Sosok Untung Cahyono,Khatib Salat Idul Fitri yang Ceramah Soal Pemilu Curang,Kini Memohon Maaf

TRIBUNNEWSMAKER.COM – Seorang khatib salat Idul Fitri di Bantul ditinggalkan jemaahya manakala isi ceramahnya menyinggung tentang kecurangan pemilu.

Khotib tampak menyentil salah satu paslon yang dianggap melakukan kecurangan dan mengaitkannya dengan salah satu ayat Al Quran.

Potongan video menjadi viral dan sosok khatib tersebut langsung meminta maaf ke publik.

Untung Cahyono di YouTube kerap memberikan tausiah atau ceramah di sejumlah tepat.

Banyak yang mengkaitkan Untung Cahyono ini dengan Universitas Ahmad Dahlan (UAD) karena disebut-sebut Untung adalah akademisi di kampus itu.

Kabid Humas dan Protokol UAD, Ariadi Nugraha dalam siaran persnya memberikan klarifikasi.

“Dalam beberapa postingan yang beredar di media sosial, terdapat komentar-komentar yang mencatut nama Universitas Ahmad Dahlan (UAD) sebagai institusi yang terkait dengan Dr. Untung Cahyono, M.Hum,” ujarnya.

Untung Cahyono, sendiri memang pernah menjadi bagian dari Universitas Ahmad Dahlan (UAD) sebagai Dosen Tamu atau Dosen Tidak Tetap Al Islam Kemuhammadiyahan (AIK) di Lembaga Pengembangan Studi Islam (LPSI) yang berakhir pada tahun 2022.

“Saat ini yang bersangkutan sudah tidak aktif mengajar di Universitas Ahmad Dahlan (UAD),” terangnya.

Ariadi menegaskan bahwa terkait isi materi ceramah yang disampaikan tidak ada kaitannya secara langsung dengan UAD sebagai institusi yang pernah menjadi tempat Dr. Untung bekerja.

sosok untung cahyono,khatib salat idul fitri yang ceramah soal pemilu curang,kini memohon maaf

Momen jemaah di Bantul bubar saat khatib ceramah menyinggung soal politik kecurangan pemilu. (IST)

Minta maaf

Akhirnya meminta maaf Untung Cahyono, khatib salat Id di Lapangan Tamanan, Banguntapan, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakara (DIY).

Karena khotbahnya menyinggung Pemilu saat Salat Idulfitri, Untung Cahyono menjadi sorotan.

Usai pertemuan tertutup dengan Pengurus Hari Besar Islam (PHBI) Tamanan, Bantul, Sabtu (13/4/2024), permintaan maaf tersebut disampaikan Untung .

“Kami dengan tegas memohon maaf apa yang sudah membuat warga menjadi mungkin terganggu dengan pandangan kami,” kata Untung dalam video yang beredar.

Untung mengatakan secara pribadi dia hanya lah manusia biasa. Untung berjanji akan lebih berhati-hati lagi ketika berbicara di depan umum.

“Supaya kami lebih berhati-hati khususnya ketika berbicara di depan forum yang bisa jadi memang forumnya berbeda apalagi jemaahnya besar.

Kan kita tidak tahu persepsi masing-masing,” kata dia.

Untung mengatakan dia akan instropeksi dan muhasabah diri imbas kejadian ini.

“Saya tegaskan perlu introspeksi dan koreksi diri. Muhasabah ketika apa yang saya sampaikan itu jadi persoalan,” ungkapnya.

sosok untung cahyono,khatib salat idul fitri yang ceramah soal pemilu curang,kini memohon maaf

Untung Cahyono, khatib yang viral karena ceramah membahas isu kecurangan Pemilu, saat ditemui di sebuah rumah makan di Banguntapan, Bantul, Sabtu (13/4/2024). (KOMPAS.COM/MARKUS YUWONO)

Kronologi kejadian

Video tersebut diunggah oleh akun Instagram @ekosupraptowibowo pada Rabu (10/4/2024) dengan caption yang menggambarkan momen ketika jemaah Salat Idul Fitri meninggalkan tempat ibadah setelah khatib menyentuh isu pemilu.

