Dede Sunandar Nyaris Dipolisikan Tak Bisa Bayar Utang,Sule Bantu Mepet Waktu: Biar Ada Efek Jera

TRIBUNJABAR.ID – Belum lama ini Sule membagikan cerita rekan komedian-nya, Dede Sunandar yang mengalami kisah pilu nyaris dipolisikan.

Dede Sunandar mengalami kejadian itu lantaran masalah keuangan.

Diketahui setelah gagal dalam Pileg 2024, Dede Sunandar ternyata terlilit banyak utang.

Ia bahkan hampir dipolisikan orang lantaran belum mampu membayar utangnya tersebut.

Di saat butuh pertolongan karena kondisi kepepet, akhirnya Dede Sunandar datang pada Sule untuk minta bantuan.

Sule akhirnya membantu meski ia sengaja memberi pertolongan mepet waktu agar Dede Sunandar sadar pada kesalahannya.

“Ini bukan buka aib ya, kemarin itu Dede dateng ke tempat syuting. Habis itu dia berkaca-kaca kan, ngomong ‘Pak tolongin’, emang dia udah mau dilaporin polisi. Udah ada laporannya,” terang Sule.

“Dia itu nggak tepat waktu, ya orangnya ajalah iseng kali lah. Jam 5 itu udah mau dilaporin, gue diemin aja dari pagi,” kata Sule, mengaku menggoda Dede yang saat itu ketakutan dilaporkan polisi.

“Bapak diem aja saya tungguin,” seloroh Dede.

Sule menyebut, sengaja melakukan itu untuk menggoda Dede yang kalang kabut.

“Sampai jam empat, setengah lima. Saya diemin aja tuh bak buk bak buk. Kelihatan banget tuh dia gemeteran, jam lima kurang dua menit, baru gue transfer,” tukas Sule.

Diakui Sule, ia hanya ingin Dede memiliki efek jera.

“Maksudnya gini, kenapa kayak gitu biar dia ada efek jeranya. Jadi kalau misalkan mengambil keputusan tuh kita harus mikirnya beberapa kali. Bukan masalah ngutangnya, enggak.”

“Kalau gua mah ya pasti gua tolong lah,” tegas Sule.

Tak sampai di situ, usai mendatangi lokasi syuting, Dede Sunandar pun nekat datangi rumah Sule bawa sertifikat rumah.

Hal ini juga dibenarkan oleh Sule sembari menceritakan awal mula Dede Sunandar menyambangi rumahnya untuk meminjam uang.

“Biasanya Dede itu ke rumah pasti ngasih tahu atau nelpon, ini enggak. Tiba-tiba gue lihat CCTV dia udah di depan. Ngapain, jam 7 pagi ke rumah,” ucap Sule memulai cerita, dikutip dari YouTube Trans TV Official, Jumat (26/4/2024).

“Pas lihat Dede udah layu sambil bawa surat-surat. Terus nanya ‘ngapain De?’ Ini Pak, surat tanah. Oh mau jual? Enggak Pak, gadai aja,” tandas Sule mengungkap percakapannya dengan Dede kala itu.

Sembari melontarkan kelakar, Sule mengaku memberikan pinjaman pada Dede.

Dede juga mengungkap kebaikan Sule.

“Dikasih sama Bapak, dikasih, baik banget Bapak,” timpal Dede.

Dede lantas mengungkapkan kondisi keuangannya hingga akan dipergunakan untuk apa uang pinjaman dari Sule tersebut.

“Selain karena butuh, ya juga waktu itu belum bayaran sekolah. Aku bilang ke bapak gitu. Juga kan memang kerjaan belum ada juga kan.”

“Kayak yang kemarin (jual) mobil buat sekolah, kemarin-kemarin buat bayar utang (lainnya),” jelasnya.

Disuruh jadi Tukang Parkir

Gagal nyaleg, Dede Sunandar pilu disuruh netizen menjadi tukang parkir.

Nekat terjun ke dunia politik, Dede Sunandar gigit jari gagal menjadi wakil rakyat.

Parahnya, Dede Sunandar juga mendapat perolehan suara rendah dalam pencalonan sebagai DPRD Jawa Barat Dapil Kota Bekasi 5.

Hal itulah yang membuat Dede Sunandar menjadi bahan olok-olokkan netizen.

Janji Dede Sunandar jika terpilih menjadi DPRD untuk memajukan Kota Bekasi dan mengatasi kemacetan dicibir.

Kini setelah gagal nyaleg, Dede Sunandar menjadi tukang parkir.

Hal tersebut diungkap Dede Sunandar saat menjadi bintang tamu dalam podcast YouTube Melaney Richardo.

“Saya (malah) disuruh markir, ‘Bang, lu nggak usah jadi anggota DPRD Kota lu, mending markir di prapatan’,” kata Dede Sunandar.

Meski mendapat cibiran seperti itu, ia mengaku tak sakit hati.

“Kenapa lo gak tersinggung atau sakit hati dikatain kayak gitu?,” tanya Melaney Richardo.

“Enggak kagak bu, demi Allah enggak ada sakit hati,” jawab Dede.

Sebagai seorang komedian, ia menganggap komentar cibiran dari warganet sebagai lawakan semata.

