Inilah Rekrutan Pemain Asing Pertama PSS Sleman

inilah rekrutan pemain asing pertama pss sleman

Inilah Rekrutan Pemain Asing Pertama PSS Sleman

jogja.jpnn.com, YOGYAKARTA - PSS Sleman akhirnya mengumumkan rekrutan pemain asing pertama mereka untuk Liga 1 musim 2024/2024.

Dia adalah pemain asal Brasil, Roberto Pimenta Vinagre Filho atau biasa disapa dengan nama Betinho.

Betinho adalah seorang gelandang bertahan yang baru pertama kali bermain di Liga Indonesia.

Dia memutuskan untuk menerima tawaran PSS Sleman karena sudah mendapat informasi tentang antusiasme sepak bola di Indonesia.

“Tentu saja, pilihan ini bukan tanpa risiko. Namun, setelah berdiskusi dan mendapatkan informasi dari beberapa teman yang berkarier di Indonesia, mereka mendapatkan banyak hal yang bagus. Saya memutuskan untuk mengambil tawaran ini,” ujar Betinho di Omah PSS, Sleman, Selasa siang (2/7).

Pemain yang mengidolakan Rivaldo, itu mengakui jauh dari keluarga adalah tantangan besar di awal kariernya bersama Super Elja.

Menurutnya hal tersebut menjadi motivasi bekerja keras dan memberikan kontribusi positif bagi PSS.

“Berkarier di sepak bola profesional harus bisa menghadapi tantangan tersebut. Saya optimistis mampu melewatinya dengan baik. Banyak hal yang mendukung untuk itu seperti kondisi cuaca Sleman mirip di Brasil, kemudian masyarakat yang ramah serta dukungan dari manajemen dan suporter PSS,” ujarnya.

Pemain kelahiran 4 April 1992 di kota Apeú, Pará, Brasil, itu telah bermain di beberapa klub Brasil, seperti Confiança, Chapecoense, Sport Recife, Tombense dan Figueirense FC.

“Saya telah menjalani kompetisi sepak bola dari berbagai tingkatan di Brasil. Menurut saya, hal itu sangat membantu beradaptasi dengan sepak bola Indonesia,” ucapnya.

Mengemban tugas meraih target dari manajemen klub kemudian menyelesaikan dengan baik adalah hal wajib bagi pemain sepak bola profesional. Betinho mengatakan itulah tujuan dia bergabung di PSS.

“Datang dari jauh kemudian menjalani target dari klub dengan baik serta melihat PSS Fans bahagia itu menjadi tujuan besar saya. Semoga, kehadiran saya di sini bisa membantu banyak menaikan prestasi PSS pada musim ini,” pungkasnya.

Selain Bethino, PSS Sleman telah merampungkan proses transfer beberapa pemain, seperti, Paulo Sitanggang, Gilang Oktavana dan Fachruddin Aryanto. Ada juga dua pemain muda asal akademi PSS Sleman, Ferrel Arda Santoso dan Fadel Ahmad Arrafi.

Musim depan, PSS Sleman akan dipimpin oleh pelatih asing berkebangsaan Jepang-Brasil, Wagner Lopes. (ma3/jpnn)

OTHER NEWS

2 hrs ago

Rekap Skuat PSM Makassar Liga 1 2024/ 2025,Formasi Baru Bertabur Bintang Muda dan Label Timnas

2 hrs ago

Jadwal 8 Besar Euro 2024, Malam Ini Spanyol Vs Jerman Pukul 23.00 WIB

2 hrs ago

Sempat Dirawat di Rumah Sakit, Ibunda Aldi Taher Terkena Strok dan Infeksi Paru-Paru

2 hrs ago

Ngamuk,Megawati Sindir Menkumham Yassona Laoly karena Kader PDIP Sering Terjerat Kasus

2 hrs ago

Tips Bepergian Bersama Teman dengan Bujet Beragam

2 hrs ago

Megawati Tantang Hasto Berani Hadapi KPK, Singgung Nama Penyidik

2 hrs ago

Ketua KPU Hasyim Asyari Dipecat Gegara Asusila, Begini Reaksi Doli Kurnia

2 hrs ago

Diskon Dua Digit Menggiurkan, Seberapa Irit Suzuki Ertiga Hybrid GX?

