Tidak semua tentu bisa dilakukan secara robot, jadi ada kelemahannya kalau jaringan yang dioperasi terlalu besarJakarta (ANTARA) – Dokter Ahli Bedah Robotik RSUP Dr. Hasan Sadikin Bandung Reno Rudiman mengatakan robotic surgery mulai populer di dunia medis untuk keperluan bedah pasien obesitas dalam menurunkan berat badan.
“Operasi apa saja yang bisa dilakukan robotic surgery?, salah satunya pembedahan bariatrik yang saat ini mulai populer, yaitu untuk menurunkan berat badan pasien obesitas,” kata Reno Rudiman yang diwawancara via Zoom di Jakarta, Kamis.
Ia mengatakan cara pembedahan melalui bantuan alat robotik atau robotic surgery dikendalikan menggunakan console di tangan dokter bedah sebagai remote jarak jauh. Mesin akan menerjemahkan setiap gerakan tangan pembedah ke lengan robot di tubuh pasien.
Ia mengatakan gerakan robot sangat akurat dan presisi sebab tremor tangan dokter bedah dapat diabsorbsi sehingga gerakan instrumen tetap stabil. Robotik juga membuat posisi operator lebih ergonomis, sehingga tidak melelahkan untuk operasi yang memakan waktu lama.
Robot bedah juga memiliki kemampuan menangani bedah digestif di saluran pencernaan, pengangkatan kantung empedu dan usus buntu, potongan usus besar pada kasus tumor, reseksi, pankreas, liver, limpa,” ujarnya.
Baca juga: 80 dokter Indonesia dilatih kendalikan robot bedah jarak jauh
Pada bedah thoraks atau rongga dada, kata Reno, meliputi pemulihan sakit jantung, dan paru. Selain itu, robotic surgery juga bisa menangani bedah urologi, seperti pada ginjal, kantung kencing, dan prostat.
“Bahkan kalau kanker prostat di Amerika Serikat itu sudah standarnya harus dengan robot, karena sangat sulit dijangkau dengan pembedahan biasa. Sedangkan lengan robot bisa masuk ke daerah yang sulit dan sangat presisi mengangkat prostat yang kena kanker,” ujarnya.
Pada bidang bedah kandungan ginekologi, robot tersebut mampu menangani pasien dengan kasus myoma, kista indung telur, hingga permasalahan varium, kata Reno menambahkan.
Reno menambahkan, hingga saat ini tidak semua penyakit mampu dijangkau robot. Misalnya, pasien dengan kondisi jaringan yang dioperasi terlalu besar ukurannya, banyak perlengketan bekas operasi sebelumnya, terdapat komorbid penyakit paru atau jantung.
“Tidak semua tentu bisa dilakukan secara robot, jadi ada kelemahannya kalau jaringan yang dioperasi terlalu besar percuma dengan robot karena luka yang besar,” katanya.
Salah satu kondisi luka besar yang dimaksud, seperti operasi sesar pada ibu hamil. “Makanya suka ada yang tanya, apakah robot juga bisa untuk operasi sesar?, kan kita harus mengeluarkan bayi yang demikian besar. Sulit kalau gunakan robot,” ujarnya.
Baca juga: Proyek robotic surgery hadapi tantangan kepercayaan hingga biaya
Menurut Reno bedah menggunakan robot pada ibu hamil berisiko memicu trauma di tubuh pasien, sebab perlu rongga untuk memasukkan gas ke dalam perut atau dada untuk melihat ruang di mana bayi berada. “Biasanya dikembungkan dengan gas,” ujarnya.
Robot bedah di Indonesia saat ini tersedia secara terbatas, di antaranya dimiliki RS Hasan Sadikin Bandung bernama Robot Sina hasil impor dari Iran, RS Bunda bernama Robot Da Vinci, dan di RSUP Dr Sardjito Yogyakarta.
