Inilah Makanan dan Minuman yang Memicu Terjadinya Penyakit Autoimun

inilah makanan dan minuman yang memicu terjadinya penyakit autoimun

Inilah Makanan dan Minuman yang Memicu Terjadinya Penyakit Autoimun

Bisnis.com, JAKARTA – Penyakit autoimun merupakan gangguan pada sistem kekebalan tubuh. Gangguan ini mengakibatkan pengaruh yang cukup besar terhadap pergerakan, dan sistem imunitas yang dimiliki manusia.

Sistem imunitas memiliki peran yang penting terhadap sistem kekebalan tubuh manusia. Perannya sangat besar untuk mendeteksi, melindungi, dan mencegah bakteri yang masuk ke dalam tubuh.

Dilansir dari personalabs.com, Senin (22/4/2024) sistem kekebalan tubuh menyerang sel tubuh atau entitas penyakit yang dapat terjadi. Hal ini yang membuat kondisi tubuh menurun dan memperburuk infeksi di dalam tubuh manusia.

Penelitian juga menghasilkan suatu jawaban yang memperkuat bahwa, sebagian besar penyakit autoimun bersifat multifaktorial, dan mengakibatkan pemicu genetik di lingkungan sekitar.

Namun, tahukah Anda bahwa autoimun dapat dipicu dari makanan yang dikonsumsi setiap hari? Dilansir dari welltheory, ada beberapa jenis makanan yang harus dihindari mencegah autoimun pada tubuh.

Simak beberapa jenis makanan dan minuman yang dapat memicu terjadinya penyakit autoimun, yaitu:

1. Biji-bijian

Biji-bijian tidak dianjurkan untuk dikonsumsi setiap harinya. Hal ini berakibat terjadinya kerusakan pada usus dan membuatnya menjadi pro-inflamasi. Jenis biji-bijian yang harus dihindari dan dikonsumsi secara berlebih adalah gandum, kedelai, bulgur, dan sebagainya.

2. Sayuran nightside

Bagi orang yang memiliki sistem imunitas yang rendah, kacang-kacangan tidak direkomendasikan untuk dikonsumsi secara berlebih. Hal ini mengakibatkan kebocoran dan meningkatkan permeabilitas pada usus. Jenis sayuran yang harus dihindari adalah  tomat, terong, paprika, dan sejenisnya.

Baca Juga : Tips Diet Penderita Autoimun, Cukup 4 Sehat 5 Sempurna

3. Daging merah

Daging merah menjadi sumber protein yang baik. Namun, perlu diketahui bahwa daging merah memiliki kadar lemak jenuh yang tinggi dan menghambat sistem peredaran darah dalam tubuh.

Hal lain yang memperjelas konsumsi daging merah harus dihindari adalah peningkatan sitokin pro-inflamasi. Sitokin merupakan protein kecil yang dapat mengontrol aktivitas sel kekebalan tubuh.

Jika dikonsumsi dalam jumlah yang banyak, lemak jenuh tersebut mengakibatkan peningkatan peradangan yang terjadi dalam tubuh.

Baca Juga : Duh, Orang Baik Lebih Rentan Kena Autoimun

4. Telur dan susu

Telur dan susu memiliki berbagai manfaat yang baik bagi tubuh. Namun, perlu diketahui bahwa konsumsi telur dan susu yang berlebihan akan berdampak pada peningkatan kolesterol dalam tubuh.

Lemak jenuh dan kolesterol ini yang menghambat, serta membuat sistem peradangan pada tubuh meningkat. Saat jumlah kolesterol dan lemak jenuh meningkat, sistem organ tidak dapat menjalankan peran sesuai fungsinya. Hal ini akan berdampak pada kesehatan seseorang.

5. Makanan manis

Makanan manis memiliki kadar gula yang berlebih dan mengakibatkan terjadinya diabetes, serta obesitas. Gula memiliki peran yang baik sebagai sumber energi, tetapi penggunaanya harus sesuai dengan takaran normal.

Pada studi di tahun 2019, konsumsi gula secara berlebih meningkatkan produksi TH17 (sel inflamasi). Hasil tersebut menjelaskan bahwa makanan manis dapat menyebabkan autoimun.

6. Kopi dan alkohol

Kopi dan alkohol merupakan jenis minuman yang memiliki dampak buruk bagi kesehatan. Jika dikonsumsi secara terus menerus, berdampak langsung terhadap kerusakan organ dan menyebabkan risiko terjadinya penyakit kronis.