2 hrs ago

Sinyal Seres 9 Meluncur di GIIAS 2024

3 hrs ago

Nafkahi Cindra Aditi Tejakinkin Rp30 Juta per Bulan,Ternyata Segini Gaji Ketua KPU Hasyim Asyari

3 hrs ago

Nasib Sule Dulu Pernah Tolak Kontrak Eksklusif Rp 1,2 Miliar Perbulan,Kini Sudah Jarang yang Pakai

3 hrs ago

30 Ide Perayaan Tahun Baru Islam 2024/ 1 Muharam 1446 H,Bisa Jadi Rekomendasi Acara di Kompleks

3 hrs ago

3 Shio Paling Suka Selingkuh, Janji Setia Hanyalah Omong Kosong Belaka

3 hrs ago

Harus Tahu, Inilah Risiko Minyak Rem Mobil Berwarna Keruh Dibiarkan

3 hrs ago

Kesimpulan Praperadilan Diserahkan ke Hakim, Ini Argumentasi Kubu Pegi dan Polda Jabar

3 hrs ago

Dibanding Bima Sakti Saat 2018, Nova Arianto Lebih Siap Tangani Timnas Indonesia Senior di ASEAN Cup 2024

3 hrs ago

Gantikan Alex Rins di MotoGP Jerman 2024, Motor Remy Gardner Dipinjam Valentino Rossi

3 hrs ago

Copa America 2024 - Momen Messi Nyaris Bikin Argentina Tersingkir, Penalti Panenka Malah Jadi Petaka

3 hrs ago

Vietnam Alami Nasib Sial Saat Jumpa Timnas Indonesia di Tahun 2024, Gagal Cetak Gol dan Kebobolan 10 Kali

3 hrs ago

Harta Kekayaan Hasyim Asyari Ketua KPU Dipecat Usai Boroknya Dibongkar,Janjikan Rp4 M dan Apartemen

3 hrs ago

Rekor Pertemuan Portugal vs Prancis: 19 Kali Selecao Dipermalukan Les Blues

3 hrs ago

Kualifikasi Piala Dunia 2026 - Pelatih China Tak Acuhkan Indonesia, Cuma 3 Tim yang Diwaspadai

3 hrs ago

Yakin Pegi Bebas,Susno Duadji Punya Alasan Curiga Aep Pelaku Kasus Vina: Mudah-mudahan Ga Lari

3 hrs ago

Portugal Vs Perancis,Media Menilai Ronaldo Hanya Jadi Beban Tim,Mendesak CR7 Agar Dicadangkan Saja

3 hrs ago

Portugal vs Prancis Dini Hari Nanti di Perempat Final Euro 2024, Prediksi Skor dan Susunan Pemain

3 hrs ago

Sosok Bagus Saputra,1 Bulan Nikahi Barbie Kumalasari Kini Hilang,Diduga Bawa Kabur Perhiasan Istri

3 hrs ago

Dituntut Bui 12 Tahun, Syahrul Yasin Limpo Minta Maaf ke Surya Paloh

3 hrs ago

Di Depan Kader PDIP, Megawati: Saya Ngomong Sama Pak Jokowi, Kalian Pemimpin Itu Harus Menjalankan…

3 hrs ago

Prilly Latuconsina Bongkar Alasan Diet Hingga Turun 10 Kilogram, Nggak Pede karena Komentar Orang

3 hrs ago

2 Survei Terbaru Pilkada Jateng,Elektabilitas Kaesang Selalu Unggul,Ini Tanggapan Puan Maharani

3 hrs ago

Kalah Pemilu, PM Inggris Rishi Sunak Mengundurkan Diri

3 hrs ago

Megawati Tunjuk Andi Widjajanto hingga Ganip Warsito Jadi Kepala Badan di PDIP

3 hrs ago

Muat Banyak, Harga Mobil Bekas Honda Mobilio Mulai Segini

3 hrs ago

EURO 2024 - Duel Dua Raja Piala Eropa, Julian Nagelsmann Pede Bawa Timnas Jerman Gebuk Timnas Spanyol

3 hrs ago

Prediksi Skor Portugal vs Prancis, 6 Juli: Susunan Pemain, H2H, Data

3 hrs ago

Gubernur Jambi Bereskan Masalah Guru TK Ditagih Rp 75 Juta Saat Urus Pensiun

3 hrs ago

Vietnam Kalah dalam 4 Laga dengan Semua Umur Timnas Indonesia Sepanjang 2024,Lawan Paling Ditakuti

3 hrs ago

Eks Ketua KPU RI Dipecat Gegara Asusila, Begini Penilaian Tetangga & Kondisi Rumahnya di Semarang

3 hrs ago

Mulai 5 Juli 2024,Tarik Tunai via Mesin EDC BCA Dikenakan Biaya Admin Rp 4.000

3 hrs ago

Pupusnya Harapan Ayu Ting Ting Jadi Ibu Persit,Padahal Tessa Mariska Sudah Siapkan Kado Seragam