Saat ini Kementerian Kesehatan sedang melakukan pengembangan proyek robotic surgery melalui pelatihan dokter bedah, penyediaan payung hukum, hingga mekanisme pendanaan.
Proyek yang dimulai sejak 2020 tersebut ditargetkan rampung dan mulai diimplementasikan paling lambat 2025 di Indonesia sebagai bagian dari transformasi kesehatan dalam menjangkau layanan hingga pelosok.
Baca juga: Bedah jarak jauh robotik di Indonesia dimulai 2025
Baca juga: Perkembangan “robotic surgery” perlu diimbangi dokter ahli mumpuni
Pewarta: Andi Firdaus
Editor: Arief Mujayatno
COPYRIGHT © ANTARA 2022
News Related
-
Bursa saham AS, Wall Street. NEW YORK, KOMPAS.com – Tiga Indeks utama bursa Amerika Serikat atau Wall Street ditutup menguat pada perdagangan Senin (15/8/2022), setelah sempat dibuka melemah. Indeks Dow Jones Industrial Average menguat 151,39 poin atau 0,45 persen menjadi ditutup pada 33.912,44, kemudian S&P 500 menguat 0,4 persen menjadi ...
See Details:
Wall Street Kompak Menguat
-
Proses adaptasi Gabriel Jesus dengan Arsenal di musim 2022/23 ini, nampaknya tak berjalan lama lantaran dirinya sudah mampu menunjukkan ketajaman saat membantu mengalahkan Leicester City dengan skor 4-2. Gabriel Jesus | Julian Finney/GettyImages Pada pekan kedua kompetisi Liga Inggris itu, Jesus benar-benar memperlihatkan kontribusinya secara positif. Tak hanya mencetak dua ...
See Details:
Berhasil Tunjukkan Ketajaman di Arsenal, Zinchenko Beri Pujian untuk Gabriel Jesus
-
Suasana jelang upacara HUT ke-77 RI di Jalan Merdeka Barat, Jakarta pada Sabtu (13/8). Foto: Iqbal Firdaus/kumparan Sehari menjelang peringatan HUT ke-77 RI, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi melemah pada perdagangan Selasa (16/8). Sebelumnya pada perdagangan Senin (15/8), IHSG ditutup melemah 36 poin atau sebesar 0,5 persen ke level ...
See Details:
Jelang HUT ke-77 RI, IHSG Diprediksi Melemah
-
Ilustrasi penganiayaan anak-anak. JAKARTA, KOMPAS.com – Wakil Kepala Sekolah Bidang Kesiswaan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 1 Jakarta Siti Hajar membenarkan salah satu guru pelajaran olahraga berinisial HT menganiaya murid yang berinisial RH (18). Menurut Siti Hajar, penganiayaan itu bermula dari adanya laporan kasus perundungan di sekolah tersebut. Siti berujar ...
See Details:
Guru SMKN 1 Jakarta Diduga Aniaya Murid, Wakil Kepsek: Karena Ada Laporan Perundungan Adik Kelas
-
Ilustrasi beras Sentra Ramos Bulog JAKARTA, KOMPAS.com – Kementerian Pertanian (Kementan) mengklaim Indonesia sudah tidak mengimpor beras medium seiring pasokan beras dalam negeri yang melimpah. Kepala Biro Humas dan Informasi Publik Kementerian Pertanian (Kementan) Kuntoro Boga Andri mengatakan, Indonesia saat ini sudah bisa mencukupi kebutuhan beras untuk pasar konsumsi. “Bahkan ...
See Details:
Kementan: Indonesia Sudah Tidak Lagi Impor Beras untuk Pasar Konsumsi
-
Ekonomi Cina Suram, Angka Pengangguran Muda Cetak Rekor Tertinggi Ekonomi Cina menunjukkan tanda-tanda yang semakin suram. Kinerja konsumsi dan manufaktur di ekonomi terbesar kedua dunia ini turun pada Juli. Tingkat pengangguran kaum muda bahkan mencetak rekor tertinggi. Indikator perekonomian yang memburuk ini terjadi di tengah ambruknya sektor properti dan pembatasan ...