“Kan kita pelawak, bu. Apa yang mau ditersinggungin? Lah, gua bilang, ‘dia lagi ngelawak kali, coba mancing gua’. Gua cuma ketawa doang,” tuturnya.

Meski gagal menjadi anggota legislatif, ia tak mau ambil pusing.

Soal dua mobilnya yang telah dijual untuk dana kampanye, Dede Sunandar pun sudah merelakan.

“Apa yang stres gua masih ada kerjaan, Alhamdulillah lagi buka usaha lagi mau jalan es teh pak dewan,” pungkasnya.

Artikel ini telah tayang Sriwijaya Post

OTHER NEWS

15 minutes ago

U.S. stock market 'party' likely to continue, strategist says

15 minutes ago

Palo Alto Networks forecasts quarterly billings above estimates

15 minutes ago

Cube Conquest: The trailblazer’s transforming trailer

15 minutes ago

The 2024 Phillies hot start fulfilling John Middleton’s desire for a legendary team

15 minutes ago

Teen resuscitated from cardiac arrest after drinking Panera Charged Lemonade, lawsuit alleges

15 minutes ago

Israeli teams set world record with 56 penalty kicks

17 minutes ago

How long is Canada's Stanley Cup drought? Breaking down the country's cold streak

19 minutes ago

Video: Torrey DeVitto reflects on 'wild' and 'crazy' marriage to ex-husband Paul Wesley... after revealing she's expecting first child

19 minutes ago

Torrey DeVitto reflects on 'wild' and 'crazy' marriage to ex-husband Paul Wesley... after revealing she's expecting first child

20 minutes ago

Jeff Brazier and wife Kate Dwyer make an unlikely appearance at the 77th annual Cannes Film Festival as they glam up for the  Marcello Mio premiere

20 minutes ago

Trump vows to ‘never advocate’ for birth-control restrictions after uproar

20 minutes ago

Karl-Heinz Schnellinger, German defender who played in four World Cups, dies at 85

20 minutes ago

Maripily Rivera was crowned as the big winner of the fourth season of ‘La Casa de los Famosos’

20 minutes ago

Rudy Giuliani pleads not guilty in Arizona election interference case

20 minutes ago

Microsoft takes aim at Apple's MacBook with launch of its most powerful ever laptop

21 minutes ago

Protesters face being banned from wearing masks over concerns marches hijacked by extremists

21 minutes ago

Andy Murray’s preparations for French Open end in defeat at Geneva Open

21 minutes ago

Bills' Sean McDermott Provides Matt Milano Injury Update

21 minutes ago

History suggests that the China rally should continue – Goldman Sachs

21 minutes ago

Liverpool Transfer News: Feyenoord set for Arne Slot windfall with Reds move for 'favourite player' Orkun Kokcu

21 minutes ago

2024 NFL free agency: Ravens hosting former All-Pro safety Jamal Adams on a visit, per report

21 minutes ago

Cement worker files lawsuit claiming 'catastrophic' injuries when crane collapsed during last week's powerful storms

21 minutes ago

Matthew Perry's death under investigation over ketamine level found in actor's blood

21 minutes ago

HIV cases among women on the rise, despite medication available

21 minutes ago

Yes, the video of a framed home collapsing during the derecho is real

21 minutes ago

Diddy’s ex Misa Hylton responds to Cassie assault video: ‘My heart goes out to her’

21 minutes ago

White House released 1M barrels of gasoline, attempting to bring prices down

21 minutes ago

‘Twisters' Preview: Glen Powell Teases What Awaits Fans of the Original Film

21 minutes ago

EC censures BJP candidate Abhijit Gangopadhyay, a former HC judge, over undignified remarks on Mamata Banerjee

21 minutes ago

Freeland says government will introduce capital gains legislation before summer break

22 minutes ago

Venice Prize-Winner Hanna Västinsalo Prepping Sophomore Feature ‘Will O’ The Wisp’

22 minutes ago

Matthew Perry’s Death From Ketamine Sees LAPD & DEA Team-Up For Investigation On “Circumstances”

22 minutes ago

Saskatoon police make arrests in attempted theft of mall ATM

22 minutes ago

Porch Pirates for Good food drive returns to support Kawartha Food Share in Peterborough

23 minutes ago

Mauricio Pochettino faces an awkward return to Chelsea - a little over two weeks after his exit - with Stamford Bridge comeback already agreed

23 minutes ago

Sports Illustrated model Brooks Nader shows ex Billy Haire what he's missing in skimpy thong bikini and cowboy hat... two weeks after confirming divorce

23 minutes ago

TGI Fridays abruptly shutters more restaurants - bringing total this year to almost 40

23 minutes ago

Bayer Leverkusen are 4/5 favourites to win the Europa League and secure an invincible treble - while Atalanta are 10/3 outsiders to win the club's first trophy in 61 years

23 minutes ago

Therapist's hilltop home left teetering on edge of sheer 9ft drop after 'builders triggered a landslide' - destroying her vegetable patch and having to cancel her daughter's birthday party over safety fears

23 minutes ago

Cowboys WR coach expects Jalen Tolbert to make a big jump heading into Year 3

Kênh khám phá trải nghiệm của giới trẻ, thế giới du lịch