AS Borong 81 Pesawat Rongsok Untuk Suku Cadang Kiev,Berapa Jet Tempur Milik Ukraina?

TRIBUNNEWS.COM — Amerika Serikat terciduk telah memborong sebanyak 81 unit jet tempur bekas dari Kazakhstan.

Pesawat rongsok yang dibeli AS tersebut sama sekali tidak bisa diterbangkan dan tak layak diperbaiki. Harganya pun sangat murah yaitu 19.000 dolar AS atau Rp 304 juta per unit.

Meskipun AS tak mengonfirmasi untuk apa membeli pesawat jadul buatan Uni Soviet, namun media-media Barat menyebutkan bahwa pesawat memang tidak akan digunakan untuk diterbangkan lagi.

Akan tetapi jet tempur ini akan dipreteli sebagai suku cadang pesawat dan akan dikirim ke Ukraina.

Ukraina saat ini sedang berjuang melawan invasi Rusia yang terus menggerogoti tanah Donbass di sebelah timur.

Salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan memberikan perlawanan udara. Selain sistem pertahanan udara dengan sejumlah rudal, seperti ATACMS, Patriot serta Storm Shadow, Presiden Volodymyr Zelensky juga berusaha mengoperasikan jet tempur yang telah rusak.

Caranya adalah dengan melakukan ‘kanibalisme’ mengganti kerusakan menggunakan bagian pesawat yang lain yang juga sudah rusak.

Dalam tender pembelian tersebut, AS dilaporkan berhasil mendapatkan tiga jenis jet tempur yaitu MiG-29, pengebom MiG-27 dan dan Su-24.

Diperkirakan pesawat-pesawat inilah yang masih ada di Ukraina, namun akibat perang banyak terjadi kerusakan dan akan diperbaiki menggunakan suku cadang dari 81 jet tempur bekas itu.

Lantas berapa banyak pesawat yang dimiliki oleh Ukrina? BBC mengabarkan, pada Februari 2022, Ukraina memiliki sekitar 120 pesawat tempur operasional, yang sebagian besar terdiri dari MiG-29 dan Su-27.

Namun laporan tahunan Military Balance oleh Institut Internasional untuk Studi Strategis menyebutkan, Ukraina memiliki 71 pesawat tempur Su-27 dan MiG-29, 14 pesawat pengebom Su-24M, dan 31 pesawat serang Su-25.

Sedangkan pada 2024 jumlahnya menyusut menjadi 78 pesawat berkemampuan tempur. Namun tidak diketahui jumlah per jenisnya sebagai alasan rahasia keamanan.

Meski demikian, dengan pembelian 81 pesawat jadul tersebut, dikutip dari Military Balance, maka bisa diperkirakan jenis-jenis pesawat yang dimiliki oleh pasukan Volodymyr Zelensky.

as borong 81 pesawat rongsok untuk suku cadang kiev,berapa jet tempur milik ukraina?

Tank Rusia menggempur posisi tentara Ukraina di garis depan Donetsk (Kementerian Pertahanan Rusia/TASS)

Pesawat milik Ukraina tersebut sebagian adalah kiriman dari negara negara tetangga. Polandia mengirimkan belasan pesawat MiG-29.

Selain itu, Slowakia menjadi negara NATO kedua yang menjanjikan jet tempur MiG-29 ke Ukraina.

Negara itu dikabarkan telah mengirimkan 13 pesawat ke Ukraina pada 2023 lalu.

Jaroslav Nad, menteri pertahanan Slovakia, sebelumnya mengatakan bahwa seorang “rekan Polandia” mengkonfirmasi komitmen bersama antara kedua negara mengenai jet tempur.

F-16 Sumbangan

Sementara negara-negara NATO saat ini juga telah bersiap-siap untuk memberikan sumbangan pesawat F-16 ke Ukrainna.

Denmark menyatakan akan menyumbangkan sebanyak 16 unit jet tempur F-16nya ke Kiev. Sementara Belanda juga akan menyumbang sebanyak 42 jet F-16 ke Ukraina.

Belanda, Norwegia, dan Belgia adalah negara-negara lain yang menjanjikan General Dynamics F-16 Fighting Falcons ke Ukraina, sementara negara-negara lain telah berjanji untuk melatih pilot Ukraina.

Negara-negara Barat secara kolektif akan memberi Ukraina tidak hanya jet tempur F-16, tapi juga senjata untuk mereka, kata Ketua Kepala Staf Gabungan AS, Jenderal Charles Brown.

“Saat kami mendatangkan F-16, yang penting bukan hanya pesawatnya, tapi juga pelatihan pilotnya, pelatihan pemeliharaannya, dan juga memastikan kami memiliki sistem senjata yang sesuai,” katanya pada sidang di Komite Angkatan Bersenjata DPR AS.

“Itulah dialog yang harus kita lakukan tidak hanya sekedar sampai pada pesawat, tapi sampai pada kemampuan penuhnya,” lanjutnya.