See Details:
Ekonomi Cina Suram, Angka Pengangguran Muda Cetak Rekor Tertinggi
-
Hujan lebat berangin berpeluang terjadi di sejumlah provinsi (ANTARA) Jakarta (ANTARA) – Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperingatkan potensi hujan lebat di sejumlah wilayah Indonesia termasuk beberapa provinsi di Sumatera, Jawa dan Kalimantan. Dalam peringatan dini cuaca yang dikutip dari situs BMKG dari Jakarta, Selasa, daerah yang berpotensi mengalami ...
See Details:
BMKG peringatkan potensi hujan lebat sejumlah wilayah Indonesia
-
Ilustrasi Mobile Banking. Foto: Shutterstock Kabar baik bagi para nasabah. Mulai hari ini, biaya transfer antarbank di Bank Indonesia Fast Payment atau BI Fast hanya Rp 77, dari sebelumnya Rp 2.500. Program yang berlangsung selama dua hari ini, yakni 16-18 Agustus 2022 dilakukan dalam rangka menyambut Hari Kemerdekaan ke-77 Republik ...
See Details:
Kabar Baik! Mulai Hari Ini Biaya Transfer Antarbank di BI Fast Cuma Rp 77
-
Ilustrasi Mobile Banking. Foto: Shutterstock Kabar baik bagi para nasabah. Mulai hari ini, biaya transfer antarbank di Bank Indonesia Fast Payment atau BI Fast hanya Rp 77, dari sebelumnya Rp 2.500. Program yang berlangsung selama dua hari ini, yakni 16-18 Agustus 2022 dilakukan dalam rangka menyambut Hari Kemerdekaan ke-77 Republik ...
See Details:
Ekonomi RI Tumbuh 5,44 Persen, KSP: Didorong Industri Pengolahan
-
Ilustrasi Mobile Banking. Foto: Shutterstock Kabar baik bagi para nasabah. Mulai hari ini, biaya transfer antarbank di Bank Indonesia Fast Payment atau BI Fast hanya Rp 77, dari sebelumnya Rp 2.500. Program yang berlangsung selama dua hari ini, yakni 16-18 Agustus 2022 dilakukan dalam rangka menyambut Hari Kemerdekaan ke-77 Republik ...
See Details:
Foto: Juventus Kalahkan Sassuolo 3-0
-
-
Ilustrasi Mobile Banking. Foto: Shutterstock Kabar baik bagi para nasabah. Mulai hari ini, biaya transfer antarbank di Bank Indonesia Fast Payment atau BI Fast hanya Rp 77, dari sebelumnya Rp 2.500. Program yang berlangsung selama dua hari ini, yakni 16-18 Agustus 2022 dilakukan dalam rangka menyambut Hari Kemerdekaan ke-77 Republik ...
See Details:
BNPT Dorong Penguatan Deradikalisasi Napiter
-
Ilustrasi Mobile Banking. Foto: Shutterstock Kabar baik bagi para nasabah. Mulai hari ini, biaya transfer antarbank di Bank Indonesia Fast Payment atau BI Fast hanya Rp 77, dari sebelumnya Rp 2.500. Program yang berlangsung selama dua hari ini, yakni 16-18 Agustus 2022 dilakukan dalam rangka menyambut Hari Kemerdekaan ke-77 Republik ...
See Details:
Daftar Wilayah di Lampung Mengalami Cuaca Ekstrem Pagi Hingga Malam, Simak!
-
Ilustrasi Mobile Banking. Foto: Shutterstock Kabar baik bagi para nasabah. Mulai hari ini, biaya transfer antarbank di Bank Indonesia Fast Payment atau BI Fast hanya Rp 77, dari sebelumnya Rp 2.500. Program yang berlangsung selama dua hari ini, yakni 16-18 Agustus 2022 dilakukan dalam rangka menyambut Hari Kemerdekaan ke-77 Republik ...
