Aturan Baru MotoGP Dirilis, Cc Mesin Diiris Segini dan Komponen Ini Dilarang

aturan baru motogp dirilis, cc mesin diiris segini dan komponen ini dilarang

Ilustrasi MotoGP

Otomotifnet.com – Regulasi MotoGP musim 2027 akhirnya dirilis, banyak perubahan salah satunya kapasitas mesin.

Perubahan kubikasi mesin paling menarik, dari mesin berkapasitas 1.000 cc yang berlaku sejak 2012 bakal dipangkas menjadi 850 cc mulai 2027 mendatang.

Bore maksimalnya akan diturunkan dari 81 mm menjadi 75 mm saja, yang dapat disesuaikan dengan konsep pengembangan dari masing-masing pabrikan.

Pengurangan kapasitas mesin ini untuk menurunkan top speed, membuat balapan lebih aman dan mesinnya diharapkan lebih andal, efisien serta lebih ramah lingkungan dari sebelumnya.

aturan baru motogp dirilis, cc mesin diiris segini dan komponen ini dilarang

Jumlah jatah mesin yang diperbolehkan dipakai dalam semusim juga dikurangi, dari tujuh menjadi enam unit saja untuk setiap pembalap.

Demi efisiensi pula, bahan bakar yang dipakai adalah yang 100 persen mengandung bahan berkelanjutan sejak 2027.

Angka yang pelan-pelan dinaikkan, di mana saat ini baru 40 persen bahan bakar berkelanjutan yang dipakai di motor MotoGP.

aturan baru motogp dirilis, cc mesin diiris segini dan komponen ini dilarang

Ducati juga melakukan evolusi aerodinamika pada tes MotoGP Catalunya 2022

Dilansir dari gridOto, kapasitas bahan bakarnya pun juga dikurangi, di mana tangki motor diturunkan dari 22 liter menjadi 20 liter saja.

Jatah maksimal bahan bakar untuk sprint juga hanya 11 liter saja.

Selain pada area mesin dan bahan bakar, area aerodinamika juga mendapat perombakan besar-besaran.

Hal ini dibuat untuk mengontrol pengembangan aerodinamika yang kelewat buas, di mana akan ada batasan dimensi fairing yang lebih kecil ke depannya.

Lebar fairing depan dari ujung kiri ke ujung kanan dibuat 50 mm lebih sempit, dengan ujung depan dimundurkan sejauh 50 mm dari batas mulanya.

Tujuannya adalah untuk mengurangi dampak aliran udara kotor, yang sering membahayakan pembalap di belakang.

Di bagian belakang motor juga akan menjadi bagian yang dihomologasi mulai 2027, dengan tiap tim hanya boleh melakukan upgrade sekali saja untuk penghematan biaya.

aturan baru motogp dirilis, cc mesin diiris segini dan komponen ini dilarang

Holeshot depan Ducati

Mulai 2027, seluruh device ride height ataupun holeshot akan dilarang, agar dapat meningkatkan keselamatan dan memaksimalkan skill pembalap untuk start.

Selain itu data GPS dari setiap pembalap dan motornya akan diserahkan ke seluruh tim setelah menjalani sesi apapun.

Hal itu agar membuat kompetisi lebih terbuka sehingga tim dan pembalap yang tertinggal bisa melihat data pembalap dan tim kompetitif.

Harapannya kompetisi akan semakin ketat dan menghemat biaya dalam pengembangan motor, sehingga balapan pun juga lebih seru.

Sedangkan konsesi yang sekarang yang diperkenalkan sejak akhir 2023, akan dilanjutkan untuk sementara.

Namun ketika regulasi teknis baru hadir mulai 2027, semua pabrikan mulai dari rank B dalam konsesi tersebut.

Kemudian kategori konsesi akan di-update lagi pada pertengahan musim, di mana akan ada tim yang naik ranking ataupun turun ranking.

Jika naik ranking menjadi rank A, maka akan kehilangan banyak keuntungan.

Sedangkan jika turun ke rank C atau bahkan D, maka akan semakin banyak konsesi yang diberikan kepada mereka.

Konsesi sifatnya terus dinamis, sehingga tidak akan kaget jika nanti akan ada perubahan-perubahan hak kepada tiap pabrikan dalam konsesi yang berlaku.