“Momen jamaah Salat Id Lapangan Tamanan Banguntapan Bantul DIY walkout begitu khotib menyinggung #pemilu dan menyebut nama Pak @jokowi,” tulisnya.

Dalam video berdurasi 8 menit 35 detik tersebut tampak khotib tengah berceramah di hadapan para Jemaah Salat Id.

Sang khotib membahas mengenai politik khususnya pada Pemilu Presiden yang diselenggarakan pada 14 Februari 2024 lalu.

Khotib tampak menyentil salah satu paslon yang dianggap melakukan kecurangan dan mengaitkannya dengan salah satu ayat Al Quran.

Khotib juga memberikan penekanan-penekanan dan menyebut sejumlah nama dalam ceramahnya tersebut.

sosok untung cahyono,khatib salat idul fitri yang ceramah soal pemilu curang,kini memohon maaf

Untung Cahyono, khatib salat Id di Lapangan Tamanan, Banguntapan, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakara (DIY). (IST)

“Kecurangan dalam pemilu yang terburuk dalam sejarah Indonesia,” ucap khatib.

“Yang sering disebut terjadi secara terstruktur, masif, dan sistematis,”

“Hal tersebut terkait dengan perilaku Joko Widodo sebagai Presiden RI,” imbuhnya.

Khatib lalu meminta masyarakat yang memilih salah satu palson di Pilpres 2024 untuk segera bertaubat.

“Sebab itu mereka yang dahulu merasa sebagai pemilihnya sebaiknya Isthigfar, karena pemilihannya telah mengecewakan banyak pihak,” katanya.

Melalui kolom komentar tampak pengunggah menuliskan keterangan:

@ekosupraptowibowo “Catatan: ini benernya saya ga pny niatan ngerekam khutbah. Cmn pas nadanya mulai … melenceng dari pakem khutbah Salat Id, maka saya rekam aja deh. Kayaknya bakal unik … lha bener. Frontal bener. Tapi ya sudahlah. Mungkin memang sudah calculated. Hanya saja reaksi jamaah yg spontan teriak2 dan walkout rasanya ga diduga bapak e.

Anyway, awal dr khutbah ini premisnya bagus. Kurang lebih, “Kita baru menghadapi peristiwa yg memecah umat. Pemilu” .. tak kira khutbahnya akan menyatukan. Lah malah lebih memecah lagi.”

sosok untung cahyono,khatib salat idul fitri yang ceramah soal pemilu curang,kini memohon maaf

Jemaah salat Idul Fitri meninggalkan khatib yang ceramah soal kecurangan pemilu. (Instagram)

Unggahan tersebut kemudian viral di media sosial dimana isi ceramah khotib di momen Idul Fitri ini menjadi kurang tepat lantaran membahas Pemilu.

Diketahui dalam video tampak sejumlah jamaah tak hanya memilih untuk membubarkan diri, diantara mereka terdengar berteriak meneriaki khotib yang tengah membacakan ceramahnya.

Video yang merekam jemaah walk out meninggalkan lokasi Salat Idul Fitri atau salat Ied viral di media sosial.

Bukan tanpa alasan, pasalnya jemaah merasa kecewa dengan isi khobat khatib yang malah membahas permasalahan politik.