Kedua jenis minuman tersebut akan meningkatkan peradangan pada usus yang mengakibatkan peningkatan bakteri usus jahat, yang memiliki efek pro-inflamasi. (Maharani Dwi Puspita Sari)

OTHER NEWS

26 minutes ago

Porto fined $1.6M by UEFA and threatened with one-season European ban over unpaid debts

26 minutes ago

Rory McIlroy's classy gesture to Brooks Koepka after LIV Golf star's US PGA win

26 minutes ago

Musiqa and mousica, the melodic similarities between the Arabic and Greek languages

26 minutes ago

PGA Championship 2024: Explaining the controversial rules decision that made things messy at Valhalla

27 minutes ago

Inter Milan owner warns over club's stability as loan expiry date looms

29 minutes ago

Video: Oleksandr Usyk weight announced incorrectly ahead of undisputed heavyweight title fight... with Tyson Fury boosted by a major weight advantage

29 minutes ago

DAN HODGES: Last chance saloon Sunak has bungled his bid to win over the Tory dissenters… if it really is the 'Change Election' then the Tories will be annihilated

29 minutes ago

PETER HITCHENS: Why does the BBC think it can scoff at the law when it comes to promoting drugs?

29 minutes ago

INSIDE WESTMINSTER: The growing trend of MPs aiming to hit their election fighting weight with a jab of fat-busting Ozempic - and how it's having some unfortunate side effects…

30 minutes ago

Adams and Hochul’s Brooklyn Marine Terminal deal is a win for NYC’s future

30 minutes ago

Canada and Trudeau go full Orwell behind anti-speech bill: Fear the Maple Curtain

32 minutes ago

NHS must listen to whistleblowers, says health secretary

32 minutes ago

Selena Gomez Wore 2 Glamorous Summer Dresses in Cannes

32 minutes ago

Chelsea and Emma Hayes find a stunning new way to celebrate the inevitable

32 minutes ago

The key games which helped Chelsea to the WSL title

32 minutes ago

Max Verstappen sees off McLaren challenge at Imola to match Ayrton Senna’s pole record

32 minutes ago

London bus destroyed after being engulfed by huge fire on suburban street

33 minutes ago

Yemen's Houthi rebels launch a missile that strikes an oil tanker in the Red Sea, US military says

35 minutes ago

Man, 27, fatally stabbed in St. Henri apartment building: Montreal police

38 minutes ago

Olivia Rodrigo sends fans wild and reunites with Lily Allen once again as the Smile hitmaker joins her on stage at the O2 for iconic duet

38 minutes ago

DR ELLIE CANNON: Was my sudden headache a trapped nerve - or something far worse?

38 minutes ago

Toxic truth about the online cyber sleuths: The disappearance of Madeleine McCann first launched the ghoulish era of the keyboard crime buster - but now it's having disastrous and even deadly consequences…

38 minutes ago

Gorgeous Oregon coast hotel with no TVs or WiFi that encourages guests to read its enormous selection of books and enjoy ocean views is sold to new owners who hint they'll modernize it

38 minutes ago

Renee's Bridget Jones is pictured for the first time with One Day's Leo as her hunky young lover! See our exclusive photos of the pair together on the set of the new movie

38 minutes ago

Lizzie Cundy cuts a glamorous figure in a plunging red gown as she joins Gladiators legend Kate Staples at an awards bash

38 minutes ago

Billie Eilish's team allegedly 'demanded' final approval of Los Angeles Magazine's cover photoshoot ahead of new album release

39 minutes ago

F1 Imola GP: Verstappen beats Piastri to pole

39 minutes ago

Fog delayed PGA Championship at Valhalla, where the cut is 1-under 141

39 minutes ago

The 10 Best Jeeps Ever Designed, Ranked

39 minutes ago

Graham Rowntree not thinking of play-off permutations after Munster’s bonus-point win at Edinburgh

39 minutes ago

The Mrs. defense: powerful men blaming their wives

39 minutes ago

Atlanta Falcons have a brutal opening stretch in 2024

39 minutes ago

Warning of foot-and-mouth disease threat in the Western Cape

39 minutes ago

Kaizer Chiefs hold onto MTN8 spot after Polokwane City draw – UPDATE

40 minutes ago

Bayern end season in third place after 4-2 loss at Hoffenheim

40 minutes ago

Ganna gets time-trial revenge on Pogacar to win Giro stage 14

43 minutes ago

Leverkusen beat Augsburg, complete unbeaten Bundesliga season

44 minutes ago

Lawsuit against Meta asks if Facebook users have right to control their feeds using external tools

44 minutes ago

Rudy Giuliani sings ‘New York, New York’ at birthday party before being served with court papers

44 minutes ago

Stars pay tribute to Dabney Coleman, actor who starred in 9 to 5 and Tootsie

Kênh khám phá trải nghiệm của giới trẻ, thế giới du lịch