Pandangan Hukum Negara,MUI,Muhammadiyah dan NU Tentang Pernikahan Beda Agama

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Rina Ayu

TRIBUNNEWS.COM,JAKARTA – Penyanyi Rizky Febian dan Mahalini dikabarkan melangsungkan pernikahan beda agama pada hari Minggu (5/5/2024).

Rencana pernikahan beda agama kedua penyanyi muda itu ramai tersiar di media sosial, lantaran ada acara adat khas Bali maupun ijab kabul akan dilaksanakan.

Lalu bagaimana sebenarnya hukum menurut negara dan agama terkait pernikahan agama berdasarkan pandangan Majelis Ulama Indonesia (MUI).

Di Tanah air, pernikahan beda agama menuai pro kontra.

Seperti yang disampaikan Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bidang Dakwah dan Ukhuwah KH Cholil Nafis melansir keterangan resminya pada Minggu (5/5/2024).

Putusan Pengadilan Negeri Surabaya misalnya menuai kegaduhan. Putusan untuk mengizinkan pencatatan nikah beda agama tahun 2022 silam dilandasi adan kekosongan hukum, demi Hak Asasi Manusia (HAM) dan menghindari kumpul kebo.

Padahal saat yang bersamaan telah melanggar hukum yang berlaku, tidak memenuhi HAM dan melegalkan kumpul kebo.

Undang-undang nomer 39 tahun 1999 Tentang Hak Asasi Manusia (HAM) di bagian bab hak untuk berkeluarga dan melanjutnya keturunan pasal 10 dikatakan, “Perkawinan yang sah hanya dapat berlangsung atas kehendak bebas calon suami dan istri yang bersangkutan, sesuai dengan ketentuan perundang-undangan”.

Sementara ketentuan undang-undang perkawinan menyebutkan bahwa sahnya apabila sesuai hukum masing-masing agama dan kepercayaan.

“Artinya pernikahan beda agama jelas tidak sesuai ajaran agama Islam yang melarang pernikahan beda agama,” kata dia.

Di Indonesia, secara yuridis formal, perkawinan diatur dalam Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan dan Instruksi Presiden Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 1991 tentang Kompilasi Hukum Islam.

Kedua produk perundang-undangan ini mengatur masalah-masalah yang berkaitan dengan perkawinan termasuk perkawinan beda agama.

Dalam Undang-undang Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan pasal 2 ayat (1) disebutkan: “Perkawinan adalah sah, apabila dilakukan menurut hukum masing-masing agamanya dan kepercayaannya itu”.

Dalam rumusan ini diketahui bahwa tidak ada perkawinan di luar hukum masing-masing agama dan kepercayaan.

Hal senada diterangkan beberapa pasal dalam Instruksi Presiden Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 1991 tentang Kompilasi Hukum Islam, sebagai berikut: Pasal 4 : “Perkawinan adalah sah, apabila dilakukan menurut hukum Islam sesuai dengan pasal 2 ayat (1) Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan”. Pasal 40: Dilarang melangsungkan perkawinan antara seorang pria dengan seorang wanita karena keadaan tertentu; seorang wanita yang tidak beragam Islam.

Pasal 44 :

“Seorang wanita Islam dilarang melangsungkan perkawinan dengan seorang pria yang tidak beragama Islam”. Pasal 61 : “Tidak sekufu tidak dapat dijadikan alasan untuk mencegah perkawinan, kecuali tidak sekufu karena perbedaan agama atau ikhtilaf al-dien“

Tentu peraturan dan undang perkawinan itu menyerap dari hukum Islam.

Sementara dalam Surat al-Baqarah ayat 221 Allah SWT. melarang pernikahan beda agama dan sama sekali tak membuka peluang disahkan.

Dalam ayat Al-Qur’an yang lain, Allah SWT menjelaskan bahwa haram hukumnya seorang muslim menikah dengan orang kafir.

“Keputusan Majelis Ulama Indonesia nomor 4/MUNAS VII/MUI/8/2005 mengeluarkan fatwa tentang hukum larangan pernikahan beda agama sebagai berikut: – Perkawinan beda agama adalah haram dan tidak sah.
- Perkawinan laki-laki muslim dengan wanita ahlu kitab, menurut qaul mu’tamad adalah haram dan tidak sah,” teranf dia.

Nahdlatul Ulama (NU) juga telah menetapkan fatwa terkait nikah beda agama.

Fatwa itu ditetapkan dalam Muktamar ke-28 di Yogyakarta pada akhir November 1989. Ulama NU dalam fatwanya menegaskan bahwa nikah antara dua orang yang berlainan agama di Indonesia hukumnya tidak sah.

Sedangkat organisasi Muhammadiyah dalam keputusan Muktamar Tarjih ke-22 tahun 1989 di Malang Jawa Timur telah mentarjihkan/menguatkan pendapat yang mengatakan tidak boleh menikahi wanita non-muslimah atau ahlul kitab, dengan beberapa alasan sebagai berikut:

– Ahlul Kitab yang ada sekarang tidak sama dengan Ahlul Kitab yang ada pada waktu zaman Nabi SAW.
- Semua Ahlul Kitab zaman sekarang sudah jelas-jelas musyrik atau menyekutukan Allah dengan mengatakan bahwa Uzair itu anak Allah (menurut Yahudi) dan Isa itu anak Allah (menurut Nasrani).


