Pada 2016, ia menjadi pemimpin Muslim pertama di negara-negara Barat, mengalahkan lawannya yang kampanye wali kotanya, menurut Patrick Diamond, “setidaknya agak Islamofobia”.

Patrick adalah seorang profesor kebijakan publik di Queen Mary University of London.

“Hal ini dilihat sebagai penegasan terhadap dirinya dalam hal statusnya sebagai politisi Muslim terkemuka, tetapi juga sebagai penegasan London dalam hal keberagaman, liberalisme, dan kosmopolitanismenya,” kata Diamond.

“Hal ini penting bagi negara yang secara historis tidak memiliki rekam jejak yang kuat dalam hal keberagaman politisi seniornya,” tambahnya.

Khan telah menghadapi diskriminasi halus dan terbuka sepanjang kariernya karena etnis dan agamanya. Beberapa kecaman paling tajam datang dari Donald Trump.

Mantan Presiden Amerika Serikat (AS) itu yang berseteru dengan Khan sejak dia menyerang janji kampanye Trump pada 2015 yang melarang umat Islam memasuki Amerika Serikat.

Saat berkampanye di Wisconsin, Rabu (1/5/2024), Trump mengatakan London dan Paris “tidak lagi dikenali” setelah mereka “membuka pintu untuk jihad”.

Khan, yang menyebut Trump sebagai “wajah rasisme”, merespons dengan mengatakan pemilu pada Kamis (2/5/2024) adalah kesempatan untuk memilih harapan dibandingkan rasa takut dan persatuan dibandingkan perpecahan.

“Salah satu hal yang dia lakukan dengan sangat baik, dan saya menantang siapa pun yang tidak setuju dengan hal ini, adalah mewakili komunitas London yang berbeda dan beragam,” kata Jack Brown, dosen studi London di King’s College London.

“Dia tidak melakukan segalanya dengan benar, tapi dia bisa menyatukan berbagai komunitas,” tambahnya.

Khan, yang mendahului Partai Buruh nasional dalam menyerukan gencatan senjata di Gaza, telah menerima banyak kritikan terhadap demonstrasi besar-besaran pro-Palestina di kota tersebut sejak perang Israel-Hamas.

Namun, kata Brown, dia juga dikenal karena menentang antisemitisme dan membangun hubungan dengan para pemimpin Yahudi.

Meski sukses dalam pemilu, Khan bukanlah wali kota yang sangat populer. Dia dituding atas banyak masalah, banyak di antaranya berada di luar kendalinya.

Wali Kota London tidak mempunyai kewenangan seperti wali kota di Paris atau New York karena kekuasaannya dibagi ke-32 wilayah dan distrik keuangan di kota tersebut.

Masa jabatannya dibayangi oleh berbagai krisis.

Pertama, keluarnya Inggris dari Uni Eropa, yang melemahkan industri jasa keuangan yang berkembang pesat di London, dan kemudian pandemi Covid-19, yang menyebabkan krisis biaya hidup.

Khan menyebut langkah-langkah yang dia lakukan seperti membekukan tarif kereta api dan bus serta menyediakan makanan gratis untuk semua siswa sekolah dasar adalah salah satu pencapaian terbesarnya.

Khan telah menangkis banyak kritik dengan menyalahkan pemerintahan Konservatif yang telah menghambat rencananya.

Dia mengatakan proyeksi kemenangan Partai Buruh dalam pemilu nasional akhir tahun ini akan mengubah nasibnya.

“Sudah terlalu lama kita memiliki pemerintahan yang tampaknya anti-London, yang berpikir bahwa cara untuk menyamakan kedudukan negara kita, adalah dengan menjadikan London lebih miskin,” kata Khan kepada The Associated Press.

Khan juga telah dikritik oleh para penentangnya karena meningkatnya kejahatan – khususnya insiden penikaman.

Dia menanggapi masalah itu dengan menjanjikan lebih banyak dukungan untuk program-program yang melibatkan generasi muda untuk mencegah kejahatan. Namun, di sisi lain, dia juga menyalahkan pemotongan dana pemerintah.

Khan, yang telah menjadikan pembersihan polusi udara di London sebagai misi pribadinya sejak ia menderita asma saat dewasa, menganggap upaya tersebut sebagai salah satu pencapaian terbesarnya.

Membuat Sungai Thames dapat digunakan untuk berenang pada dekade berikutnya akan memperluas misinya dari udara bersih ke air bersih.

