Belanda Sampai Ngeri Melihatnya, Begini Cara Sultan Agung Menghukum Pasukannya Yang Gagal Dalam Perang Lawan VOC

belanda sampai ngeri melihatnya, begini cara sultan agung menghukum pasukannya yang gagal dalam perang lawan voc

Sultan Agung memenggal pasukannya yang gagal dalam misi perang melawan VOC di Batavia. Orang-orang Belanda sampai ngeri melihatnya.

Intisari-Online.com – Bisa dibilang, Sultan Agung adalah raja Mataram Islam yang paling ambisius.

Ambisius dalam menguasai pesisir utara Jawa, ambisius dalam mengusir Belanda dari tanah Jawa.

Tak tanggung-tanggung, terhitung dua kali penguasa Jawa itu menyerang markas VOC Belanda di Batavia.

Dan dua kali pulalah dia menerima kekalahan.

Sultan Agung juga tak segan-segan menghukum pasukannya yang tak becus saat perang melawan Belanda itu.

Sultan Agung memerintah Mataram Islam pada 1613 hingga 1645.

Di tangannya, Mataram menjadi salah satu kerajaan terbesar dan paling dihormati di Nusantara.

Telah banyak kisah perjuangan Sultan Agung untuk Kesultanan Mataram, terutama ketika dia menyerang Batavia yang ketika itu dikuasai oleh JP Coen, Gubernur Jenderal VOC tahun 1628.

Pada mulanya, VOC mengirimkan dutanya untuk mengajak Sultan Agung agar mengizinkan VOC mendirikan loji-loji dagang di pantai utara Mataram.

Namun, Sultan Agung menolak karena jika diizinkan maka ekonomi di pantai Utara akan dikuasai oleh VOC, yang membuat hubungan keduanya menjadi renggang.

Jayakarta yang ketika itu belum dikuasai Mataram, berhasil direbut VOC pada tahun 1619 dan diubah namanya menjadi Batavia.

Batavia yang menjadi penghalang untuk menguasai Banten, perlu diatasi dahulu oleh Mataram, sehingga pada April 1628, Mataram mengirim utusannya, yaitu Kyai Rangga, Bupati Tegal, ke Batavia.

Sayangnya, perundingan itu ditolak oleh JP Coen, yang menyebabkan pertempuran antara Mataram dengan VOC di Batavia.

Dengan menggunakan Armada Bahureksa, pasukan Mataram membawa 150 ekor sapi, 5.900 karung gula, 26.600 buah kelapa, dan 12.000 karun beras, berdalih ingin berdagang di Batavia, yang membuat pihak Belanda curiga.

 

Dengan alasan meminta surat jalan dari pihak Belanda agar dapat berlayar ke Melaka, tiga hari kemudian, tujuh kapal Mataram kembali muncul.

Lalu pada sore harinya, sekitar 20 kapal Mataram menurunkan pasukan mereka di depan kastil, yang membuat Belanda terkejut dan bergegas masuk ke benteng kecil mereka, yang langsung menghujani pasukan Mataram dengan tembakan.

Kemudian tanggal 25 Agustus 1628, sebanyak 27 kapal Mataram masuk ke teluk, dan menyatakan dengan jelas keinginan mereka untuk menyerang Belanda.

Keesokan paginya, terhitung 1.000 prajurit Mataram telah memasang kuda-kuda di depan Batavia, dan menyerang benteng kecil di sebelah tenggara kota pada tanggal 27 Agustus.

Mereka melawan satu kompi pasukan VOC berkekuatan 120 prajurit di bawah pimpinan Letnan Jacob van der Plaetten, yang mampu menghalau serangan prajurit Mataram.

Kemudian VOC mendatangkan bantuan 200 prajurit dari Banten dan Pulau Onrus, dan Kastil dipertahankan oleh sekitar 530 prajurit, di antara mereka 500-800 orang termasuk tentara bayaran dari Jepang, China, India, dan Jawa.

Sementara dari pihak Mataram, pasukan datang dengan dipimpin oleh cucu Ki Juru Martani, yaitu Pangeran Madurareja yang tiba di Batavia pada bulan Oktober, dengan membawa sekitar 10.000 prajurit.

Meski sempat unggul dari pasukan VOC, namun pasukan Mataram akhirnya mulai mengalami kehancuran karena kurangnya perbekalan.

Kegagalan untuk merebut Batavia yang tak termaafkan itu membuat Sultan Agung Marah.

Saking marahnya, pada 21 Oktober 1628, Tumenggung Bahureksa dan Pangeran Madurareja serta prajurit yang tersisa dihukum mati dengan cara dipenggal.

Tahukah Anda, apa yang lebih mengerikan?