OTHER NEWS

23 minutes ago

Peter Dutton reveals intent to cut migration and support first-home buyers

23 minutes ago

How relevance deprivation syndrome has liberated me in my retirement

23 minutes ago

'Let Them Be Kids': New youth campaign tackles dangers of social media

23 minutes ago

Video: Candid Aussie reveals surprise job that pays $50 an hour - and only requires one week of training and no degree

24 minutes ago

Boxing-Usyk beats Fury to become undisputed heavyweight champ

24 minutes ago

Simbine registers fastest 100m of season, Lyles superb in 150m

24 minutes ago

Irish business tycoon and rugby record breaker Tony O'Reilly dies at 88

28 minutes ago

Golden girl! Cate Blanchett stuns in a puffy metallic gown as she attends Cannes Film Festival - before getting a four-minute standing ovation for new film Rumours

28 minutes ago

Sam Kerr wins fifth straight WSL title with Chelsea - as Mary Fowler endures public heartbreak

28 minutes ago

Texas Gov. Greg Abbott pledges to keep bussing migrants to NYC: ‘Mayor Adams needs something to do’

28 minutes ago

Actress Lucy Punch will reunite with Dame Joanna Lumley for Motherland spin-off

28 minutes ago

Shane Lowry ties major-championship scoring record with 62 and makes biggest move on Moving Day at 2024 PGA Championship

28 minutes ago

‘Emilia Pérez' Review: Leading Lady Karla Sofía Gascón Electrifies in Jacques Audiard's Mexican Redemption Musical

28 minutes ago

Six of the best: Manchester City’s mainstays who have gone distance

28 minutes ago

Dublin’s hopes broken by Eoin Cody’s saving grace as Kilkenny get back on track

29 minutes ago

Streep, Gerwig shine on Cannes red carpet

30 minutes ago

Tyson Fury accuses judges of helping Oleksandr Usyk win because Ukraine is ‘at war’

31 minutes ago

Police arrest suspect in 1989 cold case killing of 78-year-old Pennsylvania woman

32 minutes ago

Revered Chicago candy shop makes People magazine's summer travel bucket list

35 minutes ago

Video: Inside Cristiano Ronaldo's arrival for Oleksandr Usyk's historic victory over Tyson Fury... as the football star is welcomed by Saudi Arabia officials before taking his ringside seat

36 minutes ago

'Whether they're from Donegal or Senegal, it makes no difference': A night at the Lighthouse café

36 minutes ago

RA_17MAY24_FLV_WILLIAMS_IS_CLEAR_FAVOURITE_FOR_GOALKEEPER_OF_THE_SEASON_16-9.mp4

37 minutes ago

Hepatitis A case reported at Beverly Hills Whole Foods

37 minutes ago

Chelsea vs. AFC Bournemouth, Premier League: Preview, team news, how to watch

37 minutes ago

The Look Ahead: May 17, 2024

37 minutes ago

Should Your Engine Be Hot Or Cold When You Check Oil Levels?

38 minutes ago

HISD, Cy Fair ISD and Spring Branch ISD give updates on status of their schools

41 minutes ago

MCoBeauty founder Shelley Sullivan 'abruptly' splits from husband Anthony seven years after lavish wedding

42 minutes ago

Lok Sabha polls: Kharge accuses PM Modi of ‘provoking’ people, calls on ED to take action

42 minutes ago

World-first live remote muster by drone at Beef Australia 2024 a sign of thing to come for cattle industry

43 minutes ago

Depleted Bristol beat Harlequins in thriller as both teams miss semi-finals spots

43 minutes ago

Best beach cover ups: sarongs, kaftans and more

43 minutes ago

Does servicing outside your dealership void your warranty?

43 minutes ago

Rep. Ritchie Torres talks lithium-ion battery safety legislation

43 minutes ago

After five years, three bridges and two floods, a permanent Mersey River crossing is now open

43 minutes ago

Shane Lowry ties major championship record, shoots 9-under 62 at the PGA

43 minutes ago

Donald Trump attends youngest son's graduation

43 minutes ago

Pittsburgh Penguins' Mike Sullivan to coach U.S. Olympic men's hockey team in 2026

45 minutes ago

‘The Balconettes’ Review: A Very Bloody, Somewhat Didactic, Game – Cannes Film Festival

45 minutes ago

Will Quebec’s forest fire season be as bad as it was last year?

Kênh khám phá trải nghiệm của giới trẻ, thế giới du lịch