Brown mengatakan hal ini mungkin merupakan pencapaian yang lebih nyata –mengingat polusi udara sering kali tidak terlihat –tetapi hal ini mungkin bukan sesuatu yang bisa memenangkan hati banyak pemilih

OTHER NEWS

19 minutes ago

Aussie workers will soon have the right to ignore their bosses

19 minutes ago

Liverpool transfers: £51m summer signing could be the perfect Joel Matip replacement

19 minutes ago

Legendary singer who helped give The Beatles their start, Frank Ifield, dies aged 86

19 minutes ago

Seniors taking wait-and-see approach to calls for additional Covid-19 vaccine dose

19 minutes ago

Plans to redevelop Bedok Stadium being studied

20 minutes ago

Average house price hits record high as mortgage rates cut

20 minutes ago

In Saudi Arabia, an all-women psychedelic rock band jams out as its conservative society loosens up

21 minutes ago

See the incredible proof that West Coast young gun Harley Reid really is the new and improved Dustin Martin

22 minutes ago

‘I will coach Kaizer Chiefs very soon’ – Ex-Amakhosi captain

22 minutes ago

Days Of Our Lives star Camila Banus hits out at her former coworkers for 'being friends with snakes' after leaving soap opera over a decade ago

22 minutes ago

Miss Universe's mega build grows! New aerial images reveal Jennifer Hawkins and Jake Wall's vast Whale Beach development as construction continues on the $30M mega-mansion

22 minutes ago

NRL Round 11: Standout performers in reserve grade from NSW Cup and QLD Cup

22 minutes ago

The grandparents sacrificing their retirement to pay for rocketing school fees

22 minutes ago

Shane Lowry upbeat despite US PGA disappointment: ‘I fought my nuts off today — but that’s golf’

22 minutes ago

4 homes destroyed in Fort Nelson wildfire, no green light yet for residents to return

22 minutes ago

Sienna Miller, 42, reflects on bizarre pregnancy cravings, treating herself to sushi and the 'hippy' way she helped Oli Green, 27, prepare for fatherhood as she details 'indulgent' babymoon at celebrity hotspot in the Maldives

23 minutes ago

Cameron Munster to miss entire Origin series

23 minutes ago

Ask the Expert: Do steering wheel locks really deter thieves?

23 minutes ago

Lightning Should Reunite With Bruins’ Pat Maroon

25 minutes ago

Iranian President Ebrahim Raisi, a hard-liner who crushed dissent, dies at 63

27 minutes ago

These hilarious notices will make you do a double take

27 minutes ago

Real Housewives of New Jersey: Teresa Guidice cherishes time with daughter Gabriella before sending her off to college at University of Michigan

27 minutes ago

Sister, Sister reunion! Tamera Mowry catches up with her TV mom Jackée Harry at Beverly Hills party 25 years after end of sitcom

27 minutes ago

Crystal Palace's man-mountain proves his point as Aston Villa crash to heavy defeat

27 minutes ago

George building collapse exposes long-standing blindspots in construction industry’s regulatory framework

28 minutes ago

Shane Wright Absent From Game 3 Of Coachella Valley AHL Series With Ontario

28 minutes ago

Designer Holly Johnston on ‘The Bridgerton Garden’ created for the Chelsea Flower Show

28 minutes ago

50 Cent slams Sean ‘Diddy’ Combs’ apology video after shocking Cassie hotel footage

28 minutes ago

Pharma giant AstraZeneca to build $2 billion manufacturing facility in Singapore

28 minutes ago

Perth Zoo elephants to stay another year, as SA transfer delayed by hot weather and hormonal bull

28 minutes ago

Migrants crossing Channel so far in 2024 nears 10k

30 minutes ago

Usyk victory over Fury poses big questions for boxing as Anthony Joshua waits in wings

30 minutes ago

Memorable moments from 2023-24 Premier League season

30 minutes ago

David Cameron to give evidence over Gibraltar deal as MPs warn of failed Brexit – UK politics live

33 minutes ago

BT becomes first firm to axe 'ludicrous' digital landline switchover deadline in win for campaigners - after vulnerable customers were left isolated and unable to call emergency services

33 minutes ago

Judgment day for Julian Assange: WikiLeaks founder faces final High Court decision over whether he will be extradited to the US on espionage charges

33 minutes ago

As Giovanni Pernice 'quits' Strictly, the other scandals that have hit the show during its 20 years on air  - from the famous 'curse' to Anton Du Beke's race apology

34 minutes ago

I'm A Celeb bosses 'have been warned watchdogs will come down on them like a ton of bricks' if they continue to sign up politicians for the show

34 minutes ago

Governance professional and company secretaries should belong to a professional body

34 minutes ago

Shohei Ohtani delivers walk-off single in 10th inning as Dodgers beat Reds

Kênh khám phá trải nghiệm của giới trẻ, thế giới du lịch