Sekitar 744 mayat prajurit Mataram yang tidak dikuburkan ditemukan oleh VOC, beberapa di antara mayat-mayat itu tanpa kepala!

 

Dapatkan artikel terupdate dari Intisari-Online.com di Google News

OTHER NEWS

18 minutes ago

Why this $3.2 billion ASX 200 stock just crashed 19%

18 minutes ago

Bird flu detected on Victorian egg farm

18 minutes ago

Analysts reboot Qualcomm stock price target on Microsoft deal

18 minutes ago

American Airlines pilot weighs in on dangerous turbulence causing injuries on flights

18 minutes ago

Severe storms and tornadoes wreak havoc throughout the Midwest

18 minutes ago

‘There's no money on it': What's behind vanishing gift card balances

19 minutes ago

Severe weather leads to blowing dust, power outages in Chicago area as deadly tornadoes strike Iowa

21 minutes ago

Adams, Hochul remain silent on NYC congestion pricing, pretend their just bystanders to legal graft

21 minutes ago

Secret Service denies involvement in Hunter Biden gun fiasco — despite FBI doc claiming otherwise

22 minutes ago

Cleveland Browns Urged to Sign $10.5 Million Pass-Rusher to Pair with Myles Garrett

22 minutes ago

5 FTSE 100 shares to consider buying for passive income right now

22 minutes ago

Preview Tour of Norway 2024 | Wout van Aert faces eager Thibau Nys upon comeback

22 minutes ago

Steelers’ Russell Wilson Gets Real About His Failure In Denver: 'Just Learned A Lot'

22 minutes ago

Egypt will use 'all scenarios' to preserve security, source tells Al Qahera News TV

22 minutes ago

Jada Pinkett Smith wears the same Alaïa gown she wore 20 years ago: photos

23 minutes ago

Angel Reese Delivers Stern Message On First-Round WNBA Draft Pick

23 minutes ago

Debra Byrd Dies: ‘American Idol’ & ‘The Voice’ Vocal Coach Was 72

25 minutes ago

Bollywood and billionaires: India’s rich and famous cast their vote in the world’s largest election

25 minutes ago

Simon Cowell's fiancée Lauren Silverman stuns in bridal white as she makes solo appearance

25 minutes ago

Construction starts on ‘one of the most ambitious public realm works’ in Cork

25 minutes ago

Composer Jan A P Kaczmarek, Oscar winner for Finding Neverland, dies aged 71

25 minutes ago

Homeowner seeks advice after receiving letter from neighbor threatening legal action over trees: 'Morally and legally you are in the right'

25 minutes ago

Passengers recount 'absolutely terrible' scenes during turbulence on Singapore Airlines flight

29 minutes ago

Married At First Sight's Eden Harper breaks down as she opens up about Jayden Eynaud dumping her following Final Vows: 'I want him to admit he made a mistake'

29 minutes ago

Raspberry Pi: how push for child programming skills inspired a coding generation

30 minutes ago

Smash Bros. Director Reveals All Fighters Have About The Same Win Rate

30 minutes ago

Why Insomniac's Long Break From Ratchet and Clank Could Be a Good Thing

31 minutes ago

In Princess Kate’s Absence, Prince William Is Supported by Four of His Royal Cousins While Hosting Today’s Garden Party at Buckingham Palace

31 minutes ago

Joe Keery Says Taylor Swift Gave Her Early Stamp of Approval for His Song, "End of Beginning"

31 minutes ago

Gautam Gambhir on hugging Virat Kohli at Chinnaswamy: ‘I believed we will be at the top of the Fairplay table’

31 minutes ago

Why you should use headlights in the rain

32 minutes ago

Trump's lawyers rested their case after calling just 2 witnesses. Experts say that's not unusual

34 minutes ago

Customers run fearing 'mini-tornado' in pub car park

34 minutes ago

Harry Potter star Oliver Phelps reveals how he ruined a couple's romantic New Year's Eve proposal in Sydney

35 minutes ago

Rafael Nadal makes his Wimbledon intentions clear as Emma Raducanu needs a wildcard

35 minutes ago

IPL 2024: 'We will go back...,' Nita Ambani on Mumbai Indians' 'disappointing' season

36 minutes ago

Turbulence X-factor airlines can't always see

36 minutes ago

Leading South African restaurants hurt by fake Google reviews

36 minutes ago

‘SpongeBob SquarePants’ to air in Afrikaans as part of an initiative to preserve local languages

36 minutes ago

Christiaan Bezuidenhout, Garrick Higgo seek something positive at Charles Schwab

Kênh khám phá trải nghiệm của giới trẻ, thế giới du lịch