Percakapan tersebut berlangsung sebagai bagian dari Grup Kontak Pertahanan Ukraina, katanya.

Kiev mengatakan pada awal April bahwa lima kelompok pilot Ukraina sedang dilatih untuk menerbangkan jet tempur F-16 AS di Inggris, Denmark, AS, dan Prancis.

Pada akhir Agustus 2023, Belanda mengatakan akan mentransfer 42 unit F-16 ke Ukraina, sementara Kopenhagen menjanjikan 19 unit pesawat tersebut kepada Kiev. Presiden Rusia Vladimir Putin memperingatkan bahwa F-16 dapat menjadi pembawa senjata nuklir dan Moskow akan mempertimbangkan hal ini dalam operasi tempurnya.

OTHER NEWS

26 minutes ago

Relief to find we were not alone, say women who met via blood inquiry

28 minutes ago

Tattoo artist Shani Louk became a symbol of the music festival massacre by Hamas. The IDF has finally recovered her body.

33 minutes ago

Biden, please don't betray American values

33 minutes ago

Du Plessis: 'I dedicate the Man of the Match to Yash Dayal'

33 minutes ago

These SEVEN teams have qualified for next season’s MTN8

33 minutes ago

I'm a Travel Writer Living in New York City, and These Are the 7 Styles That Everyone's Wearing for Summer

33 minutes ago

Israeli war cabinet member vows to quit if Netanyahu fails to make postwar Gaza plan

33 minutes ago

Dead & Company at Sphere, Night 2: What Was the Same, What Was Different

34 minutes ago

Ohio voters approved reproductive rights. Will the state's near-ban on abortion stand?

34 minutes ago

Botanists are scouring the US-Mexico border to document a forgotten ecosystem split by a giant wall

35 minutes ago

Usyk beats Fury, becomes undisputed heavyweight champion

35 minutes ago

Blue Jays GM wants struggling club to feel 'massive sense of urgency'

35 minutes ago

High-voltage campaign for 5th phase LS polls in U.P. ends

35 minutes ago

Elderly Oakland man’s prized antique Corvette stolen from his home in broad daylight: ‘No consequences in this city’

35 minutes ago

Video: Fans notice unfortunate detail in video of model Natalie Roser's glamorous birthday getaway with the girls - so can you notice what's wrong?

36 minutes ago

Philadelphia university president reacts after at least 75 anti-Israel protesters descend on campus

36 minutes ago

Our aim is to protect the Constitution: Rahul Gandhi

36 minutes ago

Aussies are ditching lawns for eco-friendly gardens

36 minutes ago

Is Aston Villa v Manchester City on TV? Kick-off time, channel and how to watch WSL fixture

36 minutes ago

Pokémon Go Bounsweet Community Day guide

36 minutes ago

Editorial: Taoiseach Simon Harris faces a test of nerve – and judgment

36 minutes ago

Eco-anxiety affecting more than two-thirds of Australians aged 16-25 years, study finds

37 minutes ago

Meme-stock mania crashes into reality of depleted Covid-19 savings

37 minutes ago

Rookie Wenceel Pérez hits three-run triple in six-run 7th as Tigers beat Diamondbacks 8-3

37 minutes ago

'Something doesn't sound right' about attempted Quantico breach: Mike Pompeo

39 minutes ago

Australian injured in deadly Afghanistan attack that killed four others is identified as Joe McDowell

40 minutes ago

Simone Biles brings back (and lands) big twisting skills, a greater victory than any title

40 minutes ago

Defender rolls back the years to Wembley victory

40 minutes ago

Ukraine is in serious trouble – the West has no real strategy

40 minutes ago

Eurostar reverses wheelchair policy that left user stranded, after Observer campaign

41 minutes ago

Diamond Ducks Saturday Game Thread

41 minutes ago

PGA Championship 2024: Jon Rahm's rough week helps snap amazing majors streak for Spanish golfers

41 minutes ago

Voices: Have the great British public forgotten how to queue in pubs?

43 minutes ago

Sentencing trial set to begin for Florida man who executed 5 women at a bank in 2019

45 minutes ago

The cheapest big cities to rent in America - and number one is a 'complete bargain'

45 minutes ago

Woke DC mayor takes her 14-strong entourage 2,500 miles on taxpayer-funded 'mission' to LAS VEGAS just weeks after blowing thousands of the public's cash on lavish golf trip... so do YOU think these business trips are justified?

45 minutes ago

Anti-Israel protestors clash with NYC police leading to at least a dozen arrests as angry 250-strong mob marches through Brooklyn

45 minutes ago

Australian injured in deadly Afghanistan attack that killed four others is identified as Joe McDowell

45 minutes ago

Simone Biles returns to gymnastics ahead of the Olympics and proves she's as dominant as ever, beating the rest of the American field to win U.S. Classic

45 minutes ago

Jeff Daniels feared THAT toilet scene in 1994's Dumb And Dumber would 'end' his acting career

Kênh khám phá trải nghiệm của giới trẻ, thế giới du lịch