See Details:
Ciri-ciri Orang yang Percaya Diri, Dilihat dari Pemikiran dan Perilaku
OTHER NEWS
Seiring berkembangnya Korean wave, trend K-beauty juga menjadi salah satu hal yang banyak diminati oleh para beauty lovers di berbagai belahan dunia. Bahkan tak jarang banyak orang yang tertarik untuk ...
Read more »
Jenis bencana terbanyak ialah hidrometeorologi seperti banjir. Jakarta: Lebih dari dua ribu bencana terjadi di Indonesia selama Januari hingga medio Agustus 2022. Jenis bencana terbanyak ialah hidrometeorologi seperti banjir. “Tercatat ...
Read more »
Jamaah haji sujud syukur sebagai rasa syukur usai tiba di Bandara Internasional Juanda Surabaya. (ANTARA/Umarul Faruq) Jakarta (ANTARA) – Beberapa berita humaniora mendapatkan perhatian pembaca mulai dari Satgas Penanganan COVID-19 ...
Read more »
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan berfoto bersama anggota Paskibraka tingkat Provinsi DKI Jakarta yang bertugas mengibarkan bendera pada 17 Agustus 2022, Balai Kota Jakarta, Senin (15/8/2022). (ANTARA/HO Pemprov DKI Jakarta) ...
Read more »
Ilustrasi (Pexels) Jakarta (ANTARA) – Bulan Agustus menjadi bulan istimewa bagi rakyat Indonesia karena merayakan Hari Kemerdekaan yang diperingati setiap tanggal 17 Agustus, apa saja yang bisa anda lakukan untuk ...
Read more »
Ada Sinyal Kencang Harga BBM Bakal Naik Lagi, Pemerintah Siapkan Bansos KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Harga bahan bakar minyak (BBM) menjadi isu hangat yang ramai diperbincangkan masyarakat beberapa waktu terakhir. Pasalnya, Pemerintah ...
Read more »
Elvis Presley REPUBLIKA.CO.ID, MEMPHIS — Pada 16 Agustus 1977, raja rock and roll dunia Elvis Presley menghembuskan nafas terakhirnya. Ia berusia 42 tahun ketika tutup usia di rumahnya di Memphis, Tennessee, ...
Read more »
KIA Optimis Bisa Jual Ratusan Unit Mobil Selama GIIAS 2022, Empat Hari Pameran SPK Tembus Segini KIA Carens hadir di GIIAS 2022 Wisnu/GridOto.com KIA Optimis Bisa Jual Ratusan Unit Mobil ...
Read more »
TRIBUNTRENDS.COM – Viral seorang gadis merasakan sesak saat bernapas ketika sedang tidur. Ia merasa seram dan menganggap itu gangguan makhluk halus. Penasaran, gadis ini kemudian memberanikan diri memasang kamera CCTV ...
Read more »
Ilustrasi – Suasana gedung pusat perkantoran dan bisnis di Jakarta yang latar belakang langit Jakarta yang cerah berawan. (ANTARA/Dewa Ketut Sudiarta Wiguna/aa.) Jakarta (ANTARA) – Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika ...
Read more »
Dua Komisioner Komnas HAM Mohammad Choirul Anam (keempat kiri) dan Beka Ulung Hapsara (kelima kiri) menyampaikan keterangan pers usai meninjau tempat kejadian perkara di rumah dinas mantan Kadiv Propam Polri ...
Read more »
Warga melaksanakan Shalat Jumat di Masjid Abdul Rahman, Kabul, Afghanistan, Jumat (29/7/2022). Afghanistan, menurut Kelompok Tanggap Krisis Global dari Sekretaris Jenderal PBB, menjadi salah satu dari sembilan negara yang beresiko ...