– Pernikahan beda agama dipastikan tidak akan mungkin mewujudkan keluarga sakinah sebagai tujuan utama dilaksanakannya pernikahan.
- Insya Allah umat Islam tidak kekurangan wanita Muslimah, bahkan realitasnya jumlah kaum wanita Muslimah lebih banyak dari kaum laki-lakinya.

pandangan hukum negara,mui,muhammadiyah dan nu tentang pernikahan beda agama

Prosesi Mepamit Rizky Febian dan Mahalini di Bali, Minggu (5/5/2024).

Kesimpulanya, pernikahan beda agama antara wanita muslimah dengan laki-laki non muslim hukumnya tidak sah menurut kesepakatan para ulama salaf dan khalaf.

Pernikahan beda agama antaran laki-laki muslim dengan wanita kitabiyah (Yahudi dan Nasrani) terdapat perbedaan pendapat antara para ulama, ada yang mengatakan boleh dan ada yang melarangnya.

Namun keputusan ulama Indonesia yang tergabung di organisasi MUI, NU dan Muhammadiyah sepakat melarang pernikahan beda agama seara mutlak, baik laki-laki muslim maupu perempuan muslimah.

OTHER NEWS

19 minutes ago

Israeli war cabinet minister threatens to quit over Gaza post-war plan

19 minutes ago

How to watch Arsenal vs Everton: TV channel and live stream for Premier League today

20 minutes ago

Why isn't Brighton vs Manchester United live on TV in UK today?

20 minutes ago

New Democrats try out a sharper line of attack as Conservatives target NDP ridings

23 minutes ago

US national security adviser and Saudi Arabia crown prince hold security deal talks

26 minutes ago

Campaign ends for 5th phase of Lok Sabha polls

26 minutes ago

Emma Hayes final chelsea press conference after WSL title win

26 minutes ago

German star at Cannes condemns ‘madness’ of protective culture for UK child actors

26 minutes ago

What is hypochlorous acid? The trendy skin care ingredient, explained

26 minutes ago

Hundreds of pro-Palestinian protesters rally in the rain in DC to mark a painful present and past

26 minutes ago

All the places now charging entry fees – and those that could be next

27 minutes ago

Jeremy Hunt says £10bn infected blood scandal compensation will fulfil vow to constituent a decade ago

28 minutes ago

Gunfire rings out in Congo’s capital as men in military uniform clash with politician’s guards

28 minutes ago

Ukraine and Russia exchange drone attacks while Russia continues its push in the east

29 minutes ago

Seize the Grey wins Preakness Stakes, ruining Mystik Dan’s Triple Crown bid

30 minutes ago

Jackie 'O' Henderson shows off her slimmer than ever figure in revealing dress as she parties with new bestie Pip Edwards

30 minutes ago

Video: Oleksandr Usyk DEFEATS Tyson Fury via split decision to be crowned undisputed heavyweight champion of the world - after stunning comeback from the Ukrainian in Saudi Arabia

30 minutes ago

Video: Revealed: What Tyson Fury said to Oleksandr Usyk in the aftermath of their undisputed heavyweight title fight... as the Gypsy King makes a special promise to the Ukrainian

30 minutes ago

Video: Oleksandr Usyk DEFEATS Tyson Fury via split decision to be crowned undisputed heavyweight champion of the world - after stunning comeback from the Ukrainian in Saudi Arabia

31 minutes ago

Nationwide set to hand Fairer Share bonus worth £350m to members

32 minutes ago

Canadian women score historic rugby win, defeating World Cup champion New Zealand

32 minutes ago

£8,000 in cash? Here’s how I’d invest for a £6,960 second income

33 minutes ago

Emma Hayes ends Chelsea tenure with her 'best title' after latest WSL success

35 minutes ago

Man tries to seize submachine gun from cop at police station in Penang

35 minutes ago

Australian man proposes to partner on board Jetstar flight to Bali by taking over PA system

35 minutes ago

Suspect charged over random attack on Steve Buscemi

35 minutes ago

Britney Spears claims broken foot is 'better'

35 minutes ago

Dolph Lundgren declares he’s ‘lucky to be alive’ after his kidney cancer and wild living

35 minutes ago

NSW government returns one demerit point to 1.2 million drivers as reward for safe driving

35 minutes ago

Jeremy Hunt: Labour is "taking everyone for fools"

35 minutes ago

Hospital doctors raise concern over unsafe patient handover process

35 minutes ago

‘IF’ gets by (but just barely) with a little help from its imaginary friends

35 minutes ago

Teen awarded whopping $14.7M in scholarship funds

35 minutes ago

Man City XI vs West Ham: Confirmed team news, predicted lineup and injuries today

35 minutes ago

Lockyer backs Madden to guide Broncos without Reynolds

36 minutes ago

‘Boil water’ advisory lifted for most residents in Devon, water supplier says

38 minutes ago

Video: Tony Abbott's daughter Frances welcomes second child with husband Sam on a YOGA MAT and reveals her adorable name

38 minutes ago

Infected blood scandal victims set for £10bn compensation package as Jeremy Hunt says huge payout will honour promise to dying constituent

38 minutes ago

Angela Rayner 'is getting close with her ex Sam Tarry as he is spotted leaving her flat while carrying a toothbrush' - as she battles two-homes tax controversy

38 minutes ago

Man wages war with council over giant GLASS TUNNEL at his Regents Park home designed by architect behind the Gherkin skyscraper

Kênh khám phá trải nghiệm của giới trẻ, thế giới du lịch