Gardan Mobil Harus Sering Dicek, Ini Penyebab Oli Gardan Rembes, Simak

gardan mobil harus sering dicek, ini penyebab oli gardan rembes, simak

Tetesan oli gardan dari truk

Otoseken.id - Mobil bekas berpenggerak belakang atau Rear Wheel Drive (RWD) menggunakan gardan.

Gardan ini bertugas mentransfer putaran propeller shaft menuju roda.

Gardan ini menggunakan oli khusus untuk pelumasan.

Namun, kerap kali pada mobil yang sudah berumur mengalami oli gardan yang bocor.

Kebocoran pada oli gardan akan membuat pelumasan tidak maksimal.

"Oli gardan bisa saja bocor dan mengganggu kinerja komponennya," buka Cen-cen dari bengkel spesialis Senja Otomotive.

"Kebocoran oli gardan sering kali diakibatkan dari baut pembuangan atau baut pengisian oli yang kurang kencang," tambah pria yang bengkelnya ada di daerah Pulogebang, Jakarta Timur.

Kedua baut ini kerap kali saat pemasangannya tidak dilakukan dengan cara yang tepat.

Alhasil baut kendur dan akan terlihat rembesan oli gardan di sana.

Rembesan oli ini akan merugikan karena lama kelamaan oli gardan akan menyusut

Sebaiknya saat melakukan penggantian oli gardan, perhatikan kekencangan baut dan ring gasket baut.

gardan mobil harus sering dicek, ini penyebab oli gardan rembes, simak

Oli gardan harus diganti

Jangan sampai hanya karena baut oli gardan kendur bikin komponen jebol.

OTHER NEWS

2 hrs ago

Cara Merebus Daun Pepaya Agar Tidak Pahit, Campur dengan 2 Daun Ini saat Direbus

2 hrs ago

Kembali Hadiri Sidang Cerai saat Hamil Tua, Tengku Dewi: Kondisi Saya Baik

2 hrs ago

Netflix Diminta Hapus Adegan Intim Setelah Dikomplain Pengedar Narkoba

2 hrs ago

Prediksi Skor Belanda vs Turki di 8 Besar Euro 2024 Lengkap Head to Head,Siapa Menang?

2 hrs ago

Spanyol Vs Jerman, Toni Kroos Terpukau Lamine Yamal dan Nico Williams

2 hrs ago

Amankah Toyota Kijang Innova Reborn Pakai Bio Solar? Ini Penjelasannya

2 hrs ago

Wajib Tahu, Air Aki Mobil Yang Sering kosong Bisa Jadi Begini

2 hrs ago

ASEAN Cup U-16 2024 Tuntas, Giliran Timnas U-19 Indonesia di ASEAN Cup U-19 2024, Mulai Tengah Bulan Ini

2 hrs ago

Ciri Pertama Anak Berpotensi Idap Autisme

2 hrs ago

Portugal Vs Perancis, Ajang Adu Gengsi Ronaldo dan Mbappe

2 hrs ago

Satu Pemain Persib Bandung Dapatkan Tugas Jadi Asisten Bojan Hodak

2 hrs ago

Indonesia sebagai Tuan Rumah Pasang VAR di ASEAN Cup U-16 2024, Ketum PSSI: Kita Ingin Naik Kelas!

2 hrs ago

Jacob Gibson

2 hrs ago

Toni Kroos & Joselu Psywar Jelang Spanyol vs Jerman

3 hrs ago

Kilas Balik Hasyim Asy'ari Saat Terpilih Jadi Ketua KPU, Sebut Kekuasaan dari Allah

3 hrs ago

Kemenkes Buka Suara soal Pencopotan Dekan FK Unair yang Menolak Dokter Asing

3 hrs ago

Harus Tahu, Ini Ciri-ciri Throttle Position Sensor Motor Injeksi Rusak

3 hrs ago

Cara Menghadapi Pria Red Flag, Belajar dari Kesalahan Ayu Ting Ting

3 hrs ago

EURO 2024 - Sudahlah Ronaldo, Berikan Saja Tugas Eksekutor kepada Bruno Fernandes

3 hrs ago

'Jangan Terlalu Besar Beri Tekanan ke Timnas U-16 & U-19'

3 hrs ago

3 Gelandang Idaman Thiago Motta Disiapkan Juventus,Bukti Manjakan Thiago Motta

3 hrs ago

Erick Thohir Ungkap Piala AFF U-19 Pakai VAR: Kita Ingin Naik Kelas

3 hrs ago

Banyak Dicari Orang, Ternyata Ini Kelebihan Suzuki Ertiga Tahun 2015

3 hrs ago

Dealer Kasih Diskon Nyaris Rp 70 Juta, Hyundai Palisade Jadi Terasa Murah

3 hrs ago

Hal yang Perlu Diketahui Sebelum Menonton Prekuel A Quiet Place: Day One

3 hrs ago

Pemberhentian Dekan FK Unair Dinilai Terburu-buru dan Tak Memenuhi Persyaratan

3 hrs ago

Cara Pakai Hair Mask, Buat Rambut Sehat dan Berkilau

3 hrs ago

Cara Menggoreng Ikan Bandeng agar Tidak Meledak, Perlu Ditambah 3 Bahan dari Dapur Ini

3 hrs ago

Ungkap Nilai Kontrak Ekslusif di Televisi, Sule: Rp 1,2 Miliar per Bulan

3 hrs ago

Tinggal di Mana Cucu Eks Kapolri Andika Mahardika Pada Tahun 2016? Ketika Kasus Vina Cirebon Terjadi

3 hrs ago

Alasan Kenapa saat Pindah Persneling Mobil Manual Gas Harus Dilepas

3 hrs ago

Kisah Mayangsari 16 Tahun Lalu Beranikan Diri Melayat Soeharto,Keluarga Cendana Tak Berkenan

3 hrs ago

Waketum PKB Usulkan Pasangan Bobby Nasution-Nagita Slavina: Ini Serius!

3 hrs ago

Datang ke Sidang Cerai dengan Andrew Andika dalam Kondisi Hamil Tua, Tengku Dewi: Alhamdulillah Lancar

3 hrs ago

Duduk Perkara Dekan FK Unair Dipecat Usai Tolak Rencana Menkes Datangkan Dokter Asing

3 hrs ago

Mampir, Lelang Motor JBA Pindah Kesini, Ada Ribuan Motor Bekas

3 hrs ago

Alasan Kuasa Hukum Kecewa kepada Ahli Polda Jabar yang Sebut Status Tersangka Pegi Sah

3 hrs ago

Anggota Komisi I DPR Desak Menkominfo Dipecat: Tunjukkan Ksatrianya!

4 hrs ago

Susah Konsentrasi? Bisa Jadi Penyebabnya 4 Makanan Ini,Jangan Sering-sering Ya

4 hrs ago

Wendy Cagur Sudah Peringatkan Ayu Ting Ting soal Syarat Nikah,Singgung Sendiri Selamanya Jika 1 Hal