Bagan 8 Besar Copa America 2024 dan Hasil Klasemen Grup Terbaru,7 Tim Sudah Lolos

TRIBUNKALTIM.CO - Hari ini ada 7 negara yang sudah dipastikan lolos ke perempat final Copa America 2024.

Sayangnya, tuan rumah Amerika Serikat harus gugur di laga fase grup Copa America 2024.

Untuk hari ini Copa America 2024 memainkan 2 laga di Grup C.

Timnas Uruguay melawan Amerika Serikat dan Bolivia menghadapi Panama dalam matchday ketiga Grup C pada Senin (1/7/2024) atau Selasa (2/7/2024) pagi hari WIB.

Hasilnya, Uruguay dan Panama lolos ke 8 besar Copa America 2024.

La Celeste, julukan timnas Uruguay, berhasil memperoleh kemenangan atas Amerika Serikat.

Timnas Uruguay memetik kemenangan 1-0 atas Amerika Serikat dalam laga yang berlangsung di Stadion Arrowhead, Kansas City.

bagan 8 besar copa america 2024 dan hasil klasemen grup terbaru,7 tim sudah lolos

Bagan 8 besar Copa America 2024 terbaru, tuan rumah Amerika Serikat harus gugur. (Wikipedia)

Kemenangan Uruguay atas Amerika Serikat tercipta berkat gol yang dibukukan oleh Mathias Olivera (66').

Bek kiri Uruguay itu mampu mencetak gol pertamanya dalam pergelaran Copa America 2024.

Uruguay menyudahi tiga laga di Grup C dengan kemenangan.

Mereka memperoleh 9 poin. Mereka menang 3-1 atas Panama, 5-0 saat melawan Bolivia, dan 1-0 untuk menuntaskan perjuangan Amerika Serikat.

Luis Suarez dkk akan bermain di perempat final Copa America melawan runner-up Grup D.

Beralih ke laga lainnya, Panama menyudahi perjalanan Bolivia di gelaran Copa America ke-48.

Panama menang 3-1 atas Bolivia dalam laga yang berlangsung pada Senin (1/7/2024) atau Selasa (2/7/2024). Gol-gol kemenangan Panama tercipta lewat kontribusi Jose Fajardo (22'), Eduardo Guerrero (79'), dan Cesar Yanis (90+1'). Gol balasan Bolivia lahir melalui gol yang diukir Bruno Miranda pada menit ke-69.

Panama akan menghadapi juara Grup D pada perempat final Copa America, Sabtu (6/7/2024) di State Farm Stadium, Arizona.

Fase penyisihan grup Copa America 2024 masih menyisakan laga-laga matchday ketiga di Grup D yang dihuni Brasil, Kolombia, Kosta Rika, dan Paraguay.

Brasil akan bersua dengan Kolombia pada Selasa (2/7/2024) atau Rabu (3/7/2024) pagi hari WIB. Pertandingan ini akan mempertaruhkan posisi juara Grup D.

Kini, Kolombia memimpin klasemen dengan 6 poin, unggul dua angka atas Brasil. Kosta Rika akan memainkan laga melawan Paraguay di Stadion Q2 pada hari dan jam sepak mula yang sama dengan duel Brasil vs Kolombia.

Hasil Copa America 2024

Grup C

Amerika Serikat 0-1 Uruguay

Bolivia 1-3 Panama

Jadwal Perempat Final Copa America 2024

Laga perempat final Copa America 2024 dibuka dengan Argentina vs Ekuador.

Pertandingan Argentina vs Ekuador akan dilangsungkan Jumat (5/7/2024) pagi WIB di NRG Stadium, Houston, Texas.

Saat ini tersisa 1 slot lagi untuk menuju babak perempat final.

Berikut 7 tim yang lolos perempat final Copa America 2024

bagan 8 besar copa america 2024 dan hasil klasemen grup terbaru,7 tim sudah lolos

COPA AMERICA 2024 (instagram/@copaamerica)

