Waspadai "Highway Hypnosis" saat Mengemudi, Apa Saja Gejalanya?

Ilustrasi mengemudi

KOMPAS.com – Highway hypnosis merupakan kondisi yang mungkin dialami oleh pengemudi yang kelelahan.

Fenomena ini menyebabkan seseorang mengalami kondisi seperti ‘kesurupan’ saat mengemudi.

Kemonotonan jalan memperlambat otak sehingga bisa membuat pengemudi kurang waspada dan berfungsi dengan autopilot.

Apa saja gejala highway hypnosis?

Pengemudi mungkin tidak selalu menyadari kapan highway hypnosis terjadi. Berikut adalah beberapa gejala highway hypnosis yang mungkin perlu diperhatikan:

  • Mengantuk 
  • Kehilangan konsentrasi atau mental
  • Pikiran tidak fokus
  • Perasaan tumpul atau linglung
  • Waktu reaksi lambat
  • Kelopak mata berat atau sering berkedip

Jika kits tiba-tiba menyadari bahwa kita baru saja melewati pintu keluar jalan tol atau kita tidak dapat mengingat apa pun dalam beberapa km terakhir, kita mungkin mengalami highway hypnosis.

Orang lain yang juga ada di dalam mobil mungkin memperhatikan bahwa pengemudi memiliki ekspresi kosong atau tatapan mata yang berkaca-kaca saat mengalami highway hypnosis.

Penyebab highway hypnosis

Highway hypnosis lebih sering terjadi pada pengemudi yang lelah, tetapi kelelahan bukanlah satu-satunya penyebab. Sebagian besar penelitian yang ada tentang highway hypnosis mengatakan bahwa jalan yang monoton memainkan peran penting dalam fenomena ini.

Sebuah studi tahun 2003 menggunakan simulator mengemudi untuk mempelajari efek jalan yang monoton pada 56 pengemudi pria berpengalaman.

Para peserta “berkendara” di dua jalan simulasi yang berbeda selama 40 menit setiap kali.,

Kedua jalan datar, tetapi jalan pertama hanyalah memiliki satu jenis pemandangan visual, yakni pohon pinus dengan jarak yang sama di kedua sisi jalan. Sedangkan, jalan kedua berisi banyak elemen visual, termasuk pohon, perkebunan, rambu, dan orang. Jembatan datar dan jalan layang juga memecah pemandangan di beberapa tempat berbeda.

Peneliti menemukan bahwa pengemudi cenderung menunjukkan lebih banyak kelelahan, diukur dengan pergerakan kemudi yang besar, saat berkendara di jalan yang lebih monoton.

Hal yang juga patut diperhatikan adalah fakta bahwa kelelahan mereka memuncak setelah kurang lebih 20 menit berkendara.

Ini menunjukkan highway hypnosis dapat terjadi dengan sangat cepat di jalan yang monoton, tidak hanya setelah lama mengemudi.

Kemudian, faktor-faktor lain, termasuk jalan yang monoton, garis putih yang kabur, dan pepohonan yang membentang tanpa henti ke arah cakrawala, dapat membuat kita mengantuk hingga mengalami highway hypnosis.

Kelelahan juga bisa bertambah parah jika terus mengemudi. Waktu mengemudi yang lebih lama dapat meningkatkan peluang kita mengalami highway hypnosis dan bahkan membuat kita lebih mungkin tertidur.

News Related

OTHER NEWS

Ketua TPN Minta Kampanye Ganjar-Mahfud Dipenuhi Lautan Manusia

Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Presiden, Arsjad Rasjid ditemui di Jiexpo Kemayoran, Jakarta, Minggu (1/10/2023) sesaat sebelum penutupan Rakernas IV PDI-P. JAKARTA, KOMPAS.com – Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) ... Read more »

Hasil Survei Terakhir Jelang Kampanye Capres 2024,Prabowo Unggul versi 5 Lembaga,Ganjar di LPI

TRIBUN-TIMUR.COM – Hasil survei terbaru lembaga survei calon presiden-wakil presiden RI jelang kampanye terbuka. Dari tujuh lembaga survei, dominan unggulkan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming. Ketiga pasangan calon presiden kini berebut elektabilitas ... Read more »

Pecahkan Banyak Rekor, Red Bull Harus Bayar Mahal Pendaftaran F1 2024

Tim yang bermarkas di Milton Keynes ini menampilkan salah satu performa paling dominan dalam sejarah F1 musim ini, dengan para pembalapnya memborong 21 kemenangan dari 22 balapan. Ia mengamankan kedua ... Read more »

PROMO Indomaret andamp Superindo Besok 29 November 2023: White Koffie Harga Khusus,Sensodyne Rp24.900

TRIBUN-BALI.COM – PROMO Indomaret & Superindo Besok 29 November 2023: White Koffie Harga Khusus, Sensodyne Rp24.900 Berikut ini adalah Katalog Promo Indomaret dan Superindo untuk besok hari Rabu, 29 November ... Read more »

Finsensius Mendrofa Masuk Tim Deputi Hukum TPN Ganjar - Mahfud, Begini Profilnya

Finsensius Mendrofa Masuk Tim Deputi Hukum TPN Ganjar – Mahfud, Begini Profilnya jpnn.com, JAKARTA – Pengacara Finsensius Mendrofa resmi ditunjuk menjadi Wakil Direktur Eksekutif Deputi Hukum Tim Pemenangan Nasional (TPN) ... Read more »

Indosat Caplok 300.000 Pelanggan MNC Play

Ilustrasi MNC Play KOMPAS.com – Operator seluler Indosat Ooredoo Hutchison (IOH atau Indosat) menyelesaikan proses akuisisi pelanggan PT MNC Kabel Mediacom (MNC Play) pada Senin (27/11/2023). Ada sebanyak 300.000 pelanggan ... Read more »

Pelawak Srimulat Eko Londo Meninggal Dunia, Sempat Alami Kecelakaan

Pelawak Srimulat Eko Londo Meninggal Dunia, Sempat Alami Kecelakaan Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air, Bunda. Pelawak yang tergabung di Srimulat, Eko Londo meninggal dunia di usia 66 ... Read more »
Top List in the World