ASUS Kenalkan Jajaran Produknya untuk B2B di Ajang Solution Day

asus kenalkan jajaran produknya untuk b2b di ajang solution day

ASUS Solution Day.

ASUS Indonesia menggelar ASUS Solution Day pada hari Selasa, 27 Februari 2024 di  Hotel Shangri-La Jakarta, Jakarta Pusat.

Acara bertajuk Beyond Boundaries: Discovering the Next Wave of Technology ini menampilkan jajaran produk komersial ASUS yang menyasar sektor business to business (B2B).

Dalam acara ini, ASUS membawa 10 mitra Independent Software Vendor (ISV) yang menggunakan produk-produk komersial ASUS dalam menjalankan bisnisnya.

Para pengunjung acara dapat melihat presentasi solusi dari ASUS & ISV serta berdiskusi langsung dengan para ahli.

Adapun produk-produk ASUS yang dipamerkan terdiri dari server, workstation, ProArt ecosystem, Expert WiFi router, hingga produk terpanas yang baru saja diluncurkan saat CES 2024 awal tahun lalu, ASUS NUC.

Kris Ardianto, OPBG Business Development Manager ASUS Indonesia mengatakan, “Seiring dengan majunya ekonomi Indonesia, permintaan akan solusi teknologi semakin tinggi, terutama di segmen business to business. Maka dari itu, ASUS ingin memenuhi kebutuhan para pelaku industri SMB dan enterprise lewat produk-produk kami.” ujarnya.

“Melalui Solution Day ini juga, kami berniat memperkenalkan lebih jauh sektor commercial ASUS yang fokus menawarkan solusi bisnis yang cepat, fleksibel, dan cerdas agar dapat membantu organisasi membuat pilihan yang tepat untuk sukses,” sambungnya.

ASUS Solution Day diharapkan dapat menjadi gerbang pertama bagi para decision maker yang mencari cara untuk tetap unggul dalam lanskap yang kompetitif dengan menyediakan solusi komprehensif yang disesuaikan untuk berbagai sektor, termasuk FSI, manufaktur, pendidikan, pemerintahan, dan lainnya.

Selain produk konsumernya, ASUS akan terus mengembangkan teknologi in-house kelas dunia dan solusi kustom untuk bisnis yang memungkinkan semua mitranya di seluruh dunia mencapai tujuan mereka ke depannya.

News Related

OTHER NEWS

Ketua TPN Minta Kampanye Ganjar-Mahfud Dipenuhi Lautan Manusia

Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Presiden, Arsjad Rasjid ditemui di Jiexpo Kemayoran, Jakarta, Minggu (1/10/2023) sesaat sebelum penutupan Rakernas IV PDI-P. JAKARTA, KOMPAS.com – Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) ... Read more »

Hasil Survei Terakhir Jelang Kampanye Capres 2024,Prabowo Unggul versi 5 Lembaga,Ganjar di LPI

TRIBUN-TIMUR.COM – Hasil survei terbaru lembaga survei calon presiden-wakil presiden RI jelang kampanye terbuka. Dari tujuh lembaga survei, dominan unggulkan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming. Ketiga pasangan calon presiden kini berebut elektabilitas ... Read more »

Pecahkan Banyak Rekor, Red Bull Harus Bayar Mahal Pendaftaran F1 2024

Tim yang bermarkas di Milton Keynes ini menampilkan salah satu performa paling dominan dalam sejarah F1 musim ini, dengan para pembalapnya memborong 21 kemenangan dari 22 balapan. Ia mengamankan kedua ... Read more »

PROMO Indomaret andamp Superindo Besok 29 November 2023: White Koffie Harga Khusus,Sensodyne Rp24.900

TRIBUN-BALI.COM – PROMO Indomaret & Superindo Besok 29 November 2023: White Koffie Harga Khusus, Sensodyne Rp24.900 Berikut ini adalah Katalog Promo Indomaret dan Superindo untuk besok hari Rabu, 29 November ... Read more »

Finsensius Mendrofa Masuk Tim Deputi Hukum TPN Ganjar - Mahfud, Begini Profilnya

Finsensius Mendrofa Masuk Tim Deputi Hukum TPN Ganjar – Mahfud, Begini Profilnya jpnn.com, JAKARTA – Pengacara Finsensius Mendrofa resmi ditunjuk menjadi Wakil Direktur Eksekutif Deputi Hukum Tim Pemenangan Nasional (TPN) ... Read more »

Indosat Caplok 300.000 Pelanggan MNC Play

Ilustrasi MNC Play KOMPAS.com – Operator seluler Indosat Ooredoo Hutchison (IOH atau Indosat) menyelesaikan proses akuisisi pelanggan PT MNC Kabel Mediacom (MNC Play) pada Senin (27/11/2023). Ada sebanyak 300.000 pelanggan ... Read more »

Pelawak Srimulat Eko Londo Meninggal Dunia, Sempat Alami Kecelakaan

Pelawak Srimulat Eko Londo Meninggal Dunia, Sempat Alami Kecelakaan Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air, Bunda. Pelawak yang tergabung di Srimulat, Eko Londo meninggal dunia di usia 66 ... Read more »
Top List in the World