1. Argentina

2. Kanada

3. Venezuela

4. Kolombia

5. Ekuador

6. Uruguay

7. Panama

Grup A  

Negara

D

M

S

K

GM

GK

-/+

P

1

Argentina

3

3

0

0

5

0

5

9

2

Canada

3

1

1

1

1

2

-1

4

3

Chile

3

0

2

1

0

1

-1

2

4

Peru

3

0

1

2

0

3

-3

1

Lihat selengkapnya → Grup B  

Negara

D

M

S

K

GM

GK

-/+

P

1

Venezuela

3

3

0

0

6

1

5

9

2

Ecuador

3

1

1

1

4

3

1

4

3

Mexico

3

1

1

1

1

1

0

4

4

Jamaica

3

0

0

3

1

7

-6

0

Lihat selengkapnya → Grup C  

Negara

D

M

S

K

GM

GK

-/+

P

1

Uruguay

3

3

0

0

9

1

8

9

2

Panama

3

2

0

1

6

5

1

6

3

United States

3

1

0

2

3

3

0

3

4

Bolivia

3

0

0

3

1

10

-9

0

Lihat selengkapnya → Grup D  

Negara

D

M

S

K

GM

GK

-/+

P

1

Colombia

2

2

0

0

5

1

4

6

2

Brazil

2

1

1

0

4

1

3

4

3

Costa Rica

2

0

1

1

0

3

-3

1

4

Paraguay

2

0

0

2

2

6

-4

0

Lihat selengkapnya →

Jadwal Pertandingan Copa America 2024

2 Juli 2024

08:00 WIB - Bolivia vs Panama

08:00 WIB - Amerika Serikat vs Uruguay

3 Juli 2024

08:00 WIB - Brasil vs Kolombia

08:00 WIB - Kosta Rika vs Paraguay

Minggu, 7 Juli 2024

05:00 WIB - ? vs Panama

08.00 WIB - Uruguay vs ?

10 Juli 2024

07:00 WIB - Semifinal

11 Juli 2024

07:00 WIB - Semifinal

14 Juli 2024

07:00 WIB - Tempat Ketiga

15 Juli 2024

07:00 WIB - Final

Laga Copa America 2024 bisa disaksikan di Indosiar maupun live streaming Vidio.com.

Daftar Stadion Penyelenggara Copa America 2024

Tuan rumah Amerika Serikat menyediakan 14 stadion untuk perhelatan Copa America 2024.

Laga pembukaan digelar di Stadion Mercedes-Benz, Atlanta, sedangkan pertandingan final digelar di Stadion Hard Rock, Miami Gardens.

  1. Stadion Allegiant - Las Vegas, Nevada (Kapasitas 65.000)
  2. Stadion AT&T - Arlington, Texas (Kapasitas 80.000)
  3. Stadion Bank of America - Charlotte, North Carolina (Kapasitas 74.500)
  4. Stadion Children's Mercy Park - Kansas City, Kansas (Kapasitas 18.500)
  5. Stadion Exploria - Orlando, Florida (Kapasitas 25.500)
  6. Stadion GEHA Field at Arrowhead - Kansas City, Missouri (Kapasitas 76.400)
  7. Stadion Hard Rock - Miami Gardens, Florida (Kapasitas 65.300)
  8. Stadion Levi's - Santa Clara, California (Kapasitas 68.500)
  9. Stadion Mercedes-Benz - Atlanta, Georgia (Kapasitas 71.000)
  10. Stadion MetLife - East Rutherford, New Jersey (Kapasitas 82.500)
  11. Stadion NRG - Houston, Texas (Kapasitas 72.220)
  12. Stadion Q2 - Austin, Texas (Kapasitas 20.700)
  13. Stadion SoFi - Inglewood, California (Kapasitas 70.000)
  14. Stadion State Farm - Glendale, Arizona (Kapasitas 63.400)

Bagan Copa America 2024

Download gambar bagan Copa America 2024 gratis versi PDF untuk kamu cetak dan pasang di rumah melalui link di bawah.

LINK PDF BAGAN COPA AMERICA

LINK GAMBAR JPG JADWAL LENGKAP

Ikuti berita populer lainnya di Google News Tribun Kaltim

Ikuti berita populer lainnya di saluran WhatsApp Tribun Kaltim

OTHER NEWS

1 hour ago

Demi Tiduri CAT,Hasyim Asy,ari Ngaku Sedang Ceraikan Istri Hingga Ubah PKPU dan Seret Vincent-Desta

1 hour ago

KASUS Ulah Pati Meningkat, PHDI Bali: Butuh Edukasi Kesehatan Mental,Spiritual Bukan Alasan

1 hour ago

Terlihat Sepele, 8 Hal Toxic Ini Harus Berhenti Dikatakan ke Pasangan

1 hour ago

Festival Kuliner Non Halal di Solo Paragon Mall Diprotes Ormas, Dianggap Terlalu Vulgar

1 hour ago

Nenek 77 Tahun di Banyuasin Digugat 4 Anak Kandung Kritis,Pelapor Desak Segera Bagikan Harta Waris

1 hour ago

Profil Elza Syarief Pengacara Abdul Pasren di Kasus Vina,Dulu Pernah Sukses Bantu Keluarga Cendana