Read more »
Jumlah Polisi yang Diduga Tidak Profesional Tangani Kasus Kematian Brigadir J Bertambah jpnn.com, JAKARTA – Jumlah anggota Polri yang diduga melanggar kode etik ketika melakukan pengusutan kasus penembakan Brigadir Nofryansah ...
Read more »
Tugu Titik Nol Medan Diratakan dengan Tanah, Bobby Nasution Ternyata Tetap Mau Bangun Tugu, Bedanya? sumut.jpnn.com, MEDAN – Wali Kota Medan Muhammad Bobby Afif Nasution mengaku akan membangun kembali tugu ...
Read more »
Seorang petugas polisi Jepang mabuk, tertidur di jalan. Tokyo: Seorang petugas polisi Jepang mabuk, tertidur di jalan. Tidak hanya itu, dia juga kehilangan dokumen investigasi yang berisi rincian pribadi sekitar ...
Read more »
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca di wilayah Jakarta hujan sedang sepanjang siang hari. Diperkirakan akan berawan di malam hari. Selain itu, BMKG juga mengeluarkan peringatan dini bagi ...
Read more »
Warga diminta tetap waspada dengan potensi banjir. Jakarta: Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan prakiraan cuaca DKI Jakarta pada Selasa, 16 Agustus 2022. Ibu Kota diramal cerah berawan pada ...
Read more »
Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto (bawah) menyampaikan pidato kebangsaan saat deklarasi koalisi antara Partai Gerindra dan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dalam Rapimnas Gerindra di SICC, Sentul, Kabupaten Bogor, Jawa ...
Read more »
TRIBUNNEWSMAKER.COM – Pengacara keluarga Brigadir J, Kamaruddin Simanjuntak, membeberkan isi chat Putri Candrawathi ke adik Brigadir J. Kamaruddin juga membongkar kejadian di Magelang sebelum Brigadir J tewas. Isi chat istri Ferdy ...
Read more »
TRIBUN-MEDAN.com – Ada 2 misi yang direncanakan mantan Kadiv Propam Polri Irjen Pol Ferdy Sambo dalam kasus pembunuhan terhadap Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J. Dari dua misi itu, ...
Read more »
TRIBUNNEWSMAKER.COM – Detik-detik pilu seorang ayah meninggal dunia ketika dalam perjalanan menuju acara pernikahan anaknya diunggah di akun Instagram @ini_polisi pada Minggu 14 Agustus 2022. Insiden tersebut terjadi di kawasan ...
Read more »
TRIBUNNEWSMAKER.COM – Pada awal Agustus 2022 lalu, viral sosok wanita asal Thailand bernama Nat Pattheema. Nat Pattheema viral setelah membuat iklan lowongan kerja mencari ‘gundik’ untuk melayani suaminya. Tak hanya ...
Read more »
Konflik Taiwan vs Cina Meningkatnya ketegangan geopolitik di antara Cina dengan Taiwan, usai Ketua DPR Amerika Serikat (AS) Nancy Pelosi mengunjungi Taipei, ternyata berpotensi memberikan dampak signifikan terhadap perekonomian Indonesia. ...
Read more »
Ilustrasi tarif ojol naik. 1. Sederet Dampak Kenaikan Tarif Ojol: Inflasi Tinggi hingga Tambah Macet Pemerintah berencana menaikkan tarif ojek online (ojol) mulai 29 Agustus, mundur dari rencana semula yakni ...
Read more »
Jakarta, IDN Times – Pengelolaan keuangan yang baik guna mencapai kemerdekaan finansial saat ini hampir menjadi tujuan generasi muda. Namun, hal itu nyatanya tidaklah mudah karena banyaknya kesalahan yang kerap ...
Read more »
TRIBUNKALTIM.CO -� Inilah data Update Virus Corona Indonesia hari ini, jumlah kasus baru dan pasien meninggal. Berdasarkan ddata Update Virus Corona Indonesia hari ini, kasus baru positif Covid-19 atau corona ...