 

OTHER NEWS

19 minutes ago

Moises Caicedo scores from halfway line as Chelsea end with fifth straight win

19 minutes ago

People were right – Rob Edwards admits survival task ‘became too much’ for Luton

21 minutes ago

Dodgers add recently acquired left-hander to active roster

21 minutes ago

Ebrahim Raisi: Who is the Iranian President involved in a helicopter accident?

21 minutes ago

Will Ferrell Sets Career First With New Netflix Comedy Series

21 minutes ago

Cash transport workers’ strike poses risk of empty ATMs

21 minutes ago

Sundowns star ready for Europe, says Ribeiro

21 minutes ago

Nuno Espirito Santo relieved after leading Forest to safety in ‘toughest challenge’ of his career

24 minutes ago

Bezos launches first crew to space since 2022 grounding

29 minutes ago

Working around your body clock could boost effectiveness of blood pressure drugs

29 minutes ago

‘Who became champion?’: Jurgen Klopp gives final dressing-room speech to Liverpool players

29 minutes ago

Oliver Glasner admits Eagles landing on lofty perch comes as some surprise

29 minutes ago

Ebrahim Raisi: what we know so far about Iranian president’s helicopter crash

30 minutes ago

Sources: Knicks' OG Anunoby, Josh Hart to play in Game 7

31 minutes ago

Boil water advisory issued for Gimli, Man.

31 minutes ago

Leeds United are 8/11 favourites to win promotion in their Championship play-off final against Southampton... with Saints deemed slight underdogs at evens with Sky Bet

31 minutes ago

Demi Moore, 61, stuns in a black strapless dress as she joins stylish Margaret Qualley at The Substance photocall during Cannes Film Festival

31 minutes ago

Jason Day hilariously caught swearing on hot mic at PGA Championship after poor tee shot attempt

32 minutes ago

Stefanik, Fox News anchor spar over New York Times report questioning her support of Trump

32 minutes ago

How Accurate Is “Bridgerton”? We Asked a Regency Historian What the Series Gets Right (and Wrong)

32 minutes ago

Ron Johnson says he doesn’t trust polls showing Biden beating Trump in Wisconsin

32 minutes ago

‘Coup involving foreigners’ thwarted in Democratic Republic of Congo

32 minutes ago

Will Power suffers engine hiccup as Chevrolet and Honda struggle ahead of Indy 500 qualifying

32 minutes ago

Fear and worry ‘awfully familiar’ for northern Alberta, says Pulitzer Prize finalist

32 minutes ago

Phil Foden: 'We've put ourselves in the history books'

32 minutes ago

No smiles for Postecoglou until Spurs achieve his 'lofty ambitions'

33 minutes ago

Power expected to be restored to most affected by deadly Houston storm

35 minutes ago

Jurgen Klopp leads chants for soon-to-be Liverpool boss Arne Slot at Anfield after Reds secure victory over Wolves in the German's final game in charge

36 minutes ago

Man in his 30s dies in police custody in Swindon after 'falling ill' - as watchdog begins a probe into the incident

36 minutes ago

Horoscope today: Daily guide to what the stars have in store for YOU - May 20, 2024

36 minutes ago

Slovakian prime minister Robert Fico remains in a 'serious condition' after being shot four times in assassination attempt - but 'the worst has passed' and the prognosis is now 'positive', minister says

37 minutes ago

Forget the Triple Crown. Even the Derby-Preakness double has been too much to ask of late

37 minutes ago

UN humanitarian chief delivers ‘apocalyptic’ warning over Gaza aid

37 minutes ago

Tom Brady's 3 Biggest Problems as Rookie 'NFL on FOX' TV Analyst

37 minutes ago

Sabrina Carpenter and Jake Gyllenhaal Had a Cute, Supportive Moment at the End of 'Saturday Night Live'

37 minutes ago

South Africa's controversial former president Jacob Zuma holds rally

37 minutes ago

Man City win record-breaking fourth Premier League title in a row

37 minutes ago

Premier League chief explains snubbing Manchester City to attend Arsenal vs Everton

37 minutes ago

The Political Journey Of Swati Maliwal: From Senior AAP Leader To ‘BJP Agent’

37 minutes ago

History maker: City win10 PL titles, record fourth-straight

Kênh khám phá trải nghiệm của giới trẻ, thế giới du lịch