1 hour ago

Kominfo Sebut Kunci Akses dari Hacker Bisa Buka Pusat Data Nasional

1 hour ago

Randy Pangalila Ungkap Alasan Pensiun sebagai Atlet MMA Setelah Kalahkan Kkajhe

1 hour ago

Ketua KPU Hasyim Asyari Mulai Dekati Mbak CAT Sejak di Bali, Begini Ceritanya

1 hour ago

Janji Hasyim Asy,ari Eks Ketua KPU RI ke CAT Korban Asusila,Pernikahan Diganti dengan Biaya Hidup

1 hour ago

Jadwal 8 Besar Euro 2024: Spanyol, Prancis, Inggris, Portugal dan Belanda

1 hour ago

Jadwal 8 Besar Copa America 2024: Argentina, Brasil, Uruguay, Kanada

1 hour ago

Hacker Brain Cipher Janji Hapus Data PDN Indonesia, tapi Ada Syaratnya

1 hour ago

Pemain yang Dilepas Persebaya Surabaya Laris Manis,Gabung Persis Solo Hingga PSIS Semarang

1 hour ago

3 Rekomendasi HP Realme Terbaru,Ada Realme GT 6 hingga Realme C65,Intip Harga HP dan Speknya

1 hour ago

7 Cara Makan Nasi Tapi Tidak Jadi Lemak Ala Ade Rai,Ikuti Trik Ini Jika Ingin Tubuh Tetap Ideal

1 hour ago

Cindra Tak Minta Celana Dalam, tetapi Hasyim Asyari Menyelipkan

1 hour ago

Antar Turkiye ke Perempat Final Euro 2024, Montella Kenang Juara Bareng Milan

1 hour ago

Profil Semuel Abrijani Pangerapan, Dirjen Aptika Kemenkominfo yang Mundur Imbas Peretasan PDN

1 hour ago

Akhirnya, Ada Pejabat yang Mundur Usai Geger Pusat Data Nasional Dijebol Hacker

1 hour ago

Erick Thohir Puji Nova Arianto yang Antar Timnas U-16 Indonesia Raih Peringkat Ketiga ASEAN Cup U-16 2024: Kita Tidak Kalah Kelas!

1 hour ago

Ini 5 Manfaat Plank Sebelum Tidur, Wajib Tahu!

1 hour ago

PDIP-PKB Siapkan Andika Buat Pendamping Anies, Pengamat : Paket Anies-Sohibul Kurang Disambut Parpol Lain

1 hour ago

Como Ngarep, Raphael Varane Masih Pikirkan Klub Liga Italia Milik Orang Indonesia

1 hour ago

Belanda Tak Sanggup Membendung Gempuran Tentara Jepang

1 hour ago

Nasib CAT PPLN Belanda Korban Asusila Hasyim Asy,Ari Ketua KPU RI,Sempat Terpuruk Janji Palsu

1 hour ago

Cara Mencegah Rambut Rusak Meski Sering Di-Styling

1 hour ago

Kemenkes Bantah Dekan FK Unair Dicopot Perintah Menkes ke Rektor: Fitnah & Hoaks

1 hour ago

Meskipun Kian Menurun, Jumlah Pengangguran di Indonesia Dinilai Masih Tinggi, Apa Masalahnya?

1 hour ago

Isi Chat Kiky Saputri Bocorkan Muhammad Fardhana Pria Red Flag,Ayu Ting Ting Pilih Batal Nikah

1 hour ago

Kontroversi Gereja Iglesia Meksiko: Jual Kavling Surga dan Ngaku Bicara dengan Tuhan

1 hour ago

Buntut Kepsek SMAN 8 Medan Ngotot Tak Naikkan Kelas Siswi,Disdik Panggil Guru-gurunya: Gak Dukung

1 hour ago

7 Rekomendasi Tas Selempang Kecil Perempuan, Siap Tampil Modis

1 hour ago

Hanya Hitungan Hari Rekening Bank akan Non Aktif Jika Tanpa Transaksi, Saldo Berapapun Tak Berlaku

1 hour ago

Faisal Basri: Menkeu Kabinet Prabowo Siap-siap Dibenci Banyak Orang

1 hour ago

Mobil Listrik MG Sudah Terjual 1.200 Unit

2 hrs ago

Disindir Haji Umur 2 Bulan Gegara Geni Faruk, Thariq Halilintar Curhat ke Densu Ngaku Tak Sakit Hati dengan Netizen: Itu Lucu-lucuan Aja

2 hrs ago

Kapasitasnya sebagai Capres Diragukan, Biden Pantang Mundur: Tidak Ada yang Bisa Memaksa Saya

2 hrs ago

Israel Diserang Wabah Virus West Nile: 100 Orang Terinfeksi, 5 Meninggal Dunia

2 hrs ago

Anies-Andika Dianggap Bisa Saling Melengkapi di Pilkada Jakarta 2024