Read more »
Menjelang peringatan HUT RI, kita perlu mengingat kembali para tokoh yang turut menyukseskan proklamasi kemerdekaan Indonesia 77 tahun lalu. Salah satu tokoh yang begitu dikenal yaitu Sayuti Melik. Sayuti Melik ...
Read more »
Proses mediasi kasus pencurian cokelat di Alfamart. Foto: Dok. Istimewa Kasus dugaan pengancaman terhadap pegawai Alfamart Sampora, Cisauk, Tangerang Selatan, berakhir damai. Kapolres Tangerang Selatan, AKBP Sarly Sollu, mengatakan pihak ...
Read more »
Uang dapat membeli apa pun dan membuat segalanya menjadi mungkin. (Depositphotos) Uang dapat membeli apa pun dan membuat segalanya menjadi mungkin. Karenanya, banyak orang melakukan apa pun demi mendapatkan uang. ...
Read more »
PT Pupuk Indonesia bersama ID Food melakukan panen raya perdana tebu dalam program Makmur di Kabupaten Subang, Jawa Barat, Senin (16/8/2022). Peningkatan produktivitas tercatat mencapai 72 persen setelah petani mendapatkan ...
Read more »
Masuk Usia 45 Tahun, Pasar Saham Indonesia Masih Menjadi Pilihan Investasi Menarik KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Di usia yang telah mencapai 45 tahun, pasar modal Indonesia diisi oleh ratusan perusahaan yang tercatat ...
Read more »
TRIBUNNEWSBOGOR.COM — Komnas HAM mendatangi rumah dinas Ferdy Sambo di Duren Tiga yang menjaddi Tempat Kejadian Perkara (TKP) pembunuhan Brigadir J. Para anggota Komnas HAM ini mengecek semua detil yang ...
Read more »
Vivo Y77e 5G. [Vivo] Suara.com – Vivo diam-diam meluncurkan ponsel mid-range baru yang disebut Vivo Y77e 5G. Ponsel ini menjadi pelengkap dari Vivo Y77 5G yang diluncurkan pada Juli lalu. ...
Read more »
Juergen Klopp (belakang) memeluk Fabio Carvalho (depan) seusai laga penutup pekan kedua Liga Inggris 2022-2023 yang mempertemukan Liverpool vs Crystal Palace di Stadion Anfield, Selasa (16/8/2022) dini hari WIB. Hasil ...
Read more »
TRIBUN-MEDAN.com – Sedang geger terkait kasus viral yang menunjukkan seorang karyawan Alfamart diancam UU ITE oleh seorang konsumen sembari membawa pengacaranya. Hal ini terjadi karena karyawa Alfamart memergoki sang konsumen ...
Read more »
Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto dan Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa di kantor Kemenhan, Jakarta, Senin (15/8/2022). Prabowo menerima 4 bintang kehormatan dari Panglima TNI dan tiga kepala staf angkatan. ...
Read more »
Pak Gledek Datang, Ruben Onsu Menangis jpnn.com, JAKARTA – Presenter Ruben Onsu menangis saat bertemu dengan pria bernama Pak Gledek dalam program Brownis di Trans TV. Pak Gledek merupakan salah ...
Read more »
Bintang film Hong Kong Louis Koo (51) hadir di karpet merah Festival Film Internasional Beijing yang digelar pada Sabtu (13/8) lalu. Dia melintas di karpet merah menenteng helm futuristis di ...
Read more »
Daftar Prakerja Gelombang 41 Di Prakerja.go.id Belum Ditutup, Insentif Rp 3,55 Juta KONTAN.CO.ID – Jakarta. Masih ada kesempatan untuk mendapatkan insentif Kartu Prakerja senilai Rp 3,55 juta. Pendaftaran Kartu Prakerja ...
Read more »
Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria saat ditemui di sekitar Stasiun Tebet, Jakarta Selatan, Rabu (13/7/2022). JAKARTA, KOMPAS.com – Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria mengingatkan seluruh warga ...
Read more »