Mintalah Perlindungan Kepada Allah Ta’alaa agar Terhindar dari Pikiran Kotor,Baca Doa Ini

TRIBUNPRIANGAN.COM – Tribuners, kita selaku mahkluk Allah Ta’ala tentu tak akan luput dari rasa memiliki pikiran yang buruk atau kotor.

Pikiran kotor tercipta dari hal-hal negatif disekitar kita yang belum bisa dikendalikan.

Maka dari itu, jangan sampai pikiran kotor ini malah menguasai pikiran kamu dan bahkan mengganggu pekerjaan dan aktivitas harianmu.

Bayangkan saja, jika tiba-tiba pikiran kotor datang di tengah aktivitas yang tengah kamu kerjakan, kamu bisa jadi kehilangan fokus bahkan mencari cara untuk memuaskan pikiran kotor tersebut.

Maka dari itu, wajibkan untuk kamu segara lakukan hal yang positif agar pikiran kotor tersebut bisa hilang dari pikiran kita.

Salah satunya adalah dengan berdoa dan memohon dijauhkan dari pikiran kotor.

Karena, dengan kita memohon perlindungan hanya kepada Allah Ta’ala, Insya Allah kita akan terhindar dari memiliki pikiran kotor.

Maka dari itu, mintalah perlindungan kepada Allah SWT, supaya kita dijauhkan dari pikiran kotor dan dijauhkan dari sikap tercela.

Doa Agar Terhindar dari Pikiran Kotor

Agar kita sebagai hamba Allah Ta’alaa terus berpikir positif dan menghilangkan pikiran kotor, kamu bisa amalkan doa menghilangkan pikiran kotor berikut ini:

اللَّهُمَّ إِنِّي أَعُوذُ بِكَ مِنْ مُنْكَرَاتِ الأَخْلاَقِ ، وَالأَعْمَالِ ، وَالأَهْوَاءِ

Latin: Allahumma inni a’udzu bika min munkarootil akhlaaqi wal a’maali wal ahwaa.

Artinya: “Ya Allah, aku berlindung kepadamu dari akhlak, amal, dan hawa nafsu yang mungkar”. (HR. Tirmidzi). (*)

 

Simak berita update TribunPriangan.com lainnya di Google News

News Related

OTHER NEWS

Ketua TPN Minta Kampanye Ganjar-Mahfud Dipenuhi Lautan Manusia

Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Presiden, Arsjad Rasjid ditemui di Jiexpo Kemayoran, Jakarta, Minggu (1/10/2023) sesaat sebelum penutupan Rakernas IV PDI-P. JAKARTA, KOMPAS.com – Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) ... Read more »

Hasil Survei Terakhir Jelang Kampanye Capres 2024,Prabowo Unggul versi 5 Lembaga,Ganjar di LPI

TRIBUN-TIMUR.COM – Hasil survei terbaru lembaga survei calon presiden-wakil presiden RI jelang kampanye terbuka. Dari tujuh lembaga survei, dominan unggulkan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming. Ketiga pasangan calon presiden kini berebut elektabilitas ... Read more »

Pecahkan Banyak Rekor, Red Bull Harus Bayar Mahal Pendaftaran F1 2024

Tim yang bermarkas di Milton Keynes ini menampilkan salah satu performa paling dominan dalam sejarah F1 musim ini, dengan para pembalapnya memborong 21 kemenangan dari 22 balapan. Ia mengamankan kedua ... Read more »

PROMO Indomaret andamp Superindo Besok 29 November 2023: White Koffie Harga Khusus,Sensodyne Rp24.900

TRIBUN-BALI.COM – PROMO Indomaret & Superindo Besok 29 November 2023: White Koffie Harga Khusus, Sensodyne Rp24.900 Berikut ini adalah Katalog Promo Indomaret dan Superindo untuk besok hari Rabu, 29 November ... Read more »

Finsensius Mendrofa Masuk Tim Deputi Hukum TPN Ganjar - Mahfud, Begini Profilnya

Finsensius Mendrofa Masuk Tim Deputi Hukum TPN Ganjar – Mahfud, Begini Profilnya jpnn.com, JAKARTA – Pengacara Finsensius Mendrofa resmi ditunjuk menjadi Wakil Direktur Eksekutif Deputi Hukum Tim Pemenangan Nasional (TPN) ... Read more »

Indosat Caplok 300.000 Pelanggan MNC Play

Ilustrasi MNC Play KOMPAS.com – Operator seluler Indosat Ooredoo Hutchison (IOH atau Indosat) menyelesaikan proses akuisisi pelanggan PT MNC Kabel Mediacom (MNC Play) pada Senin (27/11/2023). Ada sebanyak 300.000 pelanggan ... Read more »

Pelawak Srimulat Eko Londo Meninggal Dunia, Sempat Alami Kecelakaan

Pelawak Srimulat Eko Londo Meninggal Dunia, Sempat Alami Kecelakaan Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air, Bunda. Pelawak yang tergabung di Srimulat, Eko Londo meninggal dunia di usia 66 ... Read more »
Top List in the World