Fitur Galaxy AI Bakal Hadir ke HP Flagship Samsung yang Lebih Tua?

fitur galaxy ai bakal hadir ke hp flagship samsung yang lebih tua?

Samsung Galaxy S21 Ultra. Foto: Bianda Ludwianto/kumparan

Samsung diam-diam punya rencana untuk menghadirkan fitur kecerdasan buatan Galaxy AI tertentu ke beberapa smartphone dan tablet flagship yang lebih tua, lewat update software One UI 6.1 yang digulirkan mulai bulan Mei 2024.

Laporan ini datang dari seorang karyawan Samsung yang mengonfirmasi bahwa update OS One UI 6.1 dengan Galaxy AI akan hadir untuk perangkat flagship tua. Dia menyampaikan hal tersebut dalam diskusi forum komunitas pengguna Samsung di Korea Selatan. Pengakuannya kemudian diangkat oleh media-media teknologi besar.

Fitur Galaxy AI yang tanpa fitur Instant Slow-Mo, akan hadir untuk jajaran perangkat Samsung tahun 2022, seperti Galaxy S22, S22 Plus, S22 Ultra, Z Fold 4, Z Flip 4, Tab S8, Tab S8 Plus, dan Tab S8 Ultra.

Instant Slow-Mo sendiri merupakan fitur yang secara otomatis membuat video gerakan lambat setelah kita mengetuk bagian video tertentu yang berasal dari Galeri HP. Fitur ini ada di lini Galaxy S24 Series, yang kemudian juga diturunkan ke Galaxy S23 Series.

Hadiah Galaxy AI dari Samsung tidak berhenti sampai di situ. Perusahaan juga berencana menurunkan fitur Galaxy AI untuk smartphone dan tablet flagship keluaran tahun 2021, meliputi Samsung Galaxy S21, S21 Plus, S21 Ultra, Z Flip 3, dan Z Fold 3. Fitur Galaxy AI untuk perangkat tahun 2021 itu meliputi Circle to Search dan Magic Rewrite.

Terima kasih Samsung sudah memerhatikan para pengguna perangkat lawas, yang sebentar lagi, juga kedapatan fitur Galaxy AI. Semoga segera terwujud!

News Related

OTHER NEWS

Ketua TPN Minta Kampanye Ganjar-Mahfud Dipenuhi Lautan Manusia

Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Presiden, Arsjad Rasjid ditemui di Jiexpo Kemayoran, Jakarta, Minggu (1/10/2023) sesaat sebelum penutupan Rakernas IV PDI-P. JAKARTA, KOMPAS.com – Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) ... Read more »

Hasil Survei Terakhir Jelang Kampanye Capres 2024,Prabowo Unggul versi 5 Lembaga,Ganjar di LPI

TRIBUN-TIMUR.COM – Hasil survei terbaru lembaga survei calon presiden-wakil presiden RI jelang kampanye terbuka. Dari tujuh lembaga survei, dominan unggulkan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming. Ketiga pasangan calon presiden kini berebut elektabilitas ... Read more »

Pecahkan Banyak Rekor, Red Bull Harus Bayar Mahal Pendaftaran F1 2024

Tim yang bermarkas di Milton Keynes ini menampilkan salah satu performa paling dominan dalam sejarah F1 musim ini, dengan para pembalapnya memborong 21 kemenangan dari 22 balapan. Ia mengamankan kedua ... Read more »

PROMO Indomaret andamp Superindo Besok 29 November 2023: White Koffie Harga Khusus,Sensodyne Rp24.900

TRIBUN-BALI.COM – PROMO Indomaret & Superindo Besok 29 November 2023: White Koffie Harga Khusus, Sensodyne Rp24.900 Berikut ini adalah Katalog Promo Indomaret dan Superindo untuk besok hari Rabu, 29 November ... Read more »

Finsensius Mendrofa Masuk Tim Deputi Hukum TPN Ganjar - Mahfud, Begini Profilnya

Finsensius Mendrofa Masuk Tim Deputi Hukum TPN Ganjar – Mahfud, Begini Profilnya jpnn.com, JAKARTA – Pengacara Finsensius Mendrofa resmi ditunjuk menjadi Wakil Direktur Eksekutif Deputi Hukum Tim Pemenangan Nasional (TPN) ... Read more »

Indosat Caplok 300.000 Pelanggan MNC Play

Ilustrasi MNC Play KOMPAS.com – Operator seluler Indosat Ooredoo Hutchison (IOH atau Indosat) menyelesaikan proses akuisisi pelanggan PT MNC Kabel Mediacom (MNC Play) pada Senin (27/11/2023). Ada sebanyak 300.000 pelanggan ... Read more »

Pelawak Srimulat Eko Londo Meninggal Dunia, Sempat Alami Kecelakaan

Pelawak Srimulat Eko Londo Meninggal Dunia, Sempat Alami Kecelakaan Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air, Bunda. Pelawak yang tergabung di Srimulat, Eko Londo meninggal dunia di usia 66 ... Read more